Karakteristik Responden ANALISIS DAN PEMBAHASAN

untuk bisa membeli mobil. LCGC akan menambah pasokan mobil di Indonesia sebanyak 200 ribu unit mulai tahun depan di tengah masih rendahnya rasio produksi mobil dan jumlah penduduk di Indonesia. Dengan jumlah penduduk 250 juta jiwa, Indonesia baru mampu memproduksi mobil 1,1 juta unit pada tahun lalu. Bandingkan dengan Thailand yang sudah mampu memproduksi 2,3 juta unit dengan jumlah penduduk 60 juta jiwa Di samping itu, LCGC diharapkan dapat menjadi produk unggulan ekspor, sehingga produk ini tidak hanya dikenal dalam negeri. Intinya mobil murah tidak hanya dipasarkan didalam negeri, namun juga diekspor. Kehadiran LCGC juga dapat menjadi cikal bakal mobil nasional mobnas ditengah makin tingginya permintaan kendaraan roda empat.

4.2. Karakteristik Responden

Karakteristik responden dalam penelitian ini merupakan uraian atau penjelasan dari hasil pengumpulan data primer berupa kuesioner yang telah di isi oleh responden. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah daftar pertanyaan kuesioner. Jumlah pertanyaannya adalah 21 butir pertanyaan, yakni lima butir pertanyaan untuk variabel harga X 1 , lima untuk variabel promosi X 2 , enam butir untuk variabel konsep go green X 3 serta lima butir untuk variabel persepsi Y. Kuesioner disebarkan kepada seluruh pengunjung pameran yang terpilih sebagai responden . Tabel 4-1 Karateristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin No Jenis kelamin Wanita Pria Universitas Sumatera Utara 1 laki-laki 37 67.27 2 Perempuan 18 32.73 Jumlah 55 100 Sumber : Hasil Penelitian 2014 Gambar 4-1 Karateristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Berdasarkan Tabel 4-1 dan Gambar 4-1 dapat dijelaskan bahwa mayoritas responden adalah laki-laki berjumlah 37 orang atau 67.27 dan sisanya adalah perempuan sebanyak 18 orang atau 32.73. Karakterisitik responden berdasarkan usia responden dapat dilihat pada Tabel 4-2 berikut : Tabel 4-2 Karateristik Responden Berdasarkan Usia No Usia Jumlah Orang 1 20 tahun 3 5.45 2 20 – 30 tahun 12 21.82 3 30 – 40 tahun 25 45.45 4 40 tahun 15 27.27 Jumlah 55 100 Sumber : Hasil Penelitian 2014 67 33 laki-laki Perempuan Universitas Sumatera Utara Gambar 4-2 Karateristik Responden Berdasarkan Usia Berdasarkan Tabel 4-2 dan Gambar 4-2 dapat dijelaskan bahwa usia pengunjung pameran sekitar 20 tahun sebanyak 3 orang atau 5.45, responden usia 20 – 30 tahun sebanyak 12 orang atau 21.82, responden usia 30 – 40 tahun sebanyak 25 orang atau 45.45 dan responden usia diatas 40 tahun sebanyak 15 orang atau 27.27. Karakteristik responden berdasarkan pendidikan dan jenis kelamin dapat dilihat pada Tabel 5-4 berikut : Tabel 4-3 Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan No Pendidikan Jumlah Orang 1 SLTA 4 7.27 2 D3 16 29.09 3 Sarjana S1 26 47.27 4 Pascasarjana S2 9 16.36 Jumlah 55 100 Sumber : Hasil Penelitian 2014 6 22 45 27 20 tahun 20 – 30 tahun 30 – 40 tahun 40 tahun Universitas Sumatera Utara Gambar 4-3 Karateristik Responden Berdasarkan Pendidikan Berdasarkan Tabel 4.3 dan Gambar 4-3 dapat dijelaskan bahwa pengunjung pameran berpendidikan SLTA ada sebanyak 4 orang atau 7.27, D3 ada sebanyak 16 orang atau 29.09, Sarjana LengkapS1 sebanyak 26 orang atau 47.27 dan tamatan Pascasarjana S2 sebanyak 9 orang atau 16.36. 4.3.Uji Validitas dan Reliabilitas 4.3.1. Uji Validitas Instrumen Variabel Uji validitas dimaksudkan untuk mendapatkan hasil penelitian yang baik dan bermutu. Uji validitas dilakukan terhadap alat penelitian, dalam hal ini adalah kuesioner. Valid artinya data-data yang diperoleh dengan penggunaan alat instrumen dapat menjawab tujuan penelitian. Pada penelitian ini, uji validitas dilakukan dengan metode sekali ukur one shot method, dimana pengukuran dengan metode ini cukup dilakukan satu kali. Pengujian validitas instrumen dengan menggunakan program SPSS 18.0, dengan kriteria sebagai berikut : 1. Jika r hitung r tabel , maka pertanyaan tersebut dinyatakan valid. 2. Jika r hitung r tabel , maka pertanyaan tersebut dinyatakan tidak valid. 7 29 47 17 SLTA D3 Sarjana S1 Pascasarjana S2 Universitas Sumatera Utara Menentukan r tabel dengan menentukan df = N-2 df = 55 – 2 = 53 sehingga diketahui r tabe sebesar 0.224.

