Saran KESIMPULAN DAN SARAN

B. Saran

Pembelajaran Bahasa Indonesia pada materi menulis karangan dalam penelitian ini menggunakan media gambar. Hasil penelitian membuktikan bahwa dengan media gambar dapat meningkatkan minat dan kemampuan mengarang siswa, oleh karena itu peneliti menyarankan kepada: 1. Guru disarankan menggunakan media gambar dalam pembelajaran Bahasa Indonesia pada materi menulis karangan. 2. Peneliti selanjutnya dalam usaha meningkatkan minat belajar dan kemampuan mengarang siswa disarankan agar menggunakan media gambar. DAFTAR PUSTAKA Cipta Loka Caraka. 2002. Teknik Mengarang . Yogyakarta: Kanisius Darwis. 2011. Terampil Berbahasa . Bandung: Alfabeta Djamarah, SB . 2010. Strategi Belajar Mengajar . Jakarta: Rineka Cipta Depdiknas. 2009. Panduan Untuk Guru Membaca dan Menulis Permulaan Untuk Sekolah Dasar Kelas 1,2,3 . Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional Depdiknas. 2007. Kurikulum Satuan Tingkat Pendidikan Sekolah Dasar : Departemen Pendidikan Nasional: Jakarta Depdiknas. 2005. Kamus Besar Bahasa Indonesia . Jakarta: Balai Pustaka Gie Liang. 1992. Pengantar Dunia Karang Mengarang . Yogyakarta: Liberty Hakim, A. 1971. Teknik Mengarang . Jakarta: Cipta Loka Caraka Hurlock, EB. 1995 . Perkembangan Anak . Jakarta: Erlangga Keraf Goris. 2004. Komposisi . Ende: Nusa Indah Latuheru D John. 1988. Media Pembelajaran Dalam Proses Belajar Masa Kini . Jakarta: Depdikbud Mardapi, Djemari. 2008. Teknik Penyusunan Instrumen Tes dan Non Tes . Jogyakarta: Mintra Cendekia Pres Masidjo. 1995. Penilaian Pencapaian Hasil Belajar Siswa di Sekolah . Yogyakarta: Kanisius Mustaqim. 2008. Psikologi Pendidikan . Semarang: Pustaka Belajar Martaya widya. 1978. Kreatif Mengarang . Yogyakarta: Kanisius Munde Lusi. 2009. Kemampuan Menulis Cerita Siswa Kelas IV SD Kanisius Kadirojo Kalasan Sleman Yogyakarta Tahun Pelajaran 20082009 Dengan Menggunakan Gambar Seri . Yogyakarta: FKIP. PGSD. Universitas Sanata Dharma. Nurgiyantoro Burhan. 2011. Penilaian Otentik dalam Pembelajaran Bahasa . Yogyakarta: Gadjah Mada University Press Nurgiyantoro Burhan. 1995. Penilaian Dalam Pengajaran Bahasa dan Sastra . Yogyakarta: BPFE Purnomo Puji, dkk. 2008. Buku Kerja Mahasiswa Mata Kuliah Penelitian Tindakan Kelas . Yogyakarta: Sanata Dharma Syah, Muhibbin, M.Ed. 1995. Psikologi Pendidikan . Bandung: PT. Remaja. Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya . Jakarta: Rineka Cipta Sudiyono, B. 2012. Penelitian Tindakan Kelas . Yogyakarta: Cakrabook dan Bradelvi Sudjana, Rivai Ahmad. 1990. Media Pengajaran . Bandung: CV. Sinar Baru Sujanto,ch.1988. Ketrampilan Berbahasa Membaca Menulis Berbicara Untuk Mata Kuliah Dasar Bahasa Indonesia . Jakarta: Depdikbud Saragih, Hetty. 2010. Peningkatan Kemampuan Menulis Karangan Narasi Dengan Menggunakan Media Gambar Seri Pada Siswa Kelas V SD Kanisius Kintelan 1 Yogyakarta Tahun Ajaran 20092010 . Yogyakarta: FKIP. PGSD. Universitas Sanata Dharma Tarigan, H.G, 1984. Menulis Sebagai Suatu Ketrampilan Berbahasa . Bandung: Angkasa Tarigan, HG. 1985. Menulis Sebagai Suatu Ketrampilan Berbahasa . Bandung: Angkasa Wiji Lestari Emmeliana. 2010. Peningkatan Kemampuan Menulis Karangan Narasi Dengan Pilihan Kata Dan Kalimat yang Tepat di Kelas III A2 SD Tarakanita Bumijo Yogyakarta Semester I Tahun Pelajaran 20082009 Dengan Menggunakan Media Gambar Seri. Yogyakarta: FKIP. PGSD. Universitas Sanata Dharma Winkel,WS, 1989. Psikologi pengajaran . Jakarta: Gramedia Winkel,WS. 1984. Psikologi Pendidikan dan Evaluasi Belajar . Jakarta: Gramedia 102 103 Silabus Satuan Pendidikan : SD Kanisius Klepu Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Kelas Semester : IV 2 Waktu : 8 Jp Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Materi Pokok Pengalaman Belajar Indikator Penilaian Sumber Belajar dan Media Menulis 8.Mengungkap - kan pikiran, perasaan, dan informasi secara tertulis dalam bentuk karangan, pengumuman, dan pantun anak 8.1 Menyusun karangan tentang berbagai topik sederhana dengan memperhatikan penggunaan ejaan huruf besar, tanda titik, tanda koma, dll. Mengarang sederhana berdasar gambar. 1. Mendeskripsikan karangan. 2. Mengetahui unsur karangan. 3. Mengidentifikasi gambar. 4. Membuat karangan. Kognitif 1. Mendeskripsikan karangan. 2. Mendeskripsikan unsur karangan. 3. Mengkaji langkah membuat karangan. 4. Mengkaji gambar. 5. Membuat karangan berdasarkan gambar. Afektif 1. Berdiskusi bersama dalam kelompok dengan penuh rasa tanggung jawab. Kognitif Jenis ; tes Bentuk : unjuk kerja dan produk terlampir. Afektif Jenis ; non tes Bentuk ; pengamatan terlampir A. Sumber : Praptanti, Suwanto dkk. 2006. Ayo Belajar Bahasa Indonesia Kelas 4 SD . Hal ;130- 134, 153-158 dan 177-180. Yogyakarta : Kanisius. Sukmawati dian dkk. 2010. Bahasa Indonesia Sekolah 104 105 106 107 108 109 110 111 112 113 114 115 116 117 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Satuan pendidikan : SD Kanisius Klepu Mata pelajaran : Bahasa Indonesia Pertemuan : 1 Pertama HariTanggal : Senin, 26 Maret 2012 Kelassemester : IV2 Alokasi waktu : 2 jp 2x35 menit

