Kependudukan Gambaran Umum Wilayah Penelitian 1. Letak Geografis

4.1.2. Kependudukan

Kecamatan Tanjung Morawa memiliki jumlah penduduk 181.145 jiwa yang terdiri dari 91.333 laki-laki dan 89.812 perempuan dengan jumlah rumah tangga 42.867 kepala keluarga KK. Berikut ini distribusi jumlah penduduk dan kepadatan penduduk menurut DesaKelurahan di Kecamatan Tanjung Morawa dapat dilihat pada Tabel 4.2. Tabel 4.2. Jumlah Penduduk dan Kepadatan Penduduk Menurut DesaKelurahan di Kecamatan Tanjung Morawa Penduduk Jiwa No. DesaKelurahan Laki- laki Perempuan Jumlah Penduduk Kepadatan Penduduk 1. Medan Senembah 3.337 3.185 6.522 1.863 2. Bandar Labuhan 2.644 2.544 5.188 1.921 3. Bangun Rejo 5.550 5.353 10.903 1.576 4. Aek Pancur 222 174 396 79 5. Naga Timbul 1.921 1.816 3.737 747 6. Lengau Seprang 2.024 1.995 4.019 946 7. Sei Merah 620 548 1.168 53 8. Dagang Kerawan 2.547 2.500 5.047 2.575 9. Tanjung Morawa Pekan 3.661 3.506 7.167 14.334 10. Tanjung Morawa A 6.729 6.514 13.243 4.314 11. Limau Manis 8.005 7.791 15.796 1.948 12. Ujung Serdang 1.685 1.725 3.410 868 13. Bangun Sari 7.434 7.487 14.921 2.257 14. Bangun Sari Baru 4.173 4.028 8.201 1.256 15. Buntu Bedimbar 7.559 7.675 15.234 5.078 16. Telaga Sari 3.198 3.125 6.323 3.162 17. Dagang Kelambir 1.587 1.535 3.122 2.498 18. Tanjung Morawa B 8.193 8.272 16.465 2.744 19. Tanjung Baru 4.134 4.164 8.298 1.637 20. Punden Rejo 1.154 1.091 2.245 2.041 21. Tanjung Mulia 823 784 1.607 1.024 22. Perdamean 2.366 2.424 4.790 1.180 23. Wonosari 5.245 5.365 10.610 1.486 24. Dalu Sepuluh A 3.285 3.109 6.394 1.305 25. Dalu Sepuluh B 2.972 2.853 5.825 583 26. Penara Kebun 265 249 514 93 Jumlah 91.333 89.812 181.145 57.568 Sumber : Kecamatan Tanjung Morawa Dalam Angka, 2013 Universitas Sumatera Utara Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa jumlah penduduk yang paling banyak terdapat di Desa Tanjung Morawa B, yaitu sebanyak 16.465 jiwa, kemudian Desa Limau Manis, yaitu sebanyak 15.796 jiwa. Sedangkan desa yang paling sedikit penduduknya adalah Desa Aek Pancur, yaitu sebanyak 396 jiwa dan Desa Penara Kebun, yaitu sebanyak 514 jiwa. Sedangkan berdasarkan kepadatan penduduk, desa yang paling padat penduduknya adalah Desa Tanjung Morawa Pekan dengan kepadatan 14.334 jiwakm 2 dan Desa Buntu Bedimbar dengan kepadatan 5.078 jiwakm 2 dan desa yang tidak padat penduduknya adalah Desa Sei Merah, yaitu 53 jiwakm 2 dan Desa Aek Pancur, yaitu 79 jiwakm 2 Keseluruhan penduduk Kecamatan Tanjung Morawa adalah warga negara Indonesia yang sebahagian besar berasal dari suku Jawa, Melayu, Toba, Minang, Karo, Simalungun, Tapsel, Aceh dan lainnya. Agama yang dianut adalah Islam, Protestan, Katolik, Budha dan Hindu. . Hal ini menunjukkan bahwa persebaran penduduk tidak merata pada setiap desa. Sumber mata pencaharian utama penduduk menurut desa di Kecamatan Tanjung Morawa adalah pada sektor industri dan tani. Berikut ini distribusi jumlah tenaga kerja yang bekerja berdasarkan lapangan pekerjaan menurut DesaKelurahan di Kecamatan Tanjung Morawa dapat dilihat pada Tabel 4.3. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.3. Jumlah Tenaga Kerja yang Bekerja Berdasarkan Lapangan Pekerjaan Menurut DesaKelurahan di Kecamatan Tanjung Morawa No. DesaKelurahan Tani Industri Pedagang Angkutan PNS TNI Polri Lain Nya 1. Medan Senembah 194 373 41 14 47 22 2. Bandar Labuhan 37 75 46 189 119 17 3. Bangun Rejo 110 632 81 23 49 18 4. Aek Pancur - - 8 4 5 11 5. Naga Timbul 452 40 45 16 9 11 6. Lengau Seprang 503 59 37 17 28 6 7. Sei Merah - 65 13 - 32 4 8. Dagang Kerawan 21 14 91 1 55 12 9. Tanjung Morawa Pekan 5 42 431 596 72 11 10. Tanjung Morawa A 213 1.553 130 37 68 20 11. Limau Manis 515 800 125 79 940 33 12. Ujung Serdang 149 2.114 50 21 48 21 13. Bangun Sari 132 2.324 74 - 117 11 14. Bangun Sari Baru 630 445 77 24 72 8 15. Buntu Bedimbar 92 2.391 132 82 592 15 16. Telaga Sari 95 1.210 76 - 24 21 17. Dagang Kelambir 186 634 32 44 23 13 18. Tanjung Morawa B 375 10.428 238 61 146 19 19. Tanjung Baru 414 2.156 85 5 67 9 20. Punden Rejo 384 - 21 9 30 7 21. Tanjung Mulia 788 15 16 26 33 8 22. Perdamean 931 84 83 37 229 12 23. Wonosari 1.281 213 116 62 383 11 24. Dalu Sepuluh A 1.019 1.500 63 - 30 15 25. Dalu Sepuluh B 638 300 60 - 38 36 26. Penara Kebun - 29 7 4 15 29 Jumlah 9.164 27.496 2.178 1.351 3.271 400 Sumber : Kecamatan Tanjung Morawa Dalam Angka, 2013 Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa sumber mata pencaharian utama penduduk menurut desaKelurahan di Kecamatan Tanjung Morawa adalah dari sektor industri 64 dan tani 21 dengan jumlah kepala keluarga 42.867 KK. Universitas Sumatera Utara

4.1.3. Sarana Ekonomi