Jenis Penelitian Fenomenologi Tempat dan Waktu

38 atau memberikan jawab dan menanggung akibatnya. Tabel 2. Pertanyaan Panduan Wawancara. No Bagian I Jenis pertnyaan 01 a. Jenis pertanyaan pengidentifika sian kebutuhan 1. Kebutuhan apa saja yang saudara rasakan untuk mempersiapkan diri menuju karya? 2. Bagaimana cara saudara memberikan kesan awal yang menarik sebagai seorang frater yang siap berkarya? 3. Bagaimana cara saudara memperiapkan diri dengan baik menuju karya? 4. Apa saja yang perlu dipersiapkan untuk menuju karya? 5. Bagaimana saudara mengatasi perasaan gugup atau keraguan dalam diri saudara yang akan diterjunkan ke tempat karya ? No Bagian II Jenis pertanyaan 02 b. Pertanyaan awal wawancara sebelum memberikan pendampingan berkaitan dengan psikologis, spiritual, sosial, moral, 1. Saudara dapat menceriterakan kepada saya seperti apa pikiran saudara saat ini sebelum menyelesaikan tahun pendidikan di Novisiat tahun II dan saudara akan di tempatkan di komunitas karya? 2. Saudara jelaskan bagaimana perasaan saudara saat ini, apakah masih mengalami kebimbangan atau telah siap untuk ditempatkan ditempat karya? 3. Ketika saudara menyadari ketidakmampuan saudara saat ini berkaitan dengan tugas dan 39 tanggungjawa b. karya kita, apa yang hendak saudara lakukan? 4. Saudara jelaskan perasaan-perasaan saudara yang saat ini saudara alami katika kita berbicara soal tugas perutusan yang berkaitan dengan karya, namun saudara belum tahu pasti tugas saudara? 5. Bagaimana usaha saudara agar mampu memaknai tugas perutusan saudara? 6. Bagaimana hubungan saudara dengan Tuhan yang adalah sumber semangat dan arah hidup kita? 7. Sharingkan bagaimana saudara merasa dikuatkan oleh Sang Pencipta agar tujuan hidup saudara menuju masa depan semakin jelas? 8. Ketika saudara merasa dikuatkan oleh Tuhan, apa yang saudara lakukan? 9. Bagaimana usaha saudara supaya memiliki semangat yang bersumber dari Tuhan dan sesama? 10. Bagaimana cara saudara untuk memiliki semangat dan kemampuan berkarya sehingga perutusan ini menjadi tugas yang bermakna bagi saudara? 11. Apa usaha yang saudara lakukan agar merasa nyaman dengan lingkungan? 12. Bagaimanna bisa saudara merasa nyaman dengan jadwal harian? 13. Jelaskan bagaimana saudara saling mendukung satu dengan lain di novisiat agar berusaha bersama menuju karya?