Pendapat Responden terhadap Kondisi Ekonomi Pendapat Responden terhadap Ketersediaan Lapangan Kerja Pendapat Responden terhadap Penghasilan Perkiraan Perkembangan Harga BarangJasa 3 Bulan Mendatang

6. Perkembangan Ketenagakerjaan Daerah dan Kesejahteraan 101 Grafik 2 Pembentuk Keyakinan Konsumen periode 2008-2009 151,67 114,67 138,67 98,33 115,67 147,67 20 40 60 80 100 120 140 160 Sep Ok t No v De s Ja n Fe b Ma r Ap r Me i Ju n i Ju li Ag u st Sep Inde k s Penghasilan saat ini dibandingkan 6 bln yang lalu Ekspektasi penghasilan 6 bulan yad Ketersediaan lapangan kerja saat ini Ketersediaan lapangan kerja 6 bulan yad Ketepatan waktu pembelian konsumsi barang tahan lama Kondisi ekonomi 6 bulan yad Op ti m is Pe si mi s

II. Keyakinan Konsumen

Secara umum IKK dalam periode triwulan III 2009 mengalami peningkatan. Pada bulan Juli tercatat sebesar 123,50, dengan IKESI dan IEK masing-masing 108,33 dan 138,67. Pada bulan Agustus mengalami peningkatan menjadi sebesar 123,89 dengan IKESI dan IEK masing-masing sebesar 110,44 dan 137,33. Sementara itu IKK pada bulan September tercatat sebesar 127,78 dengan IKESI dan IEK masing-masing sebesar 117,56 dan 138,00.

2.1 Pendapat Responden terhadap Kondisi Ekonomi

Menurut sebagian besar responden sebesar 53,00 kondisi ekonomi pada bulan Juli 2009 sama dibandingkan 6 bulan sebelumnya, begitu pun kondisi ekonomi pada bulan Agustus 2009 walaupun sedikit menurun persentasenya ke level 42,67 dan pada bulan September 2009 yang sebesar 46,33.

2.2 Pendapat Responden terhadap Ketersediaan Lapangan Kerja

Pada awal triwulan, sebagian 39,33 responden berpendapat bahwa ketersediaan lapangan kerja lebih buruk daripada kondisi 6 bulan yang lalu. Sementara itu pada bulan Agustus, mengalami penurunan menjadi 34,33. Optimisme masyarakat terhadap kondisi ketersediaan lapangan kerja agak meningkat di akhir triwulan dengan meningkatnya persentase responden yang menyatakan ketersediaan lapangan kerja saat ini lebih baik menjadi sekitar 26,67, setelah pada dua bulan sebelumnya masing-masing berada di level 26,00 dan 22,67. 6. Perkembangan Ketenagakerjaan Daerah dan Kesejahteraan 102

2.3 Pendapat Responden terhadap Penghasilan

Sebanyak 46,33 atau 139 responden berpendapat bahwa penghasilan mereka relatif lebih baik bulan April 2009, sementara pada bulan Agustus sedikit menurun menjadi 46,00. Di akhir periode triwulan III 2009 jumlah responden yang berpendapat bahwa pendapatan mereka lebih baik kembali menurun menjadi 43,00.

2.4 Perkiraan Perkembangan Harga BarangJasa 3 Bulan Mendatang

Hampir sebagian besar responden berpendapat bahwa harga barangjasa pada 3 bulan yang akan datang akan mengalami peningkatan. Hal tersebut tercermin dari persentase responden yang berada di kisaran 60 pada tiap periodenya. Pada bulan Juli tercatat sebesar 65,00, kemudian menjadi sebesar 68,00 pada bulan Agustus dan ditutup dengan angka 68,67 pada bulan September 2009.

III. Profil Responden 3.1 Profil Responden Bulan Juli 2009

Profil responden pada bulan Juli 2009 secara rinci dapat dilihat pada tabel 1. Tabel 1 Profil Responden Survei Konsumen Kota Palembang Periode Bulan Juli 2009 Profil Responden Pengeluaran per Bulan Rp 1juta- Rp3 Juta Rp3-5 juta Rp 5 juta Total Jenis Kelamin Laki-Laki Pendidikan SMA 78 19 5 102 AkademiD.III 21 4 2 27 SarjanaS1 44 21 5 70 Pasca Sarjana 8 8 1 17 Subtotal 151 52 13 216 Perempuan Pendidikan SMA 22 4 5 31 AkademiD.III 18 1 19 SarjanaS1 17 7 3 27 Pasca Sarjana 2 4 1 7 Subtotal 59 16 9 84 Total responden Berdasarkan Latar Belakang Pendidikan SMA 100 23 10 133 AkademiD.III 39 5 2 46 SarjanaS1 61 28 8 97 Pasca Sarjana 10 12 2 24 Total Responden 210 68 22 300 6. Perkembangan Ketenagakerjaan Daerah dan Kesejahteraan 103

3.2 Profil Responden Bulan Agustus 2009