Susunan Pengawas, Pengurus, dan Pelaksana Kopdit Sapulidi Yogyakarta Periode 2012-2014

batasan tertentu seperti 0,60. Menurut Priyatno 2008:26, reliabilitas kurang dari 0,60 adalah kurang baik, sedangkan 0,7 dapat diterima dan diatas 0,8 adalah baik. Setelah diuji validitasnya semua item yang valid dimasukkan ke dalam uji reliabilitas. Hasil analisis reliabilitas instrumen, yang didasarkan pada kriteria Cronbach’s Alpha disajikan dalam tabel V. 3 berikut ini: Tabel V. 3 Hasil Uji Reliabilitas Instrumen Variabel HarapanKepentingan Anggota Terhadap Credit Union Sapulidi Dari hasil analisis di atas didapat nilai Alpha sebesar 0.764 dari total item yaitu 11. Ini menunjukkan bahwa tiap instrumen memiliki nilai reliabilitas yang memenuhi syarat dan dinyatakan reliabel, karena nilai Cronbach’s Alpha berada diatas 0,60. Tabel V. 4 Hasil Uji Reliabilitas Instrumen Variabel Kinerja AktualPersepsi Anggota Terhadap Credit Union Sapulidi Cronbachs Alpha N of Items .885 11 Dari hasil analisis di atas didapat nilai Alpha sebesar 0,885 dari total item yaitu 11. Ini menunjukkan bahwa tiap instrumen memiliki nilai Cronbachs Alpha N of Items .764 11 reliabilitas yang memenuhi syarat dan dinyatakan reliabel, karena nilai Cronbach’s Alpha berada diatas 0,60.

B. Deskripsi Data

Analisis karakteristik partisipan digunakan untuk memperoleh gambaran tentang karakteristik partisipan yang diteliti, kemudian dilakukan pengolahan terhadap data kasar melalui perhitungan statistik deskriptif. Data analisis partisipan ini diklasifikasikan berdasarkan: 1. Usia Deskripsi karakteristik responden berdasarkan usia disajikan pada Tabel V.5. Tabel V.5 Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Usia Frekuensi Persentase 10 – 20 Tahun 21 23.3 21 - 30 Tahun 20 22.2 31 - 40 Tahun 22 24.4 41 - 50 Tahun 27 30.0 Jumlah 90 100.0 Sumber: Data Primer 2013 Berdasarkan Tabel V.1, dapat dilihat bahwa responden berusia 10 – 20 Tahun yaitu sebanyak 21 orang 23.3, diikuti usia 21 - 30 Tahun sebanyak 20 orang 22.2, kemudian usia 31 – 40 tahun sebanyak 22 orang 24.4, dan 41 - 50 Tahun sebanyak 27 orang 30. Hal ini menunjukkan usia 41 - 50 Tahun merupakan mayoritas usia anggota koperasi kredit sapulidi. 2. Jenis Pekerjaan Responden Berdasarkan jenis pekerjaan, responden dalam penelitian ini dibedakan menjadi mahasiswaI, PNS, wirausaha, dan lain. Hasil analisis data berdasarkan jenis pekerjaan dapat ditunjukkan pada tabel V. 6 berikut ini: Tabel V. 6 Karakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan Pekerjaan Jumlah Persentase Mahasiswai 6 6.67 PNS 8 8.89 Wirausaha 46 51.11 Lain-lain 30 33.33 Total 90 100 Sumber: Data Primer diolah,2013 Berdasarkan tabel V. 6 di atas dapat dilihat bahwa sebagian besar responden bekerja sebagai wirausaha yaitu sebanyak 46 orang atau sebesar 51.11. Lain-lain termasuk di dalamnya supir, buruh, tukang parkir sebanyak 30 orang atau sebesar 33.33. PNS sebanyak 8 orang atau 8.89. Dan sisanya masih berstatus mahasiswai sebanyak 6 orang atau 6.67. 3. Rata-rata Pendapatan Responden Dalam penelitian ini rata-rata pendapatan responden dikelompokkan menjadi enam kelompok pendapatan, seperti yang tercantum pada tabel V. 7 berikut ini: Tabel V. 7 Karakteristik Responden Berdasarkan Rata-rata Pendapatan Rata-Rata Pendapatan Jumlah Persentase Rp. 1.000.000,00 10 11.11 Rp. 1.000.000,00 - Rp. 1.500.000,00 23 25.56 Rp. 1.501.000,00 – Rp. 2.000.000 15 16.67 Rp. 2.001.000,00 – Rp. 2.500.000,00 7 7.78 Rp. 2.501.000,00 – Rp. 3.000.000,00 17 18.89 Rp. 3.000.000,00 18 20 Total 90 100 Sumber: Data Primer diolah, 2013. Berdasarkan tabel V. 7 di atas dapat diketahui bahwa berdasarkan pendapatan, responden didominasi oleh kelompok pendapatan Rp. 1.000.000,00 – Rp. 1.500.000,00, yaitu 23 orang atau 25.56. Kelompok pendapatan lebih dari Rp. 3.000.000,00 Rp. 3.000.000,00 sebanyak 18 orang atau 20 . Kelompok pendapatan Rp. 2.501.000,00 – Rp. 3.000.000,00 sebanyak 17 orang atau 18.89. Kelompok pendapatan Rp. 1.501.000,00 – Rp. 2.000.000,00 sebanyak 15 orang atau 16.67. Kelompok pendapatan kurang dari Rp. 1.000.000,00 Rp. 1.000.000,00 sebanyak 10 orang atau 11.11. Dan kelompok pendapatan Rp. 2.001.000,00 – Rp. 2.500.000,00 sebanyak 7 orang atau 7.78. 4. Pendidikan Terakhir Responden Dalam penelitian ini pendidikan terakhir dikelompokkan menjadi empat kelompok pendidikan, seperti yang tercantum pada tabel V. 8 berikut ini: