Regresi Linier Berganda Koefisien Determinasi

ujistatistik non-parametrik Kolmogrov-Smirnov. Hipotesis yang dikemukakan: H0= data residual berdistribusi normal Asymp. Sig 0,05 Ha= data residual tidak berdistribusi normal Asymp. Sig 0,05

3.6 TEKNIK ANALISIS DATA

Metode analisis data adalah suatu metode yang digunakan untuk mengolah hasil penelitian guna memperoleh suatu instrumen dan kesimpulan. Adapun metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis linier berganda dan Koefisien Determinasi.

3.6.1 Regresi Linier Berganda

Untuk mengetahui pengaruh analisis rasio keuangan terhadap perubahan laba jasa manufaktur, maka digunakan teknik analisis regresi linier berganda. Regresi linier berganda dipergunakan untuk sebuah variabel terikat dan lebih dari satu buah variabel bebas Santoso dan Tjiptono, 2001:196. Menurut Widarjono 2010:15 secara umum model persamaan regresi berganda dengan sejumlah k variabel bebas dapat ditulis sebagai berikut: Y i = β + β 1 X 1i + β 2 X 2i + ... + β k X ki + e i Di mana: Y i = subjek dalam variabel terikat yang diprediksi β = harga Y bila X = 0 harga konstan β 1 ,β 2 ,β k = koefisien regresi masing-masing variabel X 1i, X 2i, X ki = variabel bebas e i = kesalahan pengganggu Jika persamaan regresi linier berganda tersebut dikaitkan dengan penelitian ini yang memiliki dua prediktor, maka akan didapatkan persamaan penelitian sebagai berikut: Y = β + β 1 X 1 + β 2 X 2 + β 3 X 3 + ε Keterangan: Y i = Pertumbuhan Laba β = harga Y bila X = 0 harga konstan β 1 ,β 2 β 3 = koefisien regresi masing-masing variabel bebas X 1i = ROA return on assets X 2i = ROE return on equity X 3i = NPM net profit rnargin ei = kesalahan pengganggu

3.6.2 Koefisien Determinasi

Koefisien determinasi R 2 digunakan untuk mengukur seberapa baik garis regresi sesuai dengan data aktualnya goodness of fit. Koefisien determinasi ini mengukur persentasi total variasi variabel terikat Y yang dijelaskan oleh variabel bebas X di dalam garis regresi. Nilai R 2 terletak antara 0 dan 1 0 ≤ R square ≤ 1. R 2 semakin mendekati 1 maka semakin baik garis regresi dan semakin mendekati angka nol maka mempunyai garis regresi yang kurang baik widarjono, 2010:19-20. Tetapi Rietveld dan Sunaryanto dalam Sudarmanto, 2005:207 menyatakan jika ingin melihat pengaruh penambahan suatu peubah ke dalam suatu persamaan regresi, maka lebih baik dilihat pengaruhnya terhadap nilai Adjusted R Square daripada hanya terhadap nilai R Square-nya. Dari beberapa pendapat diatas dapat disimpulkan bahwa untuk melihat pengaruh variabel bebas X terhadap variabel terikat Y disarankan melihat dari nilai Adjusted R Square. Hal ini dikarenakan nilai R Square masih mengandung nilai konstanta dan nilai residual kesalahan pengganggu dari persamaan nilai regresi berganda sehingga lebih baik menggunakan nilai Adjusted R Square. 3.7 TEKNIK UJI HIPOTESIS 3.7.1 Uji F

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Cash Ratio, Return On Assets, Growth Firm Size, Debt To Equity Ratio Dan Net Profit Margin Terhadap Dividen Payout Ratio Pada Perusahaan Lq-45 Yang Terdaftar Di Bursa efek Indonesia Tahun 2010 -2012

2 105 101

Pengaruh Net Profit Margin (NPM), Return On Equity (ROE), Price Book Value (PBV) dan Earnings Per Share (EPS) Terhadap Harga Saham Pada Peusahaan Perbankan yang Teraftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) (2009-2011)

2 39 104

Analisisis Pengaruh Price Earning Ratio, Return on Equity dan Net Profit Margin Terhadap Harga Saham pada Industri Kimia dan Dasar yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

4 57 85

Analisis Pengaruh Return On Equity, Return On Assets Dan Net Profit Margin Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Retail Di Bursa Efek Indonesia

1 79 97

Pengaruh Asimetri Informasi, Ukuran Perusahaan, Leverage dan Return on Assets Terhadap Manajemen Laba dengan Kepemilikan Manajerial Sebagai Variabel Moderating pada Pertambangan Batubara yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

4 36 97

Analisis Pengaruh Return On Assets (ROA), Net Profit Margin (NPM), Earning Per Share (EPS) Terhadap Harga Saham Dengan Price Earning Ratio (PER) Sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di BEI

1 65 90

Analisis pengaruh Return On Asset (ROA), Debt To Equity Ratio (DER), Net Profit Margin (NPM) dan Current Ratio (CR) terhadap harga saham: studi empiris pada perusahaan tambang yang terdaftar di bursa efek Indonesia Tahun 2011-2013

3 51 102

PENGARUH RETURN ON ASSETS (ROA), RETURN ON EQUITY (ROE) DAN NET PROFIT MARGIN (NPM) TERHADAP HARGA SAHAM Pengaruh Return On Assets (Roa), Return On Equity (ROE) Dan Net Profit Margin (Npm) Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di

0 1 15

PENGARUH RETURN ON ASSETS (ROA), RETURN ON EQUITY (ROE) DAN NET PROFIT MARGIN (NPM) TERHADAP HARGA SAHAM Pengaruh Return On Assets (Roa), Return On Equity (ROE) Dan Net Profit Margin (Npm) Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di

0 2 15

PENGARUH RETURN ON ASSETS (ROA), RETURN ON EQUITY (ROE), DAN NET PROFIT MARGIN (NPM) TERHADAP PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN JASA KONSTRUKSI DAN BANGUNAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 1 100