Pengembangan Sumber Daya Manusia SDM

25 - Monitoring dan evaluasi PPKTI ; - Memonitor dan mengevaluasi pembangunan kehutanan di wilayah perbatasan 4 Propinsi; - Monitoring dan evaluasi implementasi MP-RHL; - I mplementasi indeks pembangunan kehutanan thn 2008; - Lokalatih evaluasi program kebijakan dan rencana kehutanan 120 orang; - Evaluasi Renja Badan Planologi Kehutanant tahun 2007; - Evaluasi kinerja Departemen Kehutanan tahun 2007, evaluasi kinerja LAKI P Badan Planologi Kehutanan Eselon I I BPKH tahun 2007; - Memonitor dan mengevaluasi pelaksanaan kegiatan bidang Baplanhut di seluruh UPT dan instansi terkait. - Pelaporan rencana MAR:Nasional dan Asean - Evaluasi dan Analisis Renstra Dephut Kebijakan prioritas - Analisis daya dukung lingkungan dari sector kehutanan termasuk sektor lain terkait; - Analisis kebijakan HTR, HTI , HR, HA, Rehabilitasi Hutan dan Lahan. - Pengawalan proses NFP dan desentralisasi; - Pendampingan SMCP dan I FPP; - Menyusun usulan BLN lingkup Baplanhut tahun 2008, 5 usulan; - Sosialisasi program negara-negara donor di 20 Propinsi; - Pengembangan kerjasama bidang planologi kehutanan 20 Propinsi; - Evaluasi KLN bidang planologi kehutanan di 20 lokasi.

9. Pengembangan Sumber Daya Manusia SDM

Sasaran yang telah ditetapkan dalam Renstra tahun 2005 – 2009 adalah terwujudnya SDM kehutanan yang berkualitas, kompeten serta terdistribusi secara proporsional. SDM planologi kehutanan yang diharapkan adalah SDM yang berkualitas dan kompeten yaitu yang memiliki kriteria utama SDM aparatur kehutanan yaitu yang memiliki integrasi moral, kepemimpinan, kemauan kerjasama dan profesional. Profesional adalah SDM yang memiliki kemampuan konseptual, analitis dan teknis di bidangnya secara paripurna dan mempunyai sikap yang sesuai dengan kompetensinya, sehingga keputusan dan tindakannya selalu didasari dengan rasionalitas, logis dan dilandasi etika profesi yang kuat. Untuk mewujudkan SDM yang berkualitas dan mempunyai kompetensi maka dilakukan peningkatan profesionalitas SDM dengan penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan formal dan non formal, pemberian kesempatan dan peluang pada setiap jenjang kepangkatan dan jabatan struktural dan non struktural, pembinaan dan bimbingan akhlak dan moral serta pemenuhan sarana dan prasarana kerja 26 dalam pelaksanaan tugas dan fungsinya. Dalam rangka mencapai sasaran tersebut, pada tahun 2007 kegiatan yang telah dilaksanakan antara lain : - Penyediaan SDM yang mampu menyusun proposal BLN dalam bahasa I nggris, 20 orang; penyediaan SDM yang memiliki kemampuan pengukuran terrestris dalam rangka pemantapan KH, 34 orang ; - Pembinaan pegawai, kenaikan pangkat, kenaikan gaji berkala, pensiun, mutasi pegawai, pelantikan, serah terima jabatan struktural, sumpah PNS, Simpeg, statistik kepegawaian, DUK, laporan tahunan kepegawaian Baplan Pusat dan Daerah di 22 Satker; - Penyediaan DUPAK, PAK DAN REPAK pejabat fungsional PEH, SURTA, Perencana, 78 orang; - Penyediaan fasilitas bagi pejabat fungsional PEH, Surta, Perencana dalam menyalurka idealisme, 44 orang; - Penyediaan program database jabatan fungsional Pusat dan Daerah, 1 prog; - Penyediaan SDM bidang planologi kehutanan yang memiliki keahlian tertentu, 14 orang; penyediaan SDM Baplanhut dalam menyusun SABMN, 50 orang; - Penyediaan program data base pengembangan SDM lingkup Baplan, 1 Program - Bimbingan teknis pemasangan jatikon di 11 BPKH; training SI G tingkat Advance, 40 orang; - Penyediaan tenaga terampil yang handal dalam kegiatan monitoring dan evaluasi rencana kehutanan, 44 orang; - Penyediaan tenaga fungsional yang terampil dan handal kemampuan teknisnya dalam keg. Perencanaan, 14 orang; - Penyediaan SDM Kehutanan yang menguasai manajemen, perencanaan dan teknik fasilitasi, 60 orang; - Peningkatan kemampuan SDM Kehutanan di bidang Perencanan dan kebijakan publik, 31 orang; - Penyediaan SDM yang menguasai teknologi sistem informasi dan komunikasi, 24 orang; - Penyediaan data dan informasi angka jabatan fungsional, 1 paket. Sedangkan pada tahun 2008, kegiatan yang telah direncanakan dalam rangka mencapai sasaran tersebut di atas adalah : - Menghimpun data informasi SDM bidang planologi kehutanan di Pusat dan Daerah; - Mengkaji kapasitas SDM, kebutuhan SDM jumlah kapasitas dan penyebab kesenjangan SDM. - Menyusun data terpilah gender dan kajian analisis pengarusutamaan gender PUG. - Menyelenggarakan penyegaran pelatihan bidang planologi kehutanan 375 orang; 27 - Fasilitasi diklat PI M 1,2,3,4 sebanyak 30 orang; - Fasilitasi pendidikan strata lebih tinggi : 50 orang S1, 30 orang S2 dan 10 orang S3 bidang kehutanan, ekonomi dan hukum; - Fasilitasi pengembangan profesi perencanaan kehutanan 13 orang; - Pelatihan TI 48 orang; - Apresiasi TI untuk pimpinan 30 orang. - Penyusunan kompetensi jabatan lingkup Baplanhut; - Penilaian angka kredit jabfung; - Penyempurnaan butir-butir juknis PAK jabfung; - Seminar makalah tenaga fungsional. - Mengembangkan basis data kepegawaian di Pusat dan Daerah; - Menyempurnakan sistem penilaian kinerja - Menyempurnakan sistem administrasi kepegawaian dan sistem kepangkatan dan mutasi pegawai; - Bimbingan administrasi kepegawaian 500 orang; - Dokumentasi digital arsip kepegawaian Badan Planologi Kehutanan; - Konsultasi masalah administrasi kepegawaian dgn instansi lembaga terkait; - Pengelolaan dan penyelenggaraan administrasi kepegawaian kepengurusan umum.

10. Penyempurnaan Organisasi dan Tata Hubungan Kerja Tahubja