Definisi Operasional Populasi dan Sampel

Keterangan: rbb : Koefisien keterandalan. xy r : Koefisien korelasi antara item ganjil dan item genap. Apabila rbb lebih besar dari r tabel product moment, maka kuesioner memenuhi syarat reliabilitas.

I. Analisis Data

1. Analisis Prioritas Kepentingan Masalah pertama tentang atribut yang menjadi prioritas utama dalam mendapatkan Kartu Pelanggan MCC dianalisis dengan analisis prioritas kepentingan masing-masing atribut. Analisis ini berdasarkan jawaban responden dari kuesioner, dimana: Peringkat 1 diberi skor 3 Peringkat 2 diberi skor 2 Peringkat 3 diberi skor 1 Jawaban responden dari setiap atribut dikalikan dengan bobot yang diberikan dari setiap atribut, kemudian dijumlahkan. Hasil perkalian tiap atribut menentukan urutan kepentingan, dimana hasil yang paling banyak merupakan atribut yang menjadi prioritas utama dalam pembelian produk. 2. Analisis Multiattribute Attitude Model Masalah kedua mengenai sikap konsumen terhadap atribut dari kartu pelanggan MCC dianalisis dengan metode Multiattribute Attitude PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Model. Analisis ini untuk mengukur sikap konsumen positif atau negatif secara keseluruhan terhadap atribut yang diteliti. Langkah-langkah yang dilakukan sebagai berikut: a. Rumus Multiattribute Attitude Model    Xi Ii Wi Ao Keterangan: Ao = Sikap konsumen secara keseluruhan terhadap suatu objek yang diteliti. Wi = Bobot rata-rata urutan kepentingan terhadap atribut i. Ii = Nilai ideal rata-rata konsumen terhadap atribut i. Xi = Nilai belief rata-rata konsumen terhadap atribut i. n = Jumlah atribut yang diteliti. b. Menentukan n dengan cara memilih atribut yang akan diteliti c. Menentukan bobot rata-rata yang diberikan responden terhadap atribut yang diteliti dengan cara: Nilai masing-masing atribut Wi = x 100 Total nilai atribut Nilai Wi ini menunjukkan urutan bobot kepentingan yang nantinya dipergunakan untuk melakukan perhitungan sikap konsumen secara keseluruhan terhadap atribut dari kartu pelanggan MCC yang diteliti. d. Mencari nilai ideal dan belief digunakan rumus: Nilai ideal = skor x absolut responden ideal masing-masing alternatif jawaban. Nilai ideal adalah nilai tingkat harapan yang diperoleh dari masing-masing responden dalam mengisi kuesioner atau nilai harapan yang diinginkan ada pada atribut yang diteliti. Nilai belief = skor x absolut responden belief masing-masing alternatif jawaban. Nilai belief adalah kondisi nyata atau pengetahuan yang diperoleh konsumen tentang objek atau produk yang diteliti, atribut- atributnya, dan keuntungan-keuntungannya. Kemudian dicari nilai ideal rata-rata dan belief rata-rata, dengan rumus: total nilai ideal Nilai ideal rata-rata = Jumlah responden ideal Nilai ideal rata-rata menunjukkan nilai harapan rata-rata yang diinginkan ada pada atribut yang diteliti. Semakin besar nilai ideal rata-rata, berarti konsumen memiliki keinginan semakin tinggi terhadap atribut tertentu. total nilai belief Nilai belief rata-rata = Jumlah responden belief PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI