Pertanyaan Penelitian Untuk Ketua Youth Forum

126 PEDOMAN WAWANCARA IMPLEMENTASI PROGRAM YOUTH FORUM DALAM MEMPERJUANGKAN HAK PENDIDIKAN BAGI SISWI YANG MENGALAMI KTD DI YOGYAKARTA

A. Pertanyaan Penelitian Untuk Ketua Youth Forum

1. Identitas Lembaga a. Bagaimana sejarah berdirinya Youth Forum ini? b. Apa saja visi dan misi Youth Forum ini? c. Apa saja program yang dilakukan di Youth Forum di kota Yogyakarta ini ? d. Berapa jumlah anggota Youth Forum? e. Apa saja syarat untuk menjadi anggota Youth Forum ini? f. Bagaimana kerjasama dengan pihak lain seperti sekolah, dinas dan lain lain ? 2. Memperjuangkan Hak Pendidikan bagi Siswi yang mengalami Kehamilan Tidak di Inginkan a. Apa latar belakang dibentuknya kegiatan Youth Forum terkait memperjuangkan hak pendidikan bagi siswi yang mengalami KTD? b. Apa Visi dan Misi dalam memperjuangkanhak bimbingan pendidikan untuk siswi yang mengalami KTD? c. Sejak kapan pogram Youth Forum ini dilaksanakan? d. Bagaimana bentuk bimbingan hak pendidikan untuk siswi yang mengalami KTD tersebut? e. Apa bimbingan yang diberikan terhadap siswi KTD? f. Bagaimana persiapan yang dilakukan untuk memperjuangkan hak pendidikan bagi siswi KTD ? g. Bagaimana Pelaksanaan setiap program terkait memperjuangkanhak pendidikan bagi siswi KTD ? h. Bagaimana evaluasi program Youth Forum terkait KTD ? 127 i. Bagaimana keterlibatan warga Youth Forum dalam memperjuangkanhak pendidikan bagi siswi KTD ? j. Siapa saja yang terlibat dalam program Youth Forum terkait memperjuangkan bimbingan hak pendidikan KTD ? k. Apa tugas mereka yang terlibat dalam program memperjuangkan bimbingan hak pendidikan bagi siswi KTD ? 1. Sarana dan prasarana a. Fasilitas 1 Dimana tempat pelaksanaan program Youth Forum terkait hak pendidikan bagi siswi KTD ? 2 Bagaimana pengadaan sarana dan prasarana untuk program Youth Forum dalam memperjuangkan hak pendidikan bagi siswi KTD ? 3 Bagaimana kondisi tempat pelaksanaan program Youth Forum dalam memperjuangkan hak pendidikan bagi siswi KTD ? 2. Pelaksanaan Program Youth Forum dalam Memperjuangkan Hak Pendidikan bagi Siswa KTD . a. Bagaimana persiapan program ? b. Apa saja kegiatan yang dilakukan dalam melaksanakan program Youth Forum dalam memperjuangkanhak pendidikan bagi siswi KTD tersebut ? c. Adakah peran pendidik dalam program tersebut ? d. Apakah ada keterlibatan langsung dengan instansi lain ? e. Apa saja faktor penghambat dan pendorong pelaksanaannya program Youth Forum dalam memperjuangkan hak pendidikan bagi siswi yang mengalami KTD ? f. Bagaimana solusi untuk mengatasi hal tersebut ? 128 3. Pendapat a. Bagaimana pendapat ibubapak mengenai pengelolaan program memerian hak pendidikan bagi siswi yang mengalami KTD ? b. Bagaimana pendapat ibubapak dalam pelaksanaan program Youth Forum? apakah sudah berjalan sesuai dengan efektif dan sesuai dengan yang direncanakan? c. Apa saja upaya-upaya yang ditempuh untuk mengoptimalkan program Youth Forum dalam memperjuangkan hak pendidikan bagi siswi yang mengalami KTD ?

B. Untuk PKBI Yogyakarta