Perumusan Masalah Batasan Masalah 1. Tinjauan Pustaka

45 1. Metode ini dapat memuat banyak kendala tujuan kendala tujuan merupakan sarana untuk mewujudkan tujuan atau target yang ingin dicapai oleh perusahaan yang akan diminimumkan penyimpangannya. Seperti, memaksimalkan keuntungan penjualan, meminimalkan biaya produksi dan memaksimalkan jumlah produksi. 2. Metode ini mengusahakan agar nilai ruas kiri suatu persamaan kendala sama dengan nilai ruas kanannya sehingga tujuan atau target perusahaan dapat tercapai. 3. Metode Goal Programming dapat menangani aneka ragam tujuan dengan dimensi atau satuan ukuran yang berbeda. Tujuan-tujuan yang saling beretentangan juga dapat diselesaikan. Jika terdapat banyak tujuan, prioritas atau urutan ordinalnya dapat ditentukan dan proses penyelesaian Goal Programming akan berjalan sedemikian rupa sehingga tujuan dengan prioritas tertinggi dipenuhi sedekat mungkin sebelum memikirkan tujuan- tujuan dengan prioritas yang lebih rendah. Dengan mempertimbangkan kelebihan di atas, metode ini diharapkan dapat membantu pengusaha roti kacang untuk menentukan jumlah produksi optimal yang harus diproduksi perusahaan.

1.2 Perumusan Masalah

Dalam proses produksi, pengusaha roti kacang melakukan perencanaan produksi hanya berdasarkan jumlah permintaan yang ada dan berusaha untuk memenuhi jumlah permintaan pasar. Usaha ini sering dihadapkan dengan suatu keadaan di mana adanya suatu ketidaksesuaian produk dengan banyaknya permintaan, karena banyaknya permintaan bersifat fluktuatif. Pengusaha roti kacang perlu memperhatikan kesesuaian banyak produk, dengan permintaan konsumen agar tidak terjadi kerugian akibat produk yang berlebihan ataupun terlalu sedikit. Universitas Sumatera Utara 46 Berdasarkan latar belakang di atas maka yang menjadi rumusan masalah dalam penelitian ini adalah mengoptimalkan jumlah produksi roti kacang untuk meminimumkan biaya produksi dan memaksimalkan pendapatan.

1.3 Batasan Masalah 1.

Variabel keputusan untuk perencanaan produksi pada UD. UMEGA Hj. Eliya Lubis adalah jumlah masing-masing jenis produk yang akan diproduksi, yaitu: Jumlah produksi roti kacang hijau Jumlah produksi roti kacang hitam Jumlah produksi roti kacang hijau rasa cappucino Jumlah produksi roti kacang rasa coklat keju Jumlah produksi roti kacang rasa strawberry Jumlah produksi roti kacang rasa nenas 2. Permasalahan optimalisasi produksi dalam penelitian ini dibatasi pada kendala-kendala sebagai berikut: a. Jumlah produksi b. Biaya produksi c. Keuntungan penjualan 3. Data yang diambil adalah data satu kali tahapan produksi dan data satu tahun terakhir yaitu tahun 2013. 4. Permintaan selalu ada. 5. Harga bahan baku dan biaya-biaya lain tetap. 6. Bahan baku tidak pernah kurang.

1.4 Tinjauan Pustaka

Produksi merupakan aktivitas yang menghasilkan barang, baik barang jadi maupun barang setengah jadi, bahan industri dan suku cadang maupun komponen-komponen Pandji, 1997. Universitas Sumatera Utara 47 Tujuan perusahaan pada umumnya adalah untuk memperoleh laba setinggi mungkin. Luas produksi merupakan jumlah atau volume hasil produksi yang seharusnya diproduksikan oleh suatu perusahaan dalam satu periode Indriyo, 1999. Oleh karena itu maka luas produksi harus direncanakan agar perusahaan dapat memperoleh laba maksimal. Kalyanmoy 2008, ide utama dalam Goal Programming adalah untuk menemukan solusi yang mencapai target tujuan dari satu atau lebih fungsi objektif. Jika tidak ada solusi yang mencapai target yang telah ditentukan di semua fungsi objektif, tugasnya adalah untuk mencari solusi yang meminimumkan deviasi pada target tujuan. Inti dari Goal Programming adalah pengenalan aspirasi level atau nilai target , , … , dengan syarat bahwa jika mungkin solusi harus mencapai nilai target Eiselt Sandblom, 2007. Dalam penelitian ini, penulis mengacu pada penelitian-penelitian yang telah dilakukan sebelumnya oleh Ekezie dan Onuoha 2013, Nasrudin, dkk 2013, Juanati 2009. Penelitian yang dilakukan oleh Ekezie dan Onuoha 2013 membahas mengenai pengotimalan pengalokasian anggaran belanja di Imo State University , Owerri Nigeria. Metode yang digunakan dalam penelitian ini ialah metode Goal Programming. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan gaji staff, mengurangi biaya pengeluaran tambahan, meningkatkan modal atau pemasukan, meminimalkan total anggaran belanja. Nasrudin, dkk 2013 melakukan penelitian dengan metode Goal Programming pada produksi aneka jenis roti. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memaksimalkan keuntungan harian penjualan roti, meminimalkan waktu kerja lembur dan memaksimalkan utilitas mesin. Penelitian yang dilakukan oleh Juanati 2009 membahas tentang pengoptimalan perencanaan produksi pakan ternak di PT Gold Coin Indonesia. Penelitian ini ingin memaksimalkan volume produksi pakan ternak, Universitas Sumatera Utara 48 memaksimalkan keuntungan, meminimumkan jam kerja lembur, dan meminimumkan pemakaian bahan baku dengan metode Goal Programming. Eiselt Sandblom, 2007 bentuk umum dari metode Goal Programming adalah: Minimum Z Kendala: di mana: , , … , , , … , , , … , , , = deviasi penyimpangan positif = deviasi penyimpangan negatif = koefisien fungsi kendala tujuan = variabel pengambilan keputusan = tujuan atau target yang ingin dicapai = koefisien fungsi kendala sistem = sumber daya yang tersedia

1.5 Tujuan Penelitian Tujuan dari penelitian ini adalah menentukan jumlah produksi optimal untuk