IMPLEMENTASI KEBIJAKAN Aspek Keputusan

60 VII KESIMPULAN DAN SARAN

7.1 KESIMPULAN

1 Penawaran supply padi semiorganik dan organik di Kabupaten OKU Timur sangat dipengaruhi oleh permintaan terhadap beras organik itu sendiri Demand Driven Organic Rice Supply. 2 Permintaan demand padi organik di Kabupaten OKU Timur yang diproksi melalui kecenderungan konsumsi beras organik secara signifikan dipengaruhi oleh faktor harga penawaran beras organik. 3 Estimasi rasio nilai land rent padi anorganik, semiorganik, dan organik di Kabupaten OKU Timur adalah 1 : 1,40 : 1,74. 4 Peluang usahatani padi semiorganik dan organik di Desa Triyoso Kecamatan Belitang Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur tergolong sedang dengan skor rata-rata total sebesar 15, untuk usahatani padi semiorganik, sedangkan untuk usahatani padi organik dengan skor rata-rata total sebesar 17,12. Hambatan usahatani padi semiorganik di Desa Triyoso Kecamatan Belitang Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur tergolong sedang untuk usahatani padi semiorganik dengan skor rata-rata total sebesar 10,69, sedangkan hambatan usahatani padi organik di Desa Triyoso Kecamatan Belitang Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur tergolong rendah untuk usahatani padi organik dengan skor rata-rata total sebesar 9,08.

7.2 SARAN

1 Edukasi terhadap pentingnya konsumsi beras organik masih perlu dilakukan melalui pendekatan pendidikan. 2 Usahatani padi organik prospektif untuk dikembangkan dan diterapkan karena dapat menghasilkan padi organik yang aman untuk dikonsumsi, dan perlu adanya sertifikasi atau pelabelan produk organik untuk memberikan keyakinan dan kepercayaan kepada konsumen bahwa produk tersebut benar-benar organik sehingga memiliki harga jual yang lebih tinggi lagi. 61 DAFTAR PUSTAKA Azizah, S. 2012. Perbandingan Pendapatan Usahatani Padi dengan dan Tanpa Pupuk Organik Serta Faktor-Faktor Penggunaan Pupuk Organik di Desa Purwasan Kecamatan Dramaga dan di Desa Sukajadi Kecamatan Tamansar, Kabupaten Bogor. Skripsi Sarjana Tidak Dipublikasikan. Departemen Ekonomi Sumberdaya dan Lingkungan, Fakultas Ekonomi dan Manajemen, Universitas Institut Pertanian Bogor, Bogor. Barlowe, R. 1978. Land Resources Economics. The Economics of Real Estate. Fourth Edition. Prentice Hill, Inc. Englewood Cliffs, New Jersey. USA. Gittinger, J.P. 1986. Analisis Ekonomi Proyek-Proyek Pertanian. Diterjemahkan oleh Sutomo dan Mangiri. Edisi II. Universitas Indonesia Press, Jakarta. Hamdan. 2011. Ekonomi Konversi Lahan Sawah Menjadi Kebun Kelapa Sawit di Kecamatan Seluma Selatan, Kabupaten Seluma, Provinsi Bengkulu. Tesis Magister Sains Tidak Dipublikasikan. Sekolah Pascasarjana, Institut Pertanian Bogor, Bogor. Irawan, B. 2005. Konversi Lahan Sawah: Potensi Dampak, Pola Pemanfaatannya, dan Faktor Determinan. Forum Penelitian Agro Ekonomi, 231. Pusat Studi Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian, PSEKP, Balitbangtan Deptan. Bogor. Iriadi, M. 1990. Analisis Konversi Lahan Sawah ke Industri dengan Metode Sewa Ekonomi Lahan Land Rent: Studi Kasus di Kecamatan Cibitung, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. Skripsi Sarjana Tidak Dipublikasikan. Jurusan Tanah, Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor, Bogor. Kadariah, Lien Karlina dan Clive Gray. 1978. Pengantar Evaluasi Proyek. Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia. Jakarta. Kartika, I.P. 1991. Analisis Konversi Lahan dari Penggunaan Pertanian ke Penggunaan Non-pertanian dengan Pendekatan Sewa Ekonomi Lahan Land Rent: Studi Kasus di Desa Cimacan, Kecamatan Pacet, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Skripsi Sarjana Tidak Dipublikasikan. Jurusan Tanah, Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor, Bogor. Lubis, A.M. 1991. Analisis Konversi Lahan Hutan ke Lahan Pertanian dan Konversi Lahan Pertanian ke Industri dan Perumahan dengan Metode Pendekatan Sewa Ekonomi Lahan: Studi Kasus di Kecamatan Sagarante, Kabupaten Sukabumi dan Kecamatan Jatiuwung, Kabupaten Tangerang. Skripsi Sarjana Tidak Dipublikasikan. Jurusan Tanah, Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor, Bogor. Mayrowani, H. 2012. Pengembangan pertanian Organik di Indonesia. Jurnal Penelitian Agro Ekonomi, Vol 30 N0 2 Desamber 2012 : 91-108 Monke, E.A., and S.R. Pearson. 1989. The Policy Analysis Matrix for Agriculture Development. Cornell University Press, Italia and London.