I. Standar kompetensi

8. Mengungkapkan pikiran, perasaan, dan informasi secara tertulis dalam bentuk karangan, pengumuman, dan pantun anak

II. Kompetensi dasar

8.1 Menyusun karangan tentang berbagai topik sederhana dengan memperhatikan penggunaan ejaan huruf besar, tanda titik, tanda koma, dll.

III. Indikator

Kognitif 1. Menjelaskan pengertian karangan. 2. Menyebutkan berbagai jenis karangan. 3. Menyebutkan langkah membuat karangan. 4. Membuat karangan berdasarkan gambar Afektif 5. Berdiskusi dengan penuh tanggung jawab. Psikomotorik 6. Menulis karangan dengan huruf tegak bersambung.

IV. Tujuan

Kognitif 1. Siswa mampu menjelaskan arti karangan dengan benar tanpa melihat catatan. 2. Siswa mampu menyebutkan minimal 3 jenis karangan tanpa melihat buku. 3. Siswa mampu menjelaskan arti karangan deskripsi dengan tepat tanpa melihat buku catatan. 4. Siswa mampu menyebutkan 3 langkah membuat karangan tanpa melihat buku catatan. 5. Siswa mampu menyebutkan 3 pokok yang terkandung di dalam karangan tanpa melihat buku. 118 6. Siswa mampu membuat 1 karangan deskripsi berdasarkan gambar. Afektif 7. Siswa mampu berdiskusi bersama teman kelompok dengan semangat dan tanggung jawab. Psikomotorik 8. Siswa mampu menulis 1 karangan dengan rapi dan bersih

V. Materi pokok

Menulis karangan terlampir

VI. Metode pembelajaran

Ceramah, tanya jawab, diskusi kelompok.

