Validitas Instrumen Penelitian Validitas dan Reabilitas Instrumen Penelitian

38

3.4 Validitas dan Reabilitas Instrumen Penelitian

3.4.1 Validitas Instrumen Penelitian

Validitas adalah suatu ukuran yang menunjukkan tingkat5tingkat ke validan atau kesahihan sesuai instrumen Arikunto, 2006: 168. Sebuah instrumen dikatakan valid apabila mampu mengukur apa yang diinginkan atau kuesioner dikatakan valid jika pertanyaan pada kuesioner mampu untuk mengungkapkan sesuatu yang akan diukur oleh kuesioner tersebut. Validitas eksternal adalah instrumen yang dicapai data yang dihasilkan dari instrumen tersebut sesuai dengan data atau instrumen lain yang mengenai variabel penelitian yang dimaksud Arikunto, 2006: 169. Adapun rumus yang digunakan untuk mengukur validitas eksternal adalah Product Moment. = ∑ − ∑ ∑ ∑ − ∑ ² ∑ − ∑ ² Keterangan: : koefisien korelasi antara variabel X dan variabel Y N : jumlah responden ∑X : jumlah skor butir soal ∑Y : jumlah skor total ∑XY : jumlah perkalian skor butir soal ∑X² : jumlah kuadrat skor butir soal ∑Y² : jumlah kuadrat skor total Arikunto, 2006: 170 39 Untuk menentukan valid atau tidaknya instrumen adalah dengan cara mengkonsultasikan hasil perhitungan koefisien korelasi dengan tabel nilai koefisien korelasi r pada taraf signifikan 5 atau taraf kepercayaan 95, jika nilai atau jika nilai probabilitas korelasi { sig. 25tailed} ≤ derajat signifikansi 0,05 α = 5, maka instrumen tersebut dinyatakan valid dan instrumen tersebut sudah layak untuk mengambil data. Berdasarkan hasil uji coba angket penelitian, uji validitas dengan menggunakan program SPSS 16.00, diketahui setiap item dari instrumen kepemimpinan kepala sekolah, komunikasi intern, dan semangat kerja mempunyai nilai r xy r tabel dan nilai probabilitas korelasi { sig. 25tailed} ≤ derajat signifikansi 0,05 α = 5. Lebih lengkapnya dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 3.2 Hasil Uji Angket Validitas Kepemimpinan Kepala Sekolah XI No +,-. +012 Kriteria 1 0,894 0,444 Valid 2 0,488 0,444 Valid 3 0,741 0,444 Valid 4 0,516 0,444 Valid 5 0,472 0,444 Valid 6 0,111 0,444 Tidak Valid 7 0,691 0,444 Valid 8 0,572 0,444 Valid 9 0,783 0,444 Valid 10 0,709 0,444 Valid 11 0,842 0,444 Valid 12 0,112 0,444 Tidak Valid Sumber: Data yang diolah 2011 40 Tabel 3.3 Hasil Uji Angket Validitas Komunikasi Intern X2 No +,-. +012 Kriteria 1 0,695 0,444 Valid 2 0,908 0,444 Valid 3 0,568 0,444 Valid 4 0,866 0,444 Valid 5 0,869 0,444 Valid 6 0,780 0,444 Valid 7 0,827 0,444 Valid 8 0,863 0,444 Valid 9 0,596 0,444 Valid 10 0,715 0,444 Valid Sumber: Data yang diolah 2011 Tabel 3.4 Hasil Uji Angket Validitas Semangat Kerja Guru Y No +,-. +012 Kriteria 1 0,692 0,444 Valid 2 0,686 0,444 Valid 3 0,525 0,444 Valid 4 0,422 0,444 Tidak Valid 5 0,769 0,444 Valid 6 0,829 0,444 Valid 7 0,519 0,444 Valid 8 0,572 0,444 Valid 9 0,388 0,444 Tidak Valid 10 0,733 0,444 Valid 11 0,698 0,444 Valid 12 0,829 0,444 Valid 13 0,210 0,444 Tidak Valid Sumber: Data yang diolah 2011 Dari tabel diatas ada beberapa item soal yang memiliki kriteria tidak valid, maka data yang tidak valid tersebut dibuang karena masing5masing indikator atau item soal sudah terwakili dengan indikator atau item soal yang lain. Misal nomer 6 pada indikator kepala sekolah sebagai supervisor “tidak valid” karena nilai r lebih kecil dari r 3456 yaitu 0,111 dan sudah terwakili oleh nomer 5 dan 7, maka nomer 6 tidak digunakan dalam penelitian. 41

3.4.2 Reliabilitas Instrumen Penelitian

Dokumen yang terkait

Hubungan gaya kepemimpinan kepala sekolah dengan etos kerja guru di madrasah Aliyah negeri Cibinong

2 26 122

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KEDISIPLINAN GURU SEKOLAH DASAR KECAMATAN TLOGOWUNGU KABUPATEN PATI

1 18 301

PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN FASILITAS SEKOLAH TERHADAP SEMANGAT KERJA GURU DI SEKOLAH LANJUTAN TINGKAT PERTAMA SE KECAMATAN PRINGAPUS KABUPATEN SEMARANG.

0 0 12

(ABSTRAK) BENTUK PERTUNJUKAN DAN NILAI ESTETIS MANDELING DI DESA ASEMPAPAN KECAMATAN TRANGKIL KABUPATEN PATI.

0 0 3

BENTUK PERTUNJUKAN DAN NILAI ESTETIS MANDELING DI DESA ASEMPAPAN KECAMATAN TRANGKIL KABUPATEN PATI.

0 11 118

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN SUPERVISI KLINIS KEPALA MADRASAH TERHADAP KINERJA GURU MADRASAH ALIYAH DI KABUPATEN CILACAP.

0 4 132

Pengaruh Komunikasi Intern dan Kepemimpinan Kepala Sekolah terhadap Efektivitas Kerja Guru dan Karyawan SMP Negeri 1 Suruh Kabupaten Semarang.

0 0 2

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. DESKRIPSI WILAYAH DESA ASEMPAPAN KECAMATAN TRANGKIL KABUPATEN PATI - ANALISIS IMPLEMENTASI IJARAH DENGAN SISTEM SEMOYO (STUDI KASUS LAHAN PERTANIAN DI DESA ASEMPAPAN KECAMATAN TRANGKIL KABUPATEN PATI) - STAIN Kudu

0 0 16

IMPLEMENTASI TEKNIK SUPERVISI SHARING OF EXPERIENCE DALAM MENINGKATKAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PAI DI MA SILAHUL ULUM ASEMPAPAN TRANGKIL PATI TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - STAIN Kudus Repository

0 0 37

IMPLEMENTASI TEKNIK SUPERVISI SHARING OF EXPERIENCE DALAM MENINGKATKAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PAI DI MA SILAHUL ULUM ASEMPAPAN TRANGKIL PATI TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - STAIN Kudus Repository

0 0 8