Akademisi, Sebagai tambahan referensi untuk perbandingan bagi Rekomendasi, Bank Muamalat Indonesia, dapat mengetahui strategi

10 memaparkan data-data yang dapat di lapangan kemudian menganalisisnya dan mendapatkan kesimpulan dari penelitian ini. Sedangkan untuk memperoleh data yang berkenaan dengan judul penelitian, penulis menggunakan metode pengumpulan data sebagai berikut: a. Library Research pengumpulan data melalui kepustakaan, membaca buku-buku atau literatur yang berkaitan dengan tema skripsi, dalam hal ini bacaan yang berkaitan dengan strategi pemasaran. b. Field Research penelitian lapangan, dengan datang langsung, mengunjungi, mempelajari dan melakukan wawancara pada Bank Muamalat Indonesia 2. Sumber Data a. Primer Merupakan data yang didapat dari sumber pertama, dari individu yaitu hasil wawancara atau hasil pengisian kuisioner yang dilakukan peneliti, yakni peneliti melakukan sendiri observasi dilapangan maupun di laboratorium. 8 Dalam penelitian ini penulis memperoleh data langsung dari PT Bank Muamalat Indonesia,Tbk dengan wawancara secara langsung kepada pihak bank. 8 Dergibson Siagian Sugiarto, Metode Statistika Untuk Bisnis dan Ekonomi, Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama 2000 h.16 11 b. Sekunder Merupakan data yang diperoleh oleh pihak lain, yang telah diolah lebih lanjut dan disajikan oleh pihak lain, yang digunakan oleh penulis untuk memberikan gambaran tambahan, gambaran pelengkap, ataupun untuk diproses lebih lanjut. 9 Dalam penelitian ini penulis mengutip dari buku-buku, majalah, internet dan lain sebagainya yang berisikan informasi mengenai Bank Muamalat Indonesia. 3. Lokasi dan Waktu Penelitian Penelitian ini dilakukan di PT Bank Muamalat Indonesia, Tbk Jl Jenderal Sudirman No. 2 Jakarta 10220, Indonesia. Telepon: 021 2511414 2511451 Faks: 021 2511453, 2511465, yang dilakukan pada bulan Februari - April 2014. 4. Teknik Pengumpulan Data a. Observasi Observasi atau yang disebut pula pengamatan, meliputi kegiatan pemusatan perhatian terhadap sesuatu objek dengan menggunakan seluruh alat indera, dapat dilakukan melalui penglihatan, penciuman, pendengaran, peraba dan pengecap, dan juga dapat dilakukan dengan tes, kuisioner, rekaman gambar dan rekaman suara. 10 Dalam hal ini peneliti terjun langsung dan melakukan observasi ke PT Bank Muamalat Indonesia, Tbk, untuk mengetahui 9 Ibid, h. 17 10 Suharsimi Arikunto, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Jakarta: PT Rineka Cipta h.128

Dokumen yang terkait

STRATEGI PENGEMBANGAN PRODUK TABUNGAN “MUAMALAT PRIMA” PADA PT. BANK MUAMALAT INDONESIA KANTOR KAS BATU

0 5 21

pengaruh strategi bauran pemasaran tabungan muamalat terhadap tingkat kepuasan nasabah BANK Muamalat Indonesia Cabang Bumi Serpong Damai (BSD) Tangerang

2 14 112

Analisis Strategi Pemasaran Produk Tabungan Muamalat PT. Bank Muamalat Indonesia, Tbk Cabang Bogor

9 47 121

Prosedur Tabungan dalam Usaha Penghimpunan Dana Masyarakat pada Bank Muamalat Cabang Surakarta ITA PURBOSARI

0 3 113

PEMASARAN PRODUK TABUNGAN iB MUAMALAT PRIMA DI BANK MUAMALAT INDONESIA KCP MOJOKERTO.

0 0 89

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN TABUNGAN SHAR E PADA PT. BANK MUAMALAT INDONESIA

0 0 18

PROSEDUR PELAKSANAAN TABUNGAN IB MUAMALAT PRIMA PADA BANK MUAMALAT KANTOR KAS RUNGKUT SURABAYA TUGAS AKHIR - PROSEDUR PELAKSANAAN TABUNGAN IB MUAMALAT PRIMA PADA BANK MUAMALAT KANTOR KAS RUNGKUT SURABAYA - Perbanas Institutional Repository

0 0 18

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - PROSEDUR PELAKSANAAN TABUNGAN IB MUAMALAT PRIMA PADA BANK MUAMALAT KANTOR KAS RUNGKUT SURABAYA - Perbanas Institutional Repository

0 0 12

PROSEDUR DAN STRATEGI PEMASARAN TABUNGAN HAJI DI BANK MUAMALAT INDONESIA (BMI) CABANG PEMBANTU SALATIGA TUGAS AKHIR - PROSEDUR DAN STRATEGI PEMASARAN TABUNGAN HAJI DI BANK MUAMALAT INDONESIA (BMI) CABANG PEMBANTU SALATIGA - Test Repository

0 1 76

PROSEDUR DAN STRATEGI PEMASARAN TABUNGAN HAJI DI BANK MUAMALAT INDONESIA (BMI) CABANG PEMBANTU SALATIGA TUGAS AKHIR - PROSEDUR DAN STRATEGI PEMASARAN TABUNGAN HAJI DI BANK MUAMALAT INDONESIA (BMI) CABANG PEMBANTU SALATIGA - Test Repository

0 0 75