Visi dan Misi Perusahaan Struktur Organisasi Rumah Sakit Umum Daerah Kota Padangsidimpuan

juga bertugas dalam penyediaan Air Minum, Air Panas, Gas Teknik dan Listrik. 13. Instalasi Pengolahan Air Limbah Instalasi pengolahan air limbah mampu mengolah seluruh limbah di Rumah Sakit Umum Daerah Kota Padangsidimpuan yang non nuklir, baik cair maupun padat dan dilengkapi dengan laboratorium untuk pemeriksaan limbah. Limbah yang keluar dari Instalasi Pengolahan Air Limbah sudah memenuhi standart dari Kementrian Lingkungan Hidup.

4.1.2. Visi dan Misi Perusahaan

1. Visi Perusahaan “Menjadi Rumah Sakit Umum Yang Diminati Oleh Masyarakat”. 2. Misi Perusahaan a. Mewujudkan pelayanan Kesehatan secara Profesional b. Mewujudkan Pengelolaan Rumah Sakit Umum yang transparan dan Akuntabel. c. Menjadikan Rumah Sakit rujukan di pantai barat. d. Terwujudnya peningkatan kwalitas, disiplin aparatur dan pengelolaan adminstrasi, keuangan yang dapat mendukung peningkatan pelayanan kesehatan. Universitas Sumatera Utara

4.1.3. Struktur Organisasi Rumah Sakit Umum Daerah Kota Padangsidimpuan

Setiap perusahaan pasti memiliki struktur organisasi. Struktur organisasi sangat penting di dalam perusahaan karena berfungsi sebagai landasan bagi seluruh fungsi yang ada dalam organisasi. Dengan adanya struktur organisasi akan kelihatan batas-batas tugas, wewenang, dan tanggung jawab serta bagaimana hubungan antara suatu bagian dengan bagian yang lainnya dalam organisasi tersebut guna mencapai tujuan bersama. Rumah Sakit Umum Daerah Kota Padangsidimpuan mempunyai struktur organisasi sesuai dengan Peraturan Daerah Kota Padangsidimpuan No. 05 Tahun 2003 sebagai berikut : 1. Direktur 2. Wadir Administrasi dan Keuangan 3. Wadir Pelayanan Medis 4. Wadir Komite Klinik dan Diklat 5. Kabag Keuangan, Perencanaan dan Evaluasi 6. Kabid Keperawatan 7. Kabid Pelayanan Medis 8. Kabid Diklat Universitas Sumatera Utara Gambar 4.1 Struktur Organisasi Rumah Sakit Umum Daerah Kota Padangsidimpuan Sumber : RSUD Kota Padangsidimpuan 2013 KOMITE KEPERAWATAN SPI SMF KOMITE MEDIK DIREKTUR Dr. H. AMINUDDIN NIP. 19600103 198712 1 001 WADIR KOMITE KLINIK DAN DIKLAT WADIR BIDANG PELAYANAN MEDIS WADIR BIDANG ADM DAN KEUANGAN KA BAG KEUANGAN, PERENCANAAN DAN EVALUASI KA BID KOMITE KLINIK KA BID DIKLAT KA BID PELAYANAN KEPERAWATAN KA BID PELAYANAN MEDIS KA BAG UMUM DAN KEPEGAWAIAN KA.SI KOMITE MEDIK KA.SI PEN. PROFESI KA.SI KEPERAWATAN I KA.SI PELAYANAN MEDIK I KA SUB BAG KEUANGAN KA SUB BAG UMUM KA.SI .PELATIHAN PENGEMBANG AN SDM KA.SI KEPERAWATAN II KA.SI KOMITE KEPERAWATAN KA.SI PELAYANAN MEDIK II KA SUB BAG PERENCANAAN DAN EVALUASI KA SUB BAG KEPEG KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL Universitas Sumatera Utara 4.2 Hasil Analisis 4.2.1 Responden