Pembahasan HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

86

BAB V PENUTUP

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil analisis data yang dilakukan oleh peneliti maka dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan antara persepsi guru tentang pelaksanaan pembelajaran tematik dengan kinerja guru di Sekolah Dasar se- Kecamatan Pakem, Kabupaten Sleman dengan nilai koefisien korelasi 0,754. Nilai koefisien korelasi tersebut menunjukkan bahwa ada hubungan yang kuat antara persepsi guru tentang pelaksanaan pembelajaran tematik dengan kinerja guru.

B. Keterbatasan Penelitian

Penelitian ini telah dilaksanakan sesuai dengan prosedur ilmiah, namun demikian masih terdapat keterbatasan dalam penelitian ini antara lain: 1. Penggunaan skala sebagai instrumen pengumpulan data yang dianggap bahwa responden akan memberikan jawaban yang sesuai dengan kondisi sebenarnya ternyata hal tersebut sulit dikontrol kejujurannya. Hal ini ditunjukkan dengan responden di beberapa sekolah memberikan jawaban yang sama persis untuk keseluruhan item pernyataan. 2. Waktu penyebaran instrumen skala yang bersamaan dengan akhir semester genap sehingga responden merasa terbebani sebab harus mengisi raport dan persiapan penerimaan siswa baru.

C. Saran

Berdasarkan keterbatasan penelitian, peneliti memberikan saran untuk peneliti selanjutnya sebagai berikut: 1. Menggunakan instrumen yang lebih valid misalnya observasi sehingga hasil penelitian lebih dapat dipertanggungjawabkan. 2. Waktu penyebaran instrumen skala sebaiknya dilakukan sebelum akhir semester sehingga responden tidak merasa terbebani dan lebih mempunyai waktu untuk mengisi instrumen skala. DAFTAR REFERENSI Arikunto, S. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta. Azwar, S. 2009. Metode Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Azwar, S. 2007. Dasar-dasar Psikometri. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Azwar, S. 2009. Penyusunan Skala Psikologi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Barus, M. 2011. Hubungan Persepsi Guru Terhadap Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Iklim Organisasi dengan Kinerja Guru. Jurnal Tabularasa PPS Unimed , 8 2, 121-134. Cohen, L. 2007. Research Methods in Education. Routledge: New York. Creswell, J. W. 2009. Research Design Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan Mixed. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Darmawan, D. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya. Dermawati. 2013. Penilaian Angka Kredit Guru. Jakarta: Bumi Aksara. Djaali, H., Farouk, M. 2010. Metodologi Penelitian Sosial. Jakarta: PTIK Press. Eriyanto. 2011. Analisis Isi Pengantar Metodologi untuk Penelitian Ilmu Komunikasi dan Ilmu-ilmu Sosial Lainnya. Jakarta: Kencana Prenada Media Group. Hasan, M. I. 2002. Pokok-Pokok Materi Metodologi Penelitian dan Aplikasinya. Jakarta: Ghalia Indonesia. Idrus, M. 2009. Metode Penelitian Ilmu Sosial Pendekatan Kualitatif dan Kuantitatif Edisi Kedua. Jakarta: Erlangga. Irianto, A. 2006. Statistik Konsep Dasar Aplikasinya. Jakarta: Kencana. Kamus Besar Bahasa Indonesia Pusat Bahasa Edisi Keempat. 2008. Jakarta: Gramedia. Kuncoro, M. 2003. Metode Riset untuk Bisnis dan Ekonomi. Jakarta: Erlangga. Ling, J., Catling, J. 2012. Psikologi Kognitif. Jakarta: Erlangga. Majid, A. 2014. Pembelajaran Tematik Terpadu. Bandung: Remaja Rosdakarya. Mantra, I. B., Kasto, Tukiran. 2012. Metode Penelitian Survei. Jakarta: LP3ES. Marno, Idris, M. 2014. Strategi, Metode, dan Teknik Mengajar. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media. Martono, N. 2010. Statistik Sosial Teori dan Aplikasi Program SPSS. Yogyakarta: Gava Media. Maulana, R. 2014. Hubungan Kompetensi Sosial dengan Kinerja Guru SD Islam Bunga Bangsa Samarinda Ditinjau dari Tipe Kepribadian. eJournal Psikologi , 2 2, 137-149. Mulyasa. 2013. Uji Kompetensi dan Penilaian Kinerja Guru. Bandung: Remaja Rosdakarya. Mundir, H. 2013. Statistik Pendidikan Pengantar Analisis Data Untuk Penulisan Skripsi dan Tesis. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Musfah, J. 2011. Peningkatan Kompetensi Guru: Melalui Pelatihan dan Sumber Belajar Teori dan Praktik. Jakarta: Kencana. Najmulmunir, N., Hasyim, A. W., Jubaedah, D. 2009. Hubungan Persepsi Guru Terhadap Peran Supervisi Kepala Sekolah dan Disiplin Kerja dengan Kinerja Guru Madrasah Tsanawiyah Negeri Kota Bogor. Jurnal Edukasi , 1 2, 23-34. Nazir, M. 2005. Metode Penelitian. Bogor: Ghalia Indonesia. Nisfiannoor, M. 2009. Pendekatan Statistika Modern untuk Ilmu Sosial. Jakarta: Salemba Humanika. Payong, M. R. 2011. Sertifikasi Profesi Guru. Jakarta: Indeks. Prastowo, A. 2014. Pengembangan Bahan Ajar Tematik . Jakarta: Kencana. Pratisti, W. D. 2008. Psikologi Anak Usia Dini. Jakarta: Indeks. Prawiradilaga, D. S., Siregar, E. 2008. Mozaik Teknologi Pendidikan. Jakarta: Kencana. Priatna, N., Sukamto, T. 2013. Pengembangan Profesi Guru. Bandung: Remaja Rosdakarya. Priyatno, D. 2010. Paham Analisa Statistik Data dengan SPSS. Yogyakarta: Media Kom. Priyatno, D. 2012. Belajar Praktis Analisis Parametrik dan Non Parametrik dengan SPSS. Yogyakarta: Gava Media. Rusman. 2011. Model-Model Pembelajaran: Mengembangkan Profesionalisme Guru. Jakarta: Rajawali Pers. Robbins, S., Coulter, M. 2007. Management. Jakarta: Salemba Empat. Santoso, S. 2014. Statistik Parametrik Konsep dan Aplikasi dengan SPSS Edisi Revisi. Jakarta: Elex Media Komputindo. Siregar, S. 2010. Statistik Deskriptif untuk Penelitian Dilengkapi Perhitungan Manual dan Aplikasi SPSS Versi 17 . Jakarta: Rajawali Pers. Siregar, S. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif: Dilengkapi Perbandingan Perhitungan Manual SPSS. Jakarta: Kencana. Solso, R. L., Maclin, O. H., Maclin, M. K. 2008. Psikologi Kognitif. Jakarta: Erlangga. Sudarma, M. 2013. Profesi Guru: Dipuji, Dikritisi, dan Dicaci. Jakarta: Rajawali Pers. Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan RD. Bandung: Alfabeta. Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kombinasi Mixed Methods. Bandung: Alfabeta. Suharnan. 2005. Psikologi Kognitif. Surabaya: Srikandi. Suharso, P. 2009. Metode Penelitian Kuantitatif Untuk Bisnis: Pendekatan Filosofi dan Praktis. Jakarta: Indeks. Sumanto. 1990. Metodologi Penelitian Sosial dan Pendidikan. Yogyakarta: Andi Offset. Supardi. 2013. Kinerja Guru. Jakarta: RajaGrafindo Persada. Supratiknya. 2014. Pengukuran Psikologis. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma. Susetyo, B. 2010. Statistika untuk Analisis Data Penelitian Dilengkapi Cara Perhitungan dengan SPSS dan MS Office Excel. Bandung: Refika Aditama. Trianto. 2009. Mengembangkan Model Pembelajaran Tematik. Jakarta: Prestasi Pustakaraya.