Pembagian Kerja Distribusi Frekuensi Koordinasi

Linge Kabupaten Aceh Tengah tergolong cukup baik yaitu 10662125 x 100 = 50,16. Sedangkan berdasarkan kategori dapat dilihat pada Tabel 4.6 berikut. Tabel 4.6 Distribusi Responden Berdasarkan Kategori Komunikasi Petugas Penanggulangan Bencana di Kecamatan Linge Kabupaten Aceh Tengah Tahun 2011 Kategori Komunikasi N a. Sangat Baik 1 1,2 b. Baik 26 30,6 c. Cukup Baik 31 36,4 d. Tidak Baik 26 30,6 e. Sangat Tidak Baik 1 1,2 Jumlah 85 100,0 Sumber: Data Diolah Tahun 2013 Pada Tabel 4.6 di atas dapat kita ketahui bahwa persentase komunikasi petugas penanggulangan bencana tanah longsor di Kecamatan Linge Kabupaten Aceh Tengah tertinggi pada komunikasi cukup baik, yaitu 36,4, dibandingkan komunikasi yang tidak baik dan baik 30,6 dan komunikasi sangat tidak baik dan sangat baik, yaitu 1,2.

C. Pembagian Kerja

Hasil penelitian tentang pembagian kerja petugas penanggulangan bencana di Kecamatan Linge Kabupaten Aceh Tengah ditemukan: a. Persentase responden yang menyatakan pekerjaan yang diberikan kepada saudara sesuai dengan tupoksi tertinggi pada jawaban responden tidak setuju yaitu 65,9, dengan alasan yang paling banyak karena tupoksi petugas belum dibentuk oleh atasan Universitas Sumatera Utara b. Persentase responden yang menyatakan sudah tersedia standart operasional prosedur dalam melakukan upaya penanggulangan bencana tertinggi pada jawaban responden sangat tidak setuju yaitu 40,0, dengan alasan paling banyak karena belum ada disusunnya SOP yang jelas tentang upaya penanggulangan bencana. c. Persentase responden yang menyatakan pekerjaan yang diberikan kepada saudara sesuai dengan keinginan tertinggi pada jawaban tidak setuju yaitu 45,9, dengan alasan paling banyak karena rata-rata petugas penanggulangan bencana dalam melakukan pekerjaannya berdasarkan perintah dari atasan. d. Persentase responden yang menyatakan pekerjaan yang diberikan sesuai dengan keahlian tertinggi pada jawaban responden sangat tidak setuju yaitu 48,2, dengan alasan paling banyak karena pekerjaan yang dilakukan terkadang tidak membutuhkan keahlian. e. Persentase responden yang menyatakan pekerjaan yang diberikan kepada saudara terlebih dahulu melalui pelatihan tertinggi pada jawaban responden tidak setuju yaitu 74,1, dengan alasan paling banyak karena pelatihan belum pernah diadakan oleh pemerintah daerah atau instansi terkait. Universitas Sumatera Utara Jawaban responden tentang pembagian kerja petugas penanggulangan bencana di Kecamatan Linge Kabupaten Aceh Tengah dapat dilihat pada Tabel 4.7 berikut. Tabel 4.7 Distribusi Frekuensi Pembagian Kerja Per Item Petugas Penanggulangan Bencana Tanah Longsor di Kecamatan Linge Kabupaten Aceh Tengah Tahun 2011 No Pertanyaan SS S KS TS STS Total Skor f f f f f 1 Pekerjaaan yang diberikan kepada saudara sesuai dengan tupoksi 13 15,3 10 11,8 2 2,4 56 65,9 4 4,7 141 2 Sudah tersedia standart operasional prosedur dalam melakukan upaya penanggulangan bencana 28 32,9 4 4,7 19 22,4 34 40,0 224 3 Pekerjaan yang diberikan kepada sesuai dengan keinginan 1 1,2 16 18,8 39 49,9 29 34,1 160 4 Pekerjaan yang diberikan sesuai dengan keahlian 9 10,6 18 21,2 2 2,4 15 17,6 41 48,2 194 5 Pekerjaan yang diberikan terlebih dahulu melalui pelatihan yang diikuti 8 9,4 5 5,9 63 74,1 9 10,6 190 Jumlah Skor jawaban yang sesuai 909 Skor Jawaban yang Ideal : Skor tertinggi x Banyak Pertanyaan x Banyak Sampel = 5x5x85 2125 Sumber: Data Diolah Tahun 2013 Pada Tabel 4.7 di atas total skor responden pembagian kerja petugas penanggulangan bencana di Kecamatan Linge Kabupaten Aceh Tengah 909 total skor, apabila semua responden menjawab sangat setuju 2125, maka pembagian kerja petugas penanggulangan bencana petugas penanggulangan bencana di Kecamatan Universitas Sumatera Utara Linge Kabupaten Aceh Tengah tergolong rendah yaitu 9092125 x 100 = 42,7. Sedangkan berdasarkan kategori dapat dilihat pada Tabel 4.8 berikut. Tabel 4.8 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Kategori Pembagian Kerja Petugas Penanggulangan Bencana Tanah Longsor di Kecamatan Linge Kabupaten Aceh Tengah Tahun 2011 Kategori Pembagian Kerja N a. Baik 19 22,4 b. Cukup Baik 55 64,7 c. Tidak Baik 11 12,9 Jumlah 85 100,0 Sumber : Data Diolah Tahun 2013 Pada Tabel 4.8 di atas diketahui bahwa persentase pembagian kerja petugas penanggulangan bencana tanah longsor di Kecamatan Linge Kabupaten Aceh Tengah tertinggi pada pembagian kerja yang cukup baik, yaitu 64,7, dibandingkan dengan pembagian tugas baik, yaitu 22,4 dan pembagian tugas tidak baik, yaitu 12,9.

D. Disiplin

Dokumen yang terkait

Pengaruh Sumber Daya Organisasi terhadap Kesiapsiagaan Petugas Penanggulangan Bencana Menghadapi Bencana Banjir di Kabupaten Aceh Timur

4 44 95

Pengaruh Fungsi Koordinasi Petugas Dinas Terkait Terhadap Kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana Di Kabupaten Aceh Tengah Provinsi Aceh

1 36 172

Pengaruh Fungsi Koordinasi Petugas Dinas Terkait terhadap Kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana di Kabupaten Aceh Tengah Provinsi Aceh

0 50 172

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Tanah Longsor 2.1.1. Pengertian Tanah Longsor - Hubungan Faktor Koordinasi dan Motivasi Kerja Petugas Penanggulangan Bencana terhadap Kesiapsiagaan Bencana Tanah Longsor di Kecamatan Linge Kabupaten Aceh Tengah Tahun 2011

0 0 47

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Hubungan Faktor Koordinasi dan Motivasi Kerja Petugas Penanggulangan Bencana terhadap Kesiapsiagaan Bencana Tanah Longsor di Kecamatan Linge Kabupaten Aceh Tengah Tahun 2011

0 0 13

HUBUNGAN FAKTOR KOORDINASI DAN MOTIVASI KERJA PETUGAS PENANGGULANGAN BENCANA TERHADAP KESIAPSIAGAAN BENCANA TANAH LONGSOR DI KECAMATAN LINGE KABUPATEN ACEH TENGAH TAHUN 2011 TESIS

0 2 20

LAMPIRAN 1 KUESIONER PENELITIAN PENGARUH FUNGSI KOORDINASI PETUGAS BADAN TERKAIT TERHADAP KESIAPSIAGAAN PENANGGULANGAN BENCANA DI KABUPATEN ACEH TENGAH PROPINSI ACEH

0 0 44

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Bencana 2.1.1. Definisi Bencana - Pengaruh Fungsi Koordinasi Petugas Dinas Terkait Terhadap Kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana Di Kabupaten Aceh Tengah Provinsi Aceh

0 0 47

LAMPIRAN 1 KUESIONER PENELITIAN PENGARUH FUNGSI KOORDINASI PETUGAS BADAN TERKAIT TERHADAP KESIAPSIAGAAN PENANGGULANGAN BENCANA DI KABUPATEN ACEH TENGAH PROPINSI ACEH

0 0 44

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Bencana 2.1.1. Definisi Bencana - Pengaruh Fungsi Koordinasi Petugas Dinas Terkait terhadap Kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana di Kabupaten Aceh Tengah Provinsi Aceh

0 1 47