Uji Signifikan Parsial Uji t

dengan asumsi variabel lainnya tetap, maka akan menurunkan nilai ISR pada observasi ke i dan periode ke t sebesar 0,000490.

5. Pembahasan

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengungkapan Islamic Socaial Reporting ISR dapat dijelaskan oleh ukuran bank, profitabilitas, likuiditas dan leverage. Penjelasan untuk masing-masing variabel adalah sebagai berikut:

a. Ukuran Bank

Variabel ukuran bank yang diproksikan dengan Total Aset TA mempunyai nilai t hitung t tabel 12,27933 2,0301, dengan nilai signifikansi sebesar 0,0000 taraf signifikansi 0,05. Berdasarkan hasil tersebut maka dapat dikatakan bahwa ukuran bank berpengaruh positif signifikan terhadap pengungkapan ISR, yaitu semakin tinggi ukuran bank maka semakin luas pengungkapan ISR bank syariah. Dengan demikian Ha 2 dalam penelitian ini diterima.. Bank syariah yang memiliki total aset tinggi, maka sumber dana yang dimiliki pun lebih banyak untuk melakukan aktivitas tanggung jawab sosial, sehingga bank syariah yang lebih besar cenderung untuk melakukan pengungkapan tanggung jawab sosial secara syariah lebih luas dibandingkan bank syariah yang lebih kecil. Hal ini sejalan dengan nilai-nilai islami, yaitu dengan memiliki kekayaan yang besar, bank syariah tidak melupakan nilai-nilai sosial.

b. Profitabilitas

Variabel profitabilitas yang diproksikan dengan ROA mempunyai nilai t hitung t tabel -2,355232 2,0301. Pengujian juga bisa dilihat dari tingkat signifikansi, dengan tingkat signifikansi sebesar 0,0242 0,05. Hal ini menunjukkan bahwa ROA berpengaruh terhadap pengungkapan Islamic Social Reporting, dengan demikian Ha 3 dalam penelitian ini diterima. Namun, dalam penelitian ini ROA memiliki nilai koefisien negatif, artinya semakin kecil ROA, maka pengungkapan ISR akan semakin tinggi, dan sebaliknya. Hal ini mungkin disebabkan persepsi atau anggapan bahwa aktivitas ISR bukanlah aktivitas yang merugikan dan tidak bermanfaat bagi keberlangsungan bank syariah. Melainkan aktivitas ISR merupakan langkah strategis jangka panjang yang akan memberikan efek positif bagi perbankan syariah. Sehingga dalam keadaan rugi sekali pun, bank syariah akan tetap melakukan dan mengungkapkan tanggung jawab sosialnya. Penelitian ini juga mendukung teori stakeholder, yang menyatakan bahwa manajemen perusahaan akan tetap mengungkapkan laporan yang diperlukan meskipun profitabilitas perusahaan turun atau naik, karena perusahaan perlu untuk mengungkapkan informasi yang diperlukan oleh investor.

Dokumen yang terkait

PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, DAN KINERJA LINGKUNGAN TERHADAP PENGUNGKAPAN ISLAMIC SOCIAL Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Dan Kinerja Lingkungan Terhadap Pengungkapan Islamic Social Reporting (ISR) (Studi Empiris Pada Perusahaan

1 20 20

PENDAHULUAN Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Kinerja Lingkungan, dan Leverage terhadap Pengungkapan Islamic Social Reporting.

0 2 10

DAFTAR PUSTAKA Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Kinerja Lingkungan, dan Leverage terhadap Pengungkapan Islamic Social Reporting.

0 3 4

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE DAN PROFITABILITAS TERHADAP PENGUNGKAPAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING PADA BANK PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE DAN PROFITABILITAS TERHADAP PENGUNGKAPAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING PADA BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA.

0 7 18

PENGUNGKAPAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING PADA BANK SYARIAH DI INDONESIA Pengungkapan Islamic Social Reporting Pada Bank Syariah Di Indonesia.

0 1 13

PENGUNGKAPAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING PADA BANK SYARIAH DI INDONESIA Pengungkapan Islamic Social Reporting Pada Bank Syariah Di Indonesia.

0 3 15

Pengaruh Profitabilitas, Umur Perusahaan, Ukuran Dewan Komisaris, dan Ukuran Dewan Pengawas Syariah terhadap Pengungkapan Islamic Social Reporting.

2 10 18

Pengaruh Ukuran Perusahaan, Umur Perusahaan, Profitabilitas, dan Leverage terhadap Pengungkapan Islamic Social Reporting pada Bank Umum Syariah di Indonesia.

0 0 17

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, TIPE PERUSAHAAN DAN UMUR PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING PADA JAKARTA ISLAMIC INDEX

0 0 20

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, LIKUIDITAS DAN UKURAN DEWAN PENGAWAS SYARIAH TERHADAP PENGUNGKAPAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING (Studi Empiris pada Bank Umum Syariah tahun 2013-2016)

0 0 18