Tinjauan Penelitian Terdahulu TINJAUAN PUSTAKA

perusahaan, sehingga diperlukan suntikan dana dari luar baik berupa utang maupun penerbitan saham baru. Free cash flow dapat digunakan untuk akuisisi dan pembelanjaan modal, pembayaran utang, dan pembayaran dividen Rosdini, 2009.

2.2 Tinjauan Penelitian Terdahulu

Penelitian mengenai faktot-faktor yang mempengaruhi kebijakan dividen telah dilakukan oleh beberapa peneliti dengan kombinasi variabel independen yang berbeda-beda. Adapun penelitian-penelitian terdahulu yang berkaitan dengan pengaruh financial leverage dan free cash flow terhadap kebijakan dividen, antara lain sebagai berikut. Tabel 2.1 Tinjauan Penelitian Terdahulu No Nama Peneliti Tahun Judul Variabel Penelitian Hasil Penelitian 1 Lamsihar 2011 Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi kebijakan dividen pada industri barang konsumsi di BEI Variabel independen: free cash flow, debt to equity ratio, collacterizable assets, growth, ROE Variabel dependen: keijakan dividen Pengujian secara simultan menunjukkan semua variabel independen berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen, secara parsial hanya free cash flow dan growth yang berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen 2 Pebria Waruwu 2011 Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi Variabel independen: cash ratio, current ratio, Secara parsial hanya debt to total asset tidak berpengaruh signifikan terhadap kebijakan Universitas Sumatera Utara kebijakan dividen kas pada sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia debt to total asset, return on investment, earning per share Variabel dependen: kebijakan dividen kas dividen tunai. Secara simultan cash ratio, current ratio, debt to total asset, return on investment, earning per share mempunyai pengaruh terhadap kebijakan dividen kas. 3 Dini Rosdini 2009 Pengaruh free cash flow terhadap dividend payout ratio Variabel independen: free cash flow Variabel dependen: dividend payout ratio Free cash flow memiliki pengaruh terhadap dividend payout ratio 4 Muhammad Asril Arilaha 2009 Pengaruh free cash flow, profitabilitas, likuiditas, dan leverage terhadap kebijakan dividen Variabel independen: Free cash flow, profitabilitas, likuiditas, dan leverage. Variabel dependen: kebijakan dividen Secara simultan hasil penelitian menunjukkan variabel independen berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen. Tetapi secara parsial variabel free cash flow tidak memiliki pengaruh signifikan, variabel profitabilitas menunjukkan pengaruh signifikan, variabel likuiditas tidak berpengaruh signifikan, dan variabel leverage tidak berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen Lamsihar 2011 meneliti tentang analisis faktor-faktor yang mempengaruhi kebijakan dividen pada industri barang konsumsi di BEI, hasil penelitiannya menunjukkan secara simultan free cash flow, debt to equity ratio, collacterizable assets, growth, dan ROE berpengaruh signifikan terhadap Universitas Sumatera Utara kebijakan dividen. Sedangkan secara parsial hanya free cash flow dan growth yang berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen. Hasil penelitian Waruwu 2011 dengan judul “Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi kebijakan dividen kas pada sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia, menunjukkan secara simultan semua variabel independen yaitu cash ratio, current ratio, debt to total asset, return on investment, dan earning per share berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen kas. Sementara secara parsial variabel cash ratio, current ratio, return on investment, dan earning per share berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen kas, hanya variabel debt total asset secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen kas. Penelitian Rosdini 2009 mengenai pengaruh free cash flow terhadap dividend payout ratio menunjukkan bahwa free cash flow memiliki pengaruh positif terhadap dividend payout ratio. Dimana semakin tinggi tingkat free cash fllow suatu perusahaan, maka semakin tinggi pula tingkat pembayaran dividen yang dibagikan kepada investor. Arilaha 2009 meneliti tentang pengaruh free cash flow, profitabilitas, likuiditas, dan leverage terhadap kebijakan dividen. Hasil penelitiannya menunjukkan semua variabel independen secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen. Tetapi secara individu atau masing-masing variabel free cash flow tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen, variabel profitabilitas yang diukur dengan return on investment ROI menunjukkan pengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen, variabel likuiditas Universitas Sumatera Utara yang diukur dengan current ratio tidak berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen, dan variabel leverage yang diukur dengan debt to equity ratio DER tidak berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen.

2.3 Kerangka Konseptual dan Hipotesis Penelitian

Dokumen yang terkait

Analsis Pengaruh Free Cash flow Dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Kebijakan Hutang Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

3 40 90

Analisis Pengaruh Free Cash Flow dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Kebijakan Hutang pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 42 93

PENGARUH FREE CASH FLOW, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN DAN FINANCIAL LEVERAGE TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

2 11 42

PENGARUH FREE CASH FLOW, PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, KEBIJAKAN UTANG, DAN Pengaruh Free Cash Flow Profitabilitas Likuiditas Kebijakan Utang Dan Collateralizable Assets Terhadap Kebijakan Deviden (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di

0 3 17

PENGARUH FREE CASH FLOW, LEVERAGE, LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN Pengaruh Free Cash Flow, Leverage, Likuiditas, Profitabilitas, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Manajemen Laba (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di

2 12 17

PENGARUH FREE CASH FLOW, KEPEMILIKAN MANAJERIAL, UKURAN PERUSAHAAN DAN PROFITABILITAS TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 2 20

PENGARUH FREE CASH FLOW DAN KEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI).

1 6 24

PENGARUH FREE CASH FLOW, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KEBIJAKAN UTANG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 150

SKRIPSI PENGARUH FINANCIAL LEVERAGE DAN FREE CASH FLOW TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 1 11

PENGARUH FREE CASH FLOW DAN KEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 88