Indikator Keberhasilan Prestasi Belajar

commit to user 21

b. Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Prestasi Belajar

Kemampuan intelektual siswa sangat menentukan keberhasilan siswa dalam memperoleh prestasi. Untuk mengetahui berhasil tidaknya seseorang dalam belajar maka perlu dilakukan suatu evaluasi, tujuannya untuk mengetahui prestasi yang diperoleh siswa setelah proses belajar mengajar berlangsung. Untuk mencapai prestasi belajar siswa sebagaimana yang diharapkan, maka perlu diperhatikan beberapa faktor yang mempengaruhi prestasi belajar. Nana Sudjana 1996:6 menyebutkan “Ada dua faktor yang mempengaruhi prestasi belajar, yaitu: faktor dari dalam diri siswa internal dan faktor dari luar diri siswa eksternal”. Faktor dari dalam diri siswa meliputi: tingkat intelegensi, minat, motivasi, kreativitas, perhatian, dan kebebasan belajar. faktor dari luar diri siswa adalah faktor lingkungan belajar antara lain: kurikulum, media, model pembelajaran, dan keadaan lingkungan sekolah.

c. Indikator Keberhasilan Prestasi Belajar

Untuk mengukur dan mengevaluasi tingkat keberhasilan belajar dapat dilakukan melalui tes prestasi belajar. Setiap proses belajar mengajar selalu menghasilkan hasil belajar. Masalah yang dihadapi adalah sampai di tingkat mana prestasi belajar yang telah dicapai. Dengan hal tersebut keberhasilan prestasi belajar dapat dibagi menjadi beberapa tingkatan atau taraf. Menurut Syaiful Bahri Djamarah dan Aswan Zain 2006: 107 tingkatan keberhasilan tersebut adalah sebagai berikut: 1. 2. 3. 4. Istimewamaksimal : Baik sekalioptimal : Baikminimal : Kurang : Apabila seluruh bahan pelajaran yang diajarkan itu dapat dikuasai oleh siswa. Apabila sebagian besar 76 s.d. 99 bahan pelajaran yang diajarkan dapat dikuasai oleh siswa. Apabila bahan pelajaran yang diajarkan hanya 60 s.d. 75 saja dikuasai oleh siswa. Apabila bahan pelajaran yang diajarkan kurang dari 60 dikuasai oleh siswa. Syaiful Bahri Djamarah dan Aswan Zain 2006: 105 menguraikan “Yang menjadi petunjuk bahwa suatu proses belajar mengajar dianggap berhasil sehingga menghasilkan prestasi belajar yang diinginkan adalah sebagai berikut: commit to user 22 1. Daya serap terhadap bahan pengajaran yang diajarkan mencapai prestasi tinggi, baik secara individual maupun kelompok. 2. Perilaku yang digariskan dalam tujuan pengajaraninstruksional khusus telah dicapai oleh siswa, baik secara individual maupun kelompok. Namun demikian, indikator yang banyak dipakai sebagai tolok ukur keberhasilan pembelajaran yang menghasilkan prestasi belajar tersebut adalah daya serap. Berdasarkan beberapa pendapat di atas dapat disimpulkan bahwa prestasi belajar adalah penilaian hasil usaha yang dicapai siswa setelah mengikuti proses pembelajaran yang ditunjukkan dengan nilai tes atau angka nilai yang diberikan guru dalam periode tertentu. Yang dipengaruhi oleh faktor – faktor intern dan ekstern dalam diri siswa yang nantinya dapat diukur tingkat prestasi belajar yang dicapainya.

5. Tinjauan Mata Pelajaran Akuntansi

Dokumen yang terkait

Perbedaan hasil belajar biologi siswa antara pembelajaran kooperatif tipe stad dengan metode ekspositori pada konsep ekosistem terintegrasi nilai: penelitian quasi eksperimen di SMA at-Taqwa Tangerang

0 10 192

Peningkatan Hasil Belajar Biologi Siswa dengan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Pada Konsep Jaringan Tumbuhan (Penelitian Tindakan Kelas di Kelas XI IPA MA Jamiyyah Islamiyah Pondok Aren Tangerang Tahun Ajaran 2012-2013)

1 6 287

Penerapan model pembelajaran kooperatif dengan teknik Student Teams Achievement Division (STAD) untuk meningkatkan hasil belajar fiqih di MTs Nurul Hikmah Jakarta

0 9 145

Penerapan model pembelajaran kooperatif student teams achievement division dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran fiqih: penelitian tindakan kelas VIII-3 di MTs Jami'yyatul Khair Ciputat Timur

0 5 176

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe (Student Team Achievement Divisions) STAD Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa SD

1 6 165

Perbedaan Hasil Belajar Biologi Antara Siswa yang Diajar dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD dengan TGT (Penelitian Kuasi EKsperimen di SMAN 1 Bekasi))

0 42 0

Efektivitas Pembelajaran Kooperatif Student Team Achievement Division (STAD) terhadap Prestasi Belajar Siswa Mata Pelajaran Akuntansi Pokok Bahasan Jurnal Khusus Kelas XII IPS SMA Negeri 1 Batang Tahun Ajaran

0 13 173

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Student Teams Achievement Division dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fiqih (Penelitian Tindakan Kelas VIII-3 di Mts. Jam'yyatul Khair Ciputat Timur)

0 5 176

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 SIANJUR MULA-MULA T. P 2015/2016.

0 3 30

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD (STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION) TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS ARTIKEL ILMIAH SISWA KELAS XI SMA NEGERI 1 TARUTUNG TAHUN PEMBELAJARAN 2013 / 2014.

0 1 23