Kesimpulan Keterbatasan Penelitian Saran

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan pada penelitian ini, maka dapat disimpulkan beberapa hal sebagai berikut: 1. Nilai Adjusted R 2 sebesar 0,331, nilai ini menunjukkan bahwa variabel Partisipasi Penyusunan Anggaran, Motivasi Kerja, Komitmen Organisasi, dan Locus Of Control mampu menjelaskan variabel kinerja manajerial sebesar 33,1 dan sisanya sebesar 66,9 dijelaskan oleh variabel-variabel lain yang tidak disertakan dalam penelitian ini, kemungkinan seperti variabel kejelasan sasaran anggaran, umpan balik anggaran, evaluasi anggaran, kenaikan gaji, gaya kepemimpinan dan lain- lain, 2. Variabel Partisipasi Penyusunan Anggaran, Motivasi Kerja, Komitmen Organisasi, dan Locus Of Control secara simultan atau secara bersamaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Manajerial Pada Perusahaan Perkebunan Nusantara PTPN di Sumatera Utara, 3. Secara parsial variabel Partisipasi Penyusunan Anggaran, Motivasi Kerja, Komitmen Organisasi, dan Locus Of Control berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Manajerial Universitas Sumatera Utara Pada Perusahaan Perkebunan Nusantara PTPN di Sumatera Utara.

5.2 Keterbatasan Penelitian

Beberapa keterbatasan dalam penelitian ini antara lain: 1. Penelitian ini hanya dilakukan pada perusahaan perkebunan milik pemerintah yang ada di Sumatera Utara, 2. Variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini hanya sedikit yaitu, partisipasi penyusunan anggaran, motivasi kerja, komitmen organisasi dan locus of control, 3. Istrumen dalam penelitian ini dinilai dengan menggunakan self rating, sehingga hasilnya dapat tidak objektif. Penggunaan kuisioner dapat menyebabkan respon bias dari responden akibat ketidakjujuran maupun tidak serius dalam menjawab pertanyaan- pertanyaan.

5.3 Saran

Dengan segala keterbatasan yang telah diungkapkan sebelumnya, maka penulis memberikan saran untuk peneliti selanjutnya, yaitu : 1. Menambah jumlah sampel yang diteliti dan tempat penelitian, misalnya seluruh perusahaan perkebunan milik pemerintah dan swasta yang ada di Sumatera Utara atau perusahaan perkebunan yang ada dipulau Sumatera, dengan demikian diharapkan tingkat generalisasi dari analisis akan lebih akurat. Universitas Sumatera Utara 2. Menambah variabel independen, moderating dan intervening yang dimungkinkan memiliki hubungan antara partisipasi penyusunan anggaran, motivasi kerja, komitmen organisasi dan locus of control terhadap Kinerja Manajerial Pada Perusahaan Perkebunan Nusantara PTPN di Sumatera Utara, seperti variabel kejelasan sasaran anggaran, umpan balik anggaran, evaluasi anggaran, kenaikan gaji, gaya kepemimpinan dan lain-lain, 3. Untuk peneliti selanjutnya diusahakan menggunakan metode observasi atau pengamatan langsung kepada objek atau metode eksperimen sebagai pengganti metode kuesioner. Universitas Sumatera Utara BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Tinjauan Teoritis 2.1.1. Pengertian Kinerja Manajerial

Dokumen yang terkait

Pengaruh Partisipasi Dalam Penyusunan Anggaran Terhadap Kinerja Manajerial Perusahaan Melalui Kecukupan Anggaran, Komitmen Organisasi, Komitmen Tujuan Anggaran, Dan Job Relevant Information (JRI)

5 78 73

Pengaruh Komitmen Organisasi Dan Locus Of Control Terhadap Hubungan Antara Partisipasi Penyusunan Anggaran Dan Kinerja Manajerial Pada Badan Pengembangan Sumber Daya Kebudayaan Dan Pariwisata Departemen Kebudayaan Dan Pariwisata Republik Indonesia

5 51 96

PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN, EVALUASI ANGGARAN DAN LOCUS OF CONTROL TERHADAP KINERJA Pengaruh Partisipasi Penyusunan Anggaran, Evaluasi Anggaran Dan Locus Of Control Terhadap Kinerja Manajerial Di Universitas Muhammadiyah Surakarta.

0 1 13

PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN, EVALUASI ANGGARAN DAN LOCUS OF CONTROL TERHADAP KINERJA Pengaruh Partisipasi Penyusunan Anggaran, Evaluasi Anggaran Dan Locus Of Control Terhadap Kinerja Manajerial Di Universitas Muhammadiyah Surakarta.

0 0 14

Pengaruh Partisipasi Penyusunan Anggaran, Motivasi Kerja, Komitmen Organisasi Dan Locus Of Control Terhadap Kinerja Manajerial Pada Perusahaan Perkebunan Nusantara (PTPN) Di Sumatera Utara

0 0 10

Pengaruh Partisipasi Penyusunan Anggaran, Motivasi Kerja, Komitmen Organisasi Dan Locus Of Control Terhadap Kinerja Manajerial Pada Perusahaan Perkebunan Nusantara (PTPN) Di Sumatera Utara

0 0 2

Pengaruh Partisipasi Penyusunan Anggaran, Motivasi Kerja, Komitmen Organisasi Dan Locus Of Control Terhadap Kinerja Manajerial Pada Perusahaan Perkebunan Nusantara (PTPN) Di Sumatera Utara

0 0 8

Pengaruh Partisipasi Penyusunan Anggaran, Motivasi Kerja, Komitmen Organisasi Dan Locus Of Control Terhadap Kinerja Manajerial Pada Perusahaan Perkebunan Nusantara (PTPN) Di Sumatera Utara

0 0 20

Pengaruh Partisipasi Penyusunan Anggaran, Motivasi Kerja, Komitmen Organisasi Dan Locus Of Control Terhadap Kinerja Manajerial Pada Perusahaan Perkebunan Nusantara (PTPN) Di Sumatera Utara

0 1 3

Pengaruh Partisipasi Penyusunan Anggaran, Motivasi Kerja, Komitmen Organisasi Dan Locus Of Control Terhadap Kinerja Manajerial Pada Perusahaan Perkebunan Nusantara (PTPN) Di Sumatera Utara

0 0 34