VII. Kegiatan pembelajaran

No Kegiatan Metode Keterangan 1 Kegiatan awal 1. Berdoa 2. Salam pagi “Selamat pagi dan berkah Tuhan”. 3. Presensi. 4. Apersepsi “ Anak-anak siapa yang suka main layang- layang?”.”Bagaimana cara memainkan layang- layang?” 5. Guru menyampaikan tujuan belajar. 1. Ceramah dan Tanya jawab 3 menit 2 Kegiatan inti Ekplorasi 1. Siswa dan guru bertanya jawab mengenai unsur yang terdapat didalam karangan. 2. Siswa memperhatikan penjelasan guru tentang deskripsi karangan, jenis karangan, isi karangan, dan langkah membuat karangan. Elaborasi 3. Siswa dibagi menjadi 7 kelompok, setiap kelompok terdiri dari 4 siswa. 2. Ceramah, tanya jawab, diskusi kelompok . 2 menit. 10 menit. 25 menit 119 4. Siswa bergabung dengan kelompok masing-masing. 5. Siswa mendiskusikan soal LKS. 6. Siswa bekerjasama mengerjakan LKS. 7. Siswa berdiskusi membuat karangan bebas sederhana. 8. Siswa mengumpulkan hasil kerjasama LKS. Konfirmasi 9. Siswa menjawab pertanyaan guru “kira-kira gambar apakah ini di papan tulis ”. 10. Siswa memperhatikan contoh karangan berdasarkan gambar oleh guru. 11. Siswa mendengarkan kembali penjelasan guru mengenai cara membuat karangan. 5 menit. 3 Kegiatan akhir 1. Siswa memperhatikan gambar yang ditampilkan oleh guru. 2. Siswa membuat karangan sederhana berdasarkan gambar sebagai evaluasi. 3. Siswa mengumpulkan karangannya masing-masing. 4. Siswa merefleksikan kegiatan belajar hari ini bersama guru secara lisan. 5. Guru menyuruh siswa membuat karangan dirumah sebagai tindak lajut. 6. Berdoa 7. Salam penutup Ceramah dan Tanya jawab, 20 menit 5 menit 120

VIII. Sumber dan media pembelajaran

1. Praptanti, Suwanto dkk. 2006. Ayo Belajar Bahasa Indonesia Kelas 4 SD . Hal ;130-134, 153-158 dan 177-180. Yogyakarta : Kanisius. 2. Sukmawati dian, dkk. 2010. Bahasa Indonesia Sekolah Dasar dan Madrasah Ibtidaiyah Kelas 4 . Hal 82-86. Jakarta: Pusat Perbukuan, KementerianPendidikan Nasional BSE. 3. Papan tulis. 4. Gambar Clip art microsoft office 2007. 5. Proyektor. 6. Laptop.

IX. Penilaian

1. Jenis Tes dan non tes. Rubrik 2. Teknik Tertulis. Rubrik 3. Bentuk 1. Uraian 2. Unjuk kerja. Yogyakarta , 26 Maret 2012 Mengetahui Kepala sekolah Guru kelas IV Peneliti A.Y. Eko Sutopo, S.Pd. Lucia Ayudi,P.S, A.Ma,Pd Santo G. 9288 081134080 121 Lembar Kegiatan Siswa Satuan pendidikan : SD Kanisius Klepu Mata pelajaran : Bahasa Indonesia Pertemuan : 1 Pertama HariTanggal : Senin, 26 Maret 2012 Kelassemester : IV2 Alokasi waktu : 2 jp 2x35 menit

A. Tujuan pembelajaran

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGARANG DESKRIPSI BERDASARKAN MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 3 KEDALOMAN TANGGAMUS TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 6 157

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MENGARANG MELALUI MEDIA GAMBAR SERI SISWA KELAS IV MI TLAWONG SAWIT Upaya Peningkatan Keterampilan Mengarang Melalui Media Gambar Seri Siswa Kelas Iv Mi Tlawong Sawit Boyolali Tahun Ajaran 2012/2013.

0 1 18

PENDAHULUAN Upaya Peningkatan Keterampilan Mengarang Melalui Media Gambar Seri Siswa Kelas Iv Mi Tlawong Sawit Boyolali Tahun Ajaran 2012/2013.

0 2 10

Upaya peningkatan kemampuan mengarang siswa kelas III SD Kanisius Sorowajan dengan pendekatan PPR tahun ajaran 2013/2014.

0 2 97

Peningkatan minat dan kemampuan mengarang menggunakan media gambar pada materi mengarang siswa kelas IV SD Kanisius Klepu tahun ajaran 2011/2012.

0 2 193

Peningkatan kemampuan mengarang dengan menggunakan media gambar berseri dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia siswa kelas III SD Kanisius Totogan tahun ajaran 2010/2011.

1 0 92

Peningkatan kemampuan mengarang deskripsi dengan menggunakan media visual gambar seri siswa kelas III B SD Kanisius Demangan Baru 1 semester genap tahun pelajaran 2010/2011.

1 3 104

Peningkatan kemampuan mengarang siswa kelas IV SD Tarakanita kota Magelang tahun pelajaran 2011/2012 dengan menggunakan media gambar seri.

0 2 2

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGARANG DESKRIPSI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA VISUAL GAMBAR SERI SISWA KELAS III B SD KANISIUS DEMANGAN BARU 1 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 20102011

0 0 102

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PERMULAAN DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS I SD KANISIUS KEMBARAN SEMESTER I TAHUN AJARAN 2011 2012

0 0 158