30.7 0.084 Pengaruh Lingkungan Keluarga, Pendidikan, Dan Sosial Terhadap Jiwa Dan Minat Kewirausahaan Mahasiswa

Hubungan Karakteristik Keluarga, Jiwa dan Minat Kewirausahaan Karakteristik keluarga yang dimasukan dalam uji korelasi antara lain: usia ayah dan ibu, pendidikan ayah dan ibu, status pernikahan orangtua, ukuran keluarga, pekerjaan utama ayah dan ibu, pekerjaan sampingan ayah dan ibu, serta penghasilan ayah dan ibu. Karakteristik keluarga dan Jiwa Kewirausahaan Hasil uji korelasi menunjukkan hanya variabel penghasilan ibu r=-.148; p=.070 pada mahasiswa perempuan yang berhubungan nyata dengan jiwa kewirausahaan, sedangkan pada mahasiswa laki-laki maupun pada seluruh contoh tidak ada variabel karakteristik keluarga yang nyata berhubungan. Hal ini menunjukkan semakin tinggi penghasilan ibu, maka jiwa kewirausahaan mahasiswa perempuan cenderung semakin rendah. Kemungkinan hal ini disebabkan karena alasan finansial dan rasa aman dari krisis, dimana dengan bertambahnya penghasilan ibu, maka pendapatan keluarga akan meningkat asumsi: ayah tetap berpenghasilan. Tabel 36 Sebaran Koefisien Korelasi antara Karakteristik Keluarga, Jiwa dan Minat Kewirausahaan Karakteristik Keluarga Jiwa Kewirausahaan Minat Kewirausahaan Laki-laki Perempuan Total Laki-laki Perempuan Total Usia Ayah -.073 -.029 -.035 .105 -.087 .000 Usia Ibu .126 .020 .065 .085 -.013 .031 Status Pernikahan Orangtua -.069 .027 -.014 -.149 .021 -.053 Ukuran Keluarga -.047 .083 .042 .008 .052 .045 Pendidikan Ayah -.002 -.103 -.070 -.034 -.050 -.055 Pendidikan Ibu -.043 -.036 -.051 .153 -.054 .034 Pekerjaan Utama Ayah -.043 .093 .048 .065 .167 .131 Pekerjaan Utama Ibu .034 .038 .048 .069 .134 .112 Pekerjaan Sampingan Ayah .025 -.014 -.002 -.027 -.023 -.027 Pekerjaan Sampingan Ibu -.090 -.029 -.056 -.137 -.157 -.150 Penghasilan Ayah .130 -.057 .007 -.007 -.172 -.110 Penghasilan Ibu .063 -.148 -.063 .201 -.197 -.032 Keterangan: = nyata pada p ≤ 0.01, = nyata pada p ≤ 0.05, = nyata pada p ≤ 0.10 Karakteristik keluarga dan Minat Kewirausahaan Hasil uji korelasi karaketeristik keluarga mahasiswa laki-laki dengan minat kewirausahaan diperoleh variabel yang berhubungan nyata hanya variabel penghasilan ibu r=.201; p=.044, artinya semakin tinggi penghasilan ibu, maka minat kewirausahaan mahasiswa laki-laki cenderung semakin baik. Penghasilan ibu yang semakin tinggi berarti penghasilan keluarga juga semakin baik, dengan asumsi ayah tetap bekerja dan berpenghasilan. Keluarga dengan tingkat kesejahteraan yang baik, cenderung tidak menuntut mahasiswa laki-laki untuk mendapatkan pekerjaan dengan penghasilan yang lebih menjanjikan dalam waktu cepat, sehingga

Dokumen yang terkait

PENGARUH KEPRIBADIAN, PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN, DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP AKTIVITAS BERWIRAUSAHA MAHASISWA UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

16 61 173

PENGARUH PENGALAMAN BERWIRAUSAHA DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA PADA MAHASISWA Pengaruh Pengalaman Berwirausaha Dan Lingkungan Keluarga Terhadap Minat Berwirausaha Pada Mahasiswa Pendidikan Akuntansi Angkatan 2011 Universitas Muhamma

0 3 13

PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN DAN BUDAYA KELUARGA TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA Pengaruh Jiwa Kewirausahaan Dan Budaya Keluarga Terhadap Minat Berwirausaha ( Studi Kasus pada Mahasiswa UMS Program Pendidikan PKn Angkatan 2012 ).

0 4 16

PENDAHULUAN Pengaruh Jiwa Kewirausahaan Dan Budaya Keluarga Terhadap Minat Berwirausaha ( Studi Kasus pada Mahasiswa UMS Program Pendidikan PKn Angkatan 2012 ).

0 1 8

PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN DAN BUDAYA KELUARGA TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA Pengaruh Jiwa Kewirausahaan Dan Budaya Keluarga Terhadap Minat Berwirausaha ( Studi Kasus pada Mahasiswa UMS Program Pendidikan PKn Angkatan 2012 ).

0 2 13

PENGARUH SIKAP MANDIRI DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA PROGRAM Pengaruh Sikap Mandiri dan Lingkungan keluarga Terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa Program Studi Pendidikan Akuntansi Angkatan 2008 Universitas Muhammadiyah

1 5 16

PENGARUH FAKTOR KELUARGA DAN KARAKTERISTIK KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT MENJADI WIRAUSAHA Pengaruh Faktor Keluarga dan Karakyeristik Kewirausahaan Terhadap Minat Menjadi Wirausaha Mahasiswa Program Studi Pendidikan Akuntansi Angkatan 2008 Universitas muh

0 3 16

PENGARUH EKSPEKTASI PENDAPATAN, LINGKUNGAN KELUARGA, DAN PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA (Studi Kasus pada Mahasiswa Akuntansi Universitas Negeri Yogyakarta).

1 4 155

PENGARUH KEPRIBADIAN, LINGKUNGAN KELUARGA DAN PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 1 149

PENGARUH PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA

0 0 10