Kesimpulan Keterbatasan Penelitian Pengaruh Debt To Equity Ratio (DER), Ukuran Perusahaan, Book To Market Ratio dan Momentum Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Property dan Real Estate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI)

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Penelitian ini menguji apakah debt to equity ratio, ukuran perusahaan, book to market ratio, dan momentum memiliki pengaruh terhadap return saham pada perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini menggunakan sampel 18 perusahaan property dan real estate yang listing selama periode 2009-2011. Berdasarkan hasil penelitian pada bab sebelumnya, kesimpulan yang dapat diambil dari penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Debt to Equity Ratio secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap tingkat return saham pada perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tingkat kepercayaan 95. 2. Ukuran Perusahaan secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap tingkat return saham pada perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tingkat kepercayaan 95. 3. Book to Market Ratio secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap tingkat return saham pada perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tingkat kepercayaan 95. 4. Momentum secara parsial berpengaruh signifikan terhadap tingkat return saham pada perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tingkat kepercayaan 95. Universitas Sumatera Utara 5. Debt to Equity Ratio, Ukuran Perusahaan, Book to Market Ratio, dan Momentum secara simultan berpengaruh signifikan terhadap tingkat return saham pada perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tingkat kepercayaan 95.

5.2 Keterbatasan Penelitian

Penelitian ini memiliki beberapa keterbatasan, yaitu: 1. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini hanya menganalisis perusahaan-perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dengan jumlah sampel yang listing sebanyak 18 perusahaan. 2. Penelitian ini hanya menggunakan Debt to Equity Ratio, Ukuran Perusahaan, Book to Market Ratio, dan Momentum dalam mengukur pengaruh return saham sementara masih banyak rasio-rasio keuangan lainnya dan faktor-faktor lain dan seperti Net Profit Margin, Return On Equity, Net Interest Margin, Profitabilitas, dll yang dapat dipakai untuk memprediksi tingkat return saham. 3. Periode pengamatan yang hanya tiga tahun 2009-2011 menyebabkan sampel yang digunakan dalam penelitian ini terbatas.

5.3 Saran

Dokumen yang terkait

Pengaruh Debt to Equity Ratio, Ukuran Perusahaan dan Momentum Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

9 197 83

Pengaruh Debt To Equity Ratio, Ukuran Perusahaan, Dan Leverage Operasi Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

5 106 104

Pengaruh Pertumbuhan Rasio Keuangan ( Current Ratio, Debt To Eqiuty Ratio , Total Asset Turn Over ) dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kinerja Perusahaan pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2013

1 50 95

Pengaruh Debt to Asset Ratio, Current Ratio dan Cash Ratio terhadap Return on Asset pada Perusahaan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2011 - 2013

2 73 74

Pengaruh Return On Asset, Debt To Equity Ratio, Ukuran Perusahaan Dan Status Kepemilikan Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

2 53 116

Pengaruh Earning per Share, Price Earning Ratio, Debt to Equity Ratio & Volume Perdagangan Saham terhadap Return Saham pada Perusahaan Kategori LQ45 yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 88 104

Pengaruh Return on Equity, Debt to Equity Ratio dan Price Earnings Ratio Terhadap Price to Book Value Perusahaan Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

30 283 90

Pengaruh Return On Asset, Debt to Equity Ratio, dan Earning Per Share Terhadap Harga Saham Perusahaan LQ 45 yang terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI)

2 93 78

Pengaruh Earning Per Share, Debt to Equity Ratio, Price Earning Ratio dan Return On Equity Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Kelompok Aneka Industri Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

2 69 79

Pengaruh Debt To Equity Ratio (Der) Dan Debt To Asset Ratio (DAR) Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

17 84 71