Penetapan kriteria geliat Penentuan proteksi geliat Perhitungan daya analgetik

10. Penetapan kriteria geliat

Respon geliat yang terjadi pada pengujian daya analgesik menggunakan rangsang kimia sangat bervariasi. Oleh karena itu, perlu ditetapkan geliat yang kurang lebih sama sehingga pengamatan tidak mengacaukan hasil penelitian. Geliat yang diamati dan dihitung adalah geliat dengan kriteria mencit menarik kedua kaki belakang kearah belakang dan perutnya menempel ke alas pengamatan sehingga tubuh mencit terlihat memanjang.

11. Penentuan proteksi geliat

Metode penentuan proteksi geliat yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode rangsang kimia. Besarnya penghambatan jumlah Kel. I Kontrol – Aquadest Kel. II Kontrol + asetosal Kel. III Perlakuan infusa daun iler dosis 160 mgkgBB Kel. V Perlakuan infusa daun iler dosis 655 mgkgBB Kel. IV Perlakuan infusa daun iler dosis 330 mgkgBB Kel. VI Perlakuan infusa daun iler dosis 1310 mgkgBB Kel. VII Perlakuan infusa daun iler dosis 2620 mgkgBB Sebanyak 35 ekor mencit dibagi secara acak dalam 7 kelompok Diberi larutan asam asetat 1 dosis 50 mgkg BB secara i.p. Dihitung jumlah geliat tiap 5 menit selama 60 menit Dihitung proteksi nyeri Gambar 4. Skema kerja penelitian geliat dihitung dengan menggunakan persamaan Handershot and Forshait yang telah dimodifikasi, yaitu: proteksi geliat = 100-PK x 100 Keterangan: P = Jumlah kumulatif geliat hewan uji perlakuan K = Jumlah rata-rata kumulatif geliat hewan uji kontrol negatif Perubahan persen proteksi geliat terhadap kontrol positif menggunakan rumus: Perubahan proteksi geliat = x 100 Keterangan: P = proteksi geliat pada tiap kelompok perlakuan KP = rata-rata proteksi geliat pada kontrol positif

12. Perhitungan daya analgetik

Perhitungan daya analgetik dilakukan dengan membandingkan proteksi geliat dari kelompok perlakuan terhadap kontrol positif asetosal dosis 91 mgkgBB. Daya analgesik = x 100 Keterangan: P = proteksi geliat pada tiap kelompok perlakuan KP = rata-rata proteksi geliat pada kontrol positif Putra, 2003.

13. Penentuan dosis efektif 50 ED