1. Uji Validitas Variabel Harga

Hasil pengujian validitas instrumen variabel harga X1, dari 5 butir pertanyaan yang diajukan. Tabel 4.4 Uji Validitas Instrumen Pertanyaan Variabel Harga No Pertanyaan r- hitung Ket 1. Harga jual mobil murah sudah sesuai dengan keinginan masyarakat 0.373 Valid 2. Harga mobil murah sudah sesuai dengan kualitas mobil yang ditawarkan 0.508 Valid 3. Layanan yang dihasilkan oleh produsen mobil murah sudah sesuai dengan harga jualnya 0.328 Valid 4. Harga mobil murah ditetapkan sesuai dengan selera masyarakat 0.427 Valid 5. Harga mobil murah bernilai ekonomis bagi konsumennya 0.293 Valid Sumber : Hasil Penelitian 2014 Tabel 4.4 menunjukkan bahwa 5 butir pertanyaan kuesioner untuk variabel harga valid dengan nilai r hitung r tabel . Berdasarkan data tersebut maka dapat disimpulkan bahwa semua butir pernyataan tersebut valid dan layak untuk digunakan sebagai instrumen penelitian.

2. Uji Validitas Variabel Promosi

Hasil pengujian validitas instrumen variabel promosi X2, dari 5 butir pertanyaan yang diajukan, dapat dilihat pada Tabel 4.5 berikut : Universitas Sumatera Utara Tabel 4.5 Uji Validitas Instrumen Pertanyaan Variabel Promosi No Pertanyaan r - hitung Ket 1. Promosi berupa Iklan yang dilakukan perusahan cukup memberikan informasi tentang produk mobil murah 0.419 Valid 2. Promosi yang dilakukan podusen mobil murah cukup memberitahukan kepada masyarakat tentang kebutuhan dan keinginan masyarakat 0.536 Valid 3. Promosi yang dilakukan produsen mobil murah cukup membujuk masyarakat untuk membeli produknya 0.636 Valid 4. Promosi yang dilakukan perusahaan cukup mempengaruhi jalan pikiran masyarakat 0.479 Valid 5. Promosi yang dilakukan produsen mobil murah dapat menciptakan kesan yang baik tentang produk mobil murah 0.530 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2014 Data Diolah Tabel 4.5 menunjukkan bahwa 5 butir pertanyaan kuesioner untuk variabel promosi valid dengan nilai r hitung r tabel . Berdasarkan data tersebut maka dapat disimpulkan bahwa semua butir pernyataan tersebut valid dan layak untuk digunakan sebagai instrumen penelitian.

