SaranRevisi Kesimpulan SIMPULAN DAN SARAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA FAKULTAS TEKNIK JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK BOGA DAN BUSANA Alamat: Kampus FT UNY Karangmalang, Yogyakarta

A. Pertanyaan

No Indikator Kriteria SB B C K 1 2 3 4 5 6 Aspek Kesesuaian Dengan Silabus 1. Kesesuaian materi pada modul dengan silabus pembelajaran SMK Negeri 6 Yogyakarta 2. Kesesuaian materi terhadap tujuan pembelajaran Pengolahan dan Penyajian Makanan Indonesia. 3. Kesesuaian materi terhadap kompetensi dasar. Aspek Kualitas Isi Materi Ajar 4. Tingkat kesulitan materi yang ada pada modul sesuai dengan taraf berfikir peserta didik 5. Dapat mengaktifkan peserta didik 6. Materi modul “Pengolahan dan Penyajian Makanan Indonesia” dapat memotivasi peserta didik. 7. Kesesuaian materi dengan metode pembelajaran 8. Materi bersifat faktual dan konseptual Aspek Menjelaskan Konsep 9. Menjelaskan tentang pengolahan hidangan salad Indonesia 10. Menjelaskan tentang pengolahan hidangan sup Indonesia 11. Menjelaskan tentang pengolahan hidangan soto Indonesia 12. Menjelaskan tentang pengolahan hidangan dari nasi 13. Menjelaskan tentang pengolahan hidangan dari mie Karakteristik Modul sebagai Sumber Belajar 14. Kesesuaian modul dengan tujuan pembelajaran 15. Kesesuaian modul dengan kemampuan mengajar pendidik 16. Modul mudah digunakan oleh peserta didik karena materi yang terdapat pada modul jelas. 17. Modul memiliki kesesuaian antara materi yang satu dengan yang lain. Aspek Kemanfaatan 18. Modul dapat membantu peserta didik atau guru karena dapat mempermudah penyajian materi 19. Mengatasi keterbatasan ruang, waktu, dan daya indera 20. Peserta didik dapat mengukur atau mengevaluasi hasil belajarnya. 21. Memperkaya referensi bagi peserta didik

B. SaranRevisi

............................................................................................................................ ............................................................................................................................ ............................................................................................................................ ................................................................................................................... ............................................................................................................................

C. Kesimpulan Aspek relevansi materi pada Modul Pembelajaran Standar Kompetensi

Pengolahan dan Penyajian Makanan Indonesia, Kompetensi dasar menjelaskan pengolahan hidangan salad Indonesia, pengolahan Hidangan Sup Indonesia, pengolahan hidangan soto Indonesia, pengolahan hidangan dari nasi, dan pengolahan hidangan dari mie untuk siswa kelas XI SMK N 6 Yogyakarta dinyatakan: Layak digunakan untuk pembuatan modul tanpa revisi Layak digunakan untuk pembuatan modul tanpa revisi Tidak layak digunakan Yogyakarta, 21 Februari 2015 Ahli Materi Pengolahan dan Penyajian Makanan Indonesia ………………………………….. Tandai dengan √ UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA FAKULTAS TEKNIK JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK BOGA DAN BUSANA Alamat: Kampus FT UNY Karangmalang, Yogyakarta Hal : Permohonan Kesediaan Uji Validasi dan Uji Kelayakan Media Kepada Yth. Ibu Wika Rinawati, M.Pd Di tempat Dengan hormat, Dalam rangka melakukan uji validasi dan uji kelayakan materi untuk Tugas Akhir Skripsi dengan judul “Pengembangan Modul Pembelajaran Pengolahan dan Penyajian Makanan Indonesia kelas XI Jasa Boga di SMK Negeri 6 Yogyakarta”, yang bertanda tangan dibawah ini: Nama : Nurul Azizah NIM : 11511241009 Prodi : Pendidikan Teknik Boga Dosen Pembimbing : Titin Hera Widi Handayani, M.Pd Dengan ini saya mohon kepada Ibu untuk bersedia memberikan uji validasi dan uji kelayakan untuk Tugas Akhir Skripsi dengan judul Pengembangan Modul Pembelajaran Pengolahan dan Penyajian Makanan sebagai Ahli Media sehingga dapat diujikan pada sampel penelitian. Demikian permohonan ini saya sampaikan, untuk kesediaan dan kerjasama yang baik dari Ibu saya ucapkan terima kasih. Yogyakarta, 21 Februari 2015 Dosen Pembimbing Pemohon Titin Hera Widi H. M.Pd Nurul Azizah NIP.19790406 200212 2 001 NIM. 11511241009 Mengetahui Kaprodi Pend. Teknik Boga Sutriyati Purwanti, M.Si NIP. 19611216 198803 2 001 UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA FAKULTAS TEKNIK JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK BOGA DAN BUSANA Alamat: Kampus FT UNY Karangmalang, Yogyakarta LEMBAR VALIDASI MODUL OLEH AHLI MEDIA Program Keahlian : Tata Boga Standar Kompetensi : Pengolahan dan Penyajian Makanan Indonesia Subyek Penelitian : Siswa kelas XI di SMK N 6 Yogyakarta Mata Pelajaran : Pengolahan dan Penyajian Makanan Indonesia Standar Kompetensi : Pengolahan dan Penyajian Makanan Indonesia Penyusun : Nurul Azizah Ahli Materi : Ibu Marwanti, M.Pd Tanggal : Petunjuk:  Lembar validasi diisi oleh Ahli Materi Pengolahan dan Penyajian Makanan Indonesia  Validasi ini terdiri dari aspek relevansi materi Pengolahan dan Penyajian Makanan Indonesia  Rentangan evaluasi dimulai dari “sangat baik” sampai dengan “kurang”  Jawaban dapat diberikan pada kolom jawaban yang telah disediakan dengan memberikan tanda check √  Saran dan masukan mohon diberikan secara singkat dan jelas pada kolom komentar sesuai dengan indikator yang dikomentari.  Saran secara umum dapat dituliskan pada tempat yang telah disediakan. Keterangan: SB= Sangat Baik; B= Baik; C= Cukup; K= Kurang