Metode Penelitian Populasi dan Sampel .1 Populasi

75

3.2 Metode Penelitian

Metode penelitian yang dipakai dalam penelitian ini adalah metode deskriptif. Metode deskriptif adalah metode yang bertujuan membuat pencenderaanlukisandeskripsi mengenai fakta-fakta dan sifat-sifat suatu populasi atau daerah tertentu secara sistematik, faktual dan teliti. Suwardi, 1998 : 23 Metode deskriptif dapat diartikan juga sebagai prosedur pemecahan masalah yang diselidiki dengan menggambarkan keadaan subyekobyek penelitian seseorang, lembaga, masyarakat, dan lain-lain pada saat sekarang berdasarkan fakta-fakta yang tampak atau sebagaimana adanya. Nawawi, 2001 : 63 Adapun penelitian deskriptif ditujukan untuk : 1. Mengumpulkan informasi aktual secara rinci yang melukiskan gejala-gejala yang ada. 2. Mengidentifikasikan masalah atau memeriksa kondisi dan praktek-praktek yang berlaku. 3. Membuat perbandingan atau evaluasi. 4. Menentukan apa yang dilakukan orang lain dalam menghadapi masalah yang sama dan belajar dari pengalaman mereka untuk menetapkan rencana dan keputusan pada waktu yang akan datang. Rakhmat, 1995 : 25 3.3 Populasi dan Sampel 3.3.1 Populasi Populasi adalah keseluruhan objek penelitian yang terdiri dari manusia, benda-benda, hewan, tumbuh-tumbuhan, gejala-gejala, nilai test, atau peristiwa- Universitas Sumatera Utara 76 peristiwa, sebagai sumber data yang memiliki karakteristik tertentu didalam suatu penelitian. Nawawi, 1995 : 141 Adapun dalam penelitian ini yang menjadi populasinya adalah seluruh pekerja pria dan wanita di diskotik Millenium Three Thamrin Plaza Medan yang berjumlah 52 orang dan para pengunjung yang datang ke diskotik Millenium Three Thamrin Plaza Medan yang rata-rata 630 orang setiap bulannya. Jadi populasi yang ada dalam penelitian di diskotik Millenium Three Thamrin Plaza Medan ini adalah sebanyak 682 orang.

3.3.2 Sampel

Sampel adalah sebagian dari populasi untuk mewakili seluruh populasi. Nawawi, 1995 : 144 Berhubung populasinya 500 orang, maka teknik penarikan sampel menggunakan rumus Taro Yamane dengan presisi 10 dan dengan tingkat kepercayaan 90. Rakhmat, 1997 : 82   2 1 N n N d   Keterangan : n = sampel N = jumlah populasi d = presisi 10 atau 0,1 Universitas Sumatera Utara 77 Berdasarkan rumus di atas maka jumlah sampel dalam penelitian ini adalah :     2 2 1 682 682 0,1 1 682 7,82 87, 21 87 N n N d n n n n orang        Jadi sampel dalam penelitian ini berjumlah 87 orang. Teknik yang digunakan untuk menarik sampel adalah accidental sampling, yakni siapa saja yang ada atau kebetulan ditemui dan memenuhi syarat atau kriteria yang akan ditentukan. Hal ini dilakukan agar jumlah sampel yang diperlukan dapat terpenuhi. Nawawi, 1995 : 156

3.4 Teknik Pengumpulan Data