Jenis dan Sifat Penelitian Lokasi dan Waktu Penelitian Populasi dan Sampel Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

3.1. Jenis dan Sifat Penelitian

Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah komparatif dengan pendekatan kuantitatif yaitu penelitian yang dilakukan menjelaskan suatu fenomena yang menjadi objek penelitian melalui teknik pengumpulan data, Moleong, 2006:31. Penelitian komparatif Nasir, 1988:68, adalah sejenis penelitian deskriptif yang ingin mencari jawaban secara mendasar tetang sebab akibat, dengan menganalisis faktor-faktor penyebab terjadinya atau munculnya suatu fenomena tertentu. Penelitian komparatif ini merupakan prosedur statistik untuk menguji perbedaan di antara dua kelompok data variabel atau lebih. Sifat penelitian ini disebut dengan deskriptif exsplanatory yaitu penelitian yang bermaksud menjelaskan kedudukan variabel-variabel yang diteliti serta hubungan antara satu variabel dengan variabel lainnya.

3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilakukan pada perusahaan yang masuk dalam indeks IDX 30 di Bursa Efek Indonesia. Periode pengamatan tahun 2013 – 2016 yang diteliti pada situ resmi www.finance.yahoo.com . Waktu yang direncanakan untuk melakukan penelitian adalah bulan Februari 2013- Juli 2016.

3.3 Populasi dan Sampel Penelitian

Populasi merupakan wilayah generalisasi yang terdiri dari; obyeksubyek yang mempunyai kualitas dan karateristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya Sugiyono, 2008. Populasi Universitas Sumatera Utara yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh saham perusahaan go public yang terdaftar dalam kelompok saham IDX30 dan IHSG di BEI selama periode Februari 2013 – Juli 2016. Berdasarkan seleksi pemilihan saham IDX30 dan IHSG dari tahun 2013 sampai dengan 2016, diperoleh sebanyak 24 saham perusahaan yang memenuhi kriteria. Saham yang masuk kriteria IDX30 dan IHSG dikategorikan dalam kelompok, yaitu: 1. Saham perusahaan selalu masuk kelompok IDX30 selama periode Februari 2013- Juli 2016 dan termasuk harga saham tertinggi di IHSG 2. Saham perusahaan tidak melakukan stock split selama 6 kali pengamatan yaitu Februari 2013- Juli 2016 Proses pengambilan saham pada perusahaan IDX30 yang tercatat di Bursa Efek Indonesia dapat dilihat pada Tabel 3.1 Tabel 3.1 Proses Pengambilan Saham IDX30 dan IHSG Kriteria saham IDX30 Yang tercatat di Bursa Efek Indonesia Jumlah saham IDX30 yang tercatat di Bursa Efek Indonesia Populasi saham perusahaan yang masuk IDX30 periode 2013-2016 90 Jumlah anggota populasi saham yang tidak memenuhi kriteria saham IDX30 66 Jumlah sampel terpilih 24 Sumber: www.IDX.co.id Data sekunder yang diolah 2016 Berdasarkan Tabel 3.1 kriteria pemilihan saham diperoleh total sebanyak 24 saham perusahaan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia dengan perhitungan 30 saham dilihat dari 7 periode pengamatan. Dari hasil pengamatan yang dilakukan, diperoleh sebanyak 90 saham perusahaan. Proses daftar populasi dan saham IDX30 yang memenuhi kriteria dapat dilihat pada Tabel 3.2 berikut ini: Universitas Sumatera Utara Tabel 3.2 Daftar Saham IDX30 Periode Februari 2013- Juli 2016 NO KODE EMITEN 1 ADHI ADHI KARYA PERSERO TBK 2 ASII ASTRA INTERNATIONAL TBK 3 ADRO ADARO ENERGY TBK 4 BBCA BANK CENTRAL ASIA TBK 5 BBNI BANK NEGARA INDONESIA 6 BBRI BANK RAKYAT INDONESIA PERSERO TBK 7 BMRI BANK MANDIRI PERSERO TBK 8 CPIN CHAROEN POKPHAND INDONESIA TBK 9 GGRM GUDAM GARAM TBK 10 ICBP INDOFOOD CBP SUKSES MAKMUR TBK 11 INDF INDOFOOD SUKSES MAKMUR TBK 12 INTP INDOCEMENT TUNGGAL PERKASA 13 JSMR JASA MARGA PERSERO TBK 14 KLBF KALBE FARMA TBK 15 LPKR LIPPO KARAWACI TBK 16 LPPF MATAHARI DEPARTEMEN STORE TBK 17 LSIP PP LONDON SUMATERA TBK 18 MNCM MEDIA NUSANTARA CITRA TBK 19 PGAS PERUSAHAAN GAS NEGARA PERSERO TBK 20 SMGR SEMEN INDONESIA PERSERO TBK 21 TLKM TELEKOMUNIKASI INDONESIA TBK 22 UNTR UNITED TRACTORS TBK 23 UNVR UNILEVER INDONESIA TBK 24 WIKA WIJAYA KARYA PERSERO TBK Sumber: Finance.yahoo.com Februari 2013-Juli 2016

3.4 Teknik Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

Analisis Pembentukan Portofolio Optimal dengan Model Markowitz dan Model Indeks Tunggal: Studi Kasus Indeks IDX30

0 6 58

ANALISIS INVESTASI DAN PENENTUAN PORTOFOLIO OPTIMAL SAHAM DENGAN MENGGUNAKAN MODEL INDEKS TUNGGAL DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2004 - 2008.

0 1 8

ANALISIS INVESTASI DAN PENENTUAN PORTOFOLIO SAHAM OPTIMAL DENGAN MENGGUNAKAN MODEL INDEKS TUNGGAL DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2005-2008.

0 0 10

STUDI KOMPARATIF PORTOFOLIO OTIMAL MENGGUNAKAN PROKSI LQ45 DAN IHSG MEMALUI PENDEKATAN MODEL INDEKS TUNGGAL.

0 1 19

Studi Komparatif Portofolio Optimal Menggunakan Proksi IDX30 dan IHSG Melalui Pendekatan Model Indeks Tunggal di Bursa Efek Indonesia Periode Februari 2013–Juli 2016

0 0 10

Studi Komparatif Portofolio Optimal Menggunakan Proksi IDX30 dan IHSG Melalui Pendekatan Model Indeks Tunggal di Bursa Efek Indonesia Periode Februari 2013–Juli 2016

0 0 2

Studi Komparatif Portofolio Optimal Menggunakan Proksi IDX30 dan IHSG Melalui Pendekatan Model Indeks Tunggal di Bursa Efek Indonesia Periode Februari 2013–Juli 2016

0 0 10

Studi Komparatif Portofolio Optimal Menggunakan Proksi IDX30 dan IHSG Melalui Pendekatan Model Indeks Tunggal di Bursa Efek Indonesia Periode Februari 2013–Juli 2016

0 0 21

Studi Komparatif Portofolio Optimal Menggunakan Proksi IDX30 dan IHSG Melalui Pendekatan Model Indeks Tunggal di Bursa Efek Indonesia Periode Februari 2013–Juli 2016

0 0 2

Studi Komparatif Portofolio Optimal Menggunakan Proksi IDX30 dan IHSG Melalui Pendekatan Model Indeks Tunggal di Bursa Efek Indonesia Periode Februari 2013–Juli 2016

0 0 71