Penelitian Terdahulu LANDASAN TEORI

19 4 Pelaporan kepentingan audit Humphrey et al. dalam Aristania, 2011. Kesenjangan harapan audit dapat diukur 4 dimensi, yaitu sebagai berikut: 1 Tanggung jawab auditor dalam mendeteksi, 2 Menemukan dan melaporkan kekeliruan dan ketidakberesan, terutama kecurangan responcibility, 3 Keandalan dari laporan keuangan yang telah diaudit reability, 1 Kegunaan laporan keuangan yang telah diaudit dalam pengambilan keputusan decision usefulness Humphrey et al., dalam Djamil, 2007.

2.2 Penelitian Terdahulu

Ada beberapa penelitian terdahulu yang dapat dijadikan acuan dalam penelitian ini dapat dilihat pada tabel 2.1 berikut ini : Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu Nama Peneliti Judul Penelitian Hasil Penelitian Yuliati 2007 Expectation Gap Pemakai Laporan Keuangan Pemerintah dan Auditor Pemerintah. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa terdapat expectation gap antara pemakai laporan keuangan pemerintah dan auditor pemerintah mengenai peran dan tanggung jawab auditor pemerintah. Auditor pemerintah mempunyai persepsi yang lebih tinggi terhadap peran dan tanggung jawabnya dibanding pemakai laporan keuangan pemerintah. Aristanta, Vanni 2011 Penginvestasian terhadap expectation gap atas hasil laporan audit pada sector publik Penelitian ini menunjukkan bahwa adanya beberapa perbedaan persepsi antara auditor dan pengguna dari laporan pemerintah keuangan. Universitas Sumatera Utara 20 Perbedaan penelitian ini dengan penelitian sebelumnya yaitu pada lokasi dan waktu yang berbeda, pada penelitian sebelumnya dilakukan pada tahun 2012 dan 2007. Selain itu perbedaan penelitian ini dengan penelitian Ramdhani 2012 yaitu populasi penelitian yang terdiri dari staf perbankan, dosen akuntansi, mahasiswa akuntansi, dan auditor yang berpraktek sebagai akuntan publik di Semarang, sedangkan dalam penelitian ini populasi penelitian adalah staf pegawai inspektorat dan Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset DaerahBPKAD Pemerintah Kota Binjai. Alasan Peneliti melakukan penelitian ini yaitu karena adanya fenomena yang terjadi di Kota Binjai mengenai opini laporan keuangan Pemerintah Kota Binjai yang diobservasi dari tahun 2009-2015, dimana hanya pada tahun 2014 saja berhasil meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian WTP sedangkan di tahun berikutnya 2015 kembali menjadi Wajar Dengan Pengecualian WDP. Ramdhani, Dudy S 2012 Persepsi Pemakai Laporan Keuangan dan Auditor Mengenai Expectation Gap: Studi Kasus di Kota Semarang Hasil penelitian adalah terdapat perbedaan persepsi antara pemakai laporan keuangan dan auditor terhadap expectation gap dalam isu auditor dan proses audit, isu peran auditor, isu kompetensi dan independensi, isu larangan KAP, dan isu komunikasi hasil audit. Fatriansyah 2014 Pengaruh keandalan laporan keuangan terhadap audit expectation gap Studi Pemerintah Daerah Kab. Enrekang Hasil penelitian menunjukkan bahwa keandalan laporan keuangan berpengaruh positif terhadap audit expectation gap yang dapat diartikan bahwa, ketika tingkat keandalan pelaporan keuangan tinggi maka kemungkinan terjadinya expectation gap kecil,sedangkan ketika tingkat keandalan pelaporan keuangan rendah maka kemungkinan terjadinya expectation gap besar. Universitas Sumatera Utara 21 Berdasarkan pertimbangan-pertimbangan di atas maka Peneliti tertarik untuk melakukan pengujian kembali apakah dengan teori yang sama, tetapi pada waktu dan tempat yang berbeda akan memberikan hasil yang sama atau berbeda dengan penelitian sebelumnya. Dengan menganalisa pengaruh keandalan laporan keuangan terhadap audit expectation gap di Pemerintah Kota Binjai, diharapkan adanya peningkatan keandalan laporan keuangan Pemerintah Kota Binjai di masa mendatang.

2.3 Kerangka Konseptual

Dokumen yang terkait

PENGARUH SUMBER DAYA MANUSIA, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI, PENGENDALIAN INTERNAL Pengaruh Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Pengendalian Internal Terhadap Ketepatwaktuan Dan Keterandalan Pelaporan Keuangan Pemerintah Daerah (Stud

0 3 17

PENGARUH SUMBER DAYA MANUSIA, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI, PENGENDALIAN INTERNAL Pengaruh Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Pengendalian Internal Terhadap Ketepatwaktuan Dan Keterandalan Pelaporan Keuangan Pemerintah Daerah (Stud

0 3 15

Pengaruh Pengendalian Intern dan Kompetensi Sumber Daya Manusia Terhadap Keandalan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah