Teknik Analisis Data METODE PENELITIAN
                                                                                From Linearity. Jika nilai sig F 0,05 maka hubungannya bersifat
linear Ali Muhson, 2015: 38. c.  Uji Homodastisitas
Uji  homosedasitas  dilakukan  untuk  mengetahui  kesamaan  varians error  untuk  setiap  nilai  variabel  bebas.  Uji  homosedasitas  yang
digunakan adalah uji Park. Jika nilai sig  0,05 maka tidak terjadi homosedastsitas Ali Muhson, 2015: 44.
d.  Uji Multikolinieritas Uji  multikolinieritas  dilakukan  untuk  melihat  ada  tidaknya
hubungan  yang  kuat  antar  variabel  bebas.    Uji  multikolinieritas dilakukan  dengan  menggunakan  uji  Variance  Infaltion  Factor
VIF karena variabel bebas lebih dari dua. Kriteria nya adalah jika VIF    4  maka  tidak  terjadi  multikolinieritas  Ali  Muhson,  2015:
41. 3.  Uji Hipotesis
Uji  hipotesis dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda.  Dalam  penelitian  ini  terdapat  variabel  dummy.  Variabel
dummy adalah variabel yang digunakan untuk membuat kategori data yang  bersifat  kualitatif  data  kualitatif  tidak  memiliki  satuan  ukur
agar data kualitatif dapat digunakan dalam analisis regresi maka harus lebih dulu ditransformasikan ke dalam bentuk kuantitatif.
Persamaan Regresi berganda sebagai berikut: Y=
+ Keterangan:
Y  : Kesiapan Kerja Siswa : Nilai Konstanta
: Koefisien Regresi X1 : Prestasi Belajar Siswa
X2 : Gender Mahasiswa,  1 =Laki-laki dan 0 = Perempuan X3 : Keaktifan Organisasi, 1 = Aktif dan 0 = Tidak Aktif
X4: Pendidikan Orang Tua X5: Pendapatan Orang Tua
a.  Uji Simultan  Uji F Uji F digunakan untuk mengetahui pengaruh variabel bebas secara
bersama-samasimultan  terhadap  variabel  terikat.  Hubungan  yang signifikan  berarti  hubungan  tersebut  dapat  diberlakukan  untuk
populasi.  Menurut  Ali  Muhson,  2015:  30  jika  nilai  sig  F    0,05 maka hipotesis ditolak.
b.   Uji Parsial Uji t Uji t dilakukan untuk mengetahui pengaruh variabel bebas terhadap
variabel  terikat  secara  parsial  sendiri.  Uji  t  ini  akan menggambarkan  seberapa  signifikan  pengaruh  variabel  bebas
terhadap  variabel  terikat.  Jika  nilai  sig  t    0,05  maka  hipotesis ditolak Ali Muhhson 2015: 31.
c.  Menghitung Koefisien Determinasi R
2
Koefisien determinasi digunakan untuk menunjukkan berapa besar persentase  variabel  bebas  secara  bersama-sama  menerangkan
variansi variabel terikat .
60