3. Uji Validitas Variabel Konsep Go Green

Hasil pengujian validitas instrumen variabel Konsep Go Green X3, dari 6 butir pertanyaan yang diajukan, dapat dilihat pada Tabel 4.6 berikut : Tabel 4.6 Uji Validitas Instrumen Pertanyaan Variabel Konsep Go Green No Pertanyaan r- hitung Ket 1. Mobil murah yang ditawarkan sudah menggunakan sumber energi terbarukan seperti Micro Hydro, Solar Cell, Turbin Angin, Biogas, Biodiesel, dan etanol 0.292 Valid 2. Produsen mobil murah sudah menyediakan saranainfra struktur energi terbarukan bagi masyarakat 0.550 Valid 3. Produsen mobil murah sudah melakukan penelitian-penelitian yang terkait dengan pengembangan Energi Terbaru 0.343 Valid 4. Produsen mobil murah sudah melakukan konversi limbah biologi menjadi sumber energi terbarukan 0.287 Valid Universitas Sumatera Utara 5. Pemerintah sudah mendukung produsen mobil murah dalam memelihara ketersediaan energi dan meningkatkan kualitas dan keanekaragamannya 0.305 Valid 6. Produsen mobil murah melakukan upaya pengembangan energi alternatif bersama masyarakat 0.271 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2014 Data Diolah Tabel 4.6 menunjukkan bahwa 6 butir pertanyaan kuesioner untuk variabel konsep go green valid dengan nilai r hitung r tabel . Berdasarkan data tersebut maka dapat disimpulkan bahwa semua butir pernyataan tersebut valid dan layak untuk digunakan sebagai instrumen penelitian.

4. Uji Validitas Variabel Persepsi

Hasil pengujian validitas instrumen variabel persepsi Y, dari 12 butir pertanyaan yang diajukan, dapat dilihat pada Tabel 5.75 berikut : Tabel 4.7 Uji Validitas Instrumen Pertanyaan Variabel X dan Y No Pertanyaan r - hitung Ket 1. Masyarakat memfokuskan perhatian pada mobil murah 0.401 Valid 2. Minat atau interest masyarakat yang tinggi terhadap kehadiran mobil murah 0.447 Valid 3. Antusiasme positif dari masyarakat terhadap kehadiran mobil murah 0.443 Valid 4. Ekspektasi masyarakat tinggi dengan kehadiran mobil murah 0.281 Valid 5. Harapan masyarakat terpenuhi dengan hadirnya mobil murah 0.281 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2014 Data Diolah Tabel 4.7 menunjukkan bahwa 6 butir pertanyaan kuesioner untuk variabel persepsi valid dengan nilai r hitung r tabel . Berdasarkan data tersebut maka dapat disimpulkan bahwa semua butir pernyataan tersebut valid dan layak untuk digunakan sebagai instrumen penelitian. Universitas Sumatera Utara

4.3.2. Uji Reliabilitas Instrumen Variabel

Reliabilitas merupakan tingkat keandalan suatu instrumen penelitian. Instrumen yang reliabel adalah instrumen yang apabila digunakan berulang kali untuk mengukur objek yang sama akan menghasilkan data yang sama. Uji reliabilitas akan dapat menunjukkan konsistensi dari jawaban-jawaban responden yang terdapat pada kuesioner. Uji ini dilakukan setelah uji validitas dan yang diuji merupakan pertanyaan yang sudah valid. Suatu kuisioner dikatakan reliabel handal jika jawaban seseorang terhadap suatu pernyataan tetap konsisten atau stabil dari waktu ke waktu. Suatu konstruktur atau variabel dikatakan reliabilitas jika memberikan nilai Alpha Cronbach’s 0,60 Ghozali, 2007:23. Hasil uji reliabilitas berdasarkan data yang diolah peneliti dengan bantuan SPSS 18.0 for Windows dapat dilihat pada Tabel 4.8 di bawah ini: Tabel 4.8 Hasil Uji Reliabilitas Kuesioner Variabel Cronbachs Alpha N of Items Keterangan Harga Promosi Konsep go green Persepsi 0,632 0,751 0,723 0,613 5 5 6 5 Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Sumber: Hasil Penelitian, 2014 Data Diolah Tabel 4.8 menunjukkan bahwa semua nilai Cronbachs Alpha pada setiap variabel penelitian memiliki nilai di atas 0,60, maka dapat disimpulkan bahwa pada pertanyaan yang terdapat pada kuesioner reliabel dan layak digunakan sebagai instrumen penelitian. Universitas Sumatera Utara

4.4. Uji Asumsi Klasik