Penelitian Terdahulu Bentuk Penelitian

2. Kemantapan pada sebuah produk

Kemantapan yang terkandung dalam sebuah produk adalah daya tarik tersendiri bagi konsumen untuk melakukan pembelian.

3. Kebiasaan dalam membeli produk

Jika sudah merasa terbiasa dan nyaman dengan produk yang digunakan, maka konsumen akan selalu menggunakan produk tersebut.

4. Memberikan rekomendasi kepada orang lain

Pembeli akan merasa puas jika produk yang dibeli sudah memenuhi harapannya sehingga baik secara sadar maupun tidak, pembeli akan menceritakan keunggulan dari produk tersebut kepada orang lain agar menggunakan produk yang tepat sesuai yang direkomendasikannya

5. Melakukan pembelian ulang

Jika konsumen merasa puas dengan produk yang dibelinya, maka konsumen akan melakukan pembelian lagi atau berulang.

2.15 Penelitian Terdahulu

Berikut tabel penelitian terdahulu yang dijadikan sebagai referensi dalam penelitian ini : Tabel 2.1 Tabel Penelitian Terdahulu Nama Peneliti dan Tahun Judul Penelitian Variabel Penelitian Hasil Penelitian Indriani Pengaruh Kualitas Kualitas Kualitas produk memiliki Ayu Syahputri 2010 Produk Terhadap Citra Merek dan Keputusan Pembelian Kosmetik Wardah di Kota Medan. Produk, Citra Merek dan Keputusan Pembelian. pengaruh yang signifikan terhadap citra merek dan citra merek memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian. Agung Rizki 2014 Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Tablet Apple iPad di Bandar Lampung. Kualitas Produk dan Keputusan Pembelian. Kualitas produk berpengaruh secara positif terhadap keputusan pembelian Tablet Apple iPad di Bandar Lampung. Puji Isyanto 2012 Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Blackberry Pada Mahasiswa Ekonomi Universitas Singaperbangsa Karawang. Kualitas Produk dan Keputusan Pembelian. Kualitas produk handphone Blackberry rata-rata mahasiswa menjawab baik dalam menggunakan handphone Blackberry dipengaruhi dengan performa, keistimewaan, kehandalan, konformasi, daya tahan, kemampuan pelayanan, estetika dan kualitas. Adam Akbar Analisis Pengaruh Citra Merek, Harga, Citra Merek, Harga, Citra merek berpengaruh signifikan terhadap 2012 dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Notebook Toshiba. Kualitas Produk dan Keputusan Pembelian. keputusan pembelian notebook Toshiba 2. Harga berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian notebook Toshiba. 3. Kualitas produk berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian notebook Toshiba. 4. Citra merek, harga, dan kualitas produk secara bersama-sama berpengaruh signfikan terhadap keputusan pembelian notebook Toshiba. BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Bentuk Penelitian

Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan teknik asosiatif yang bertujuan untuk mengetahui hubungan antara variabel-variabel yang ada. Dengan metode ini diharapkan dapat mengetahui pengaruh antara kualitas produk dan merek terhadap keputusan pembelian.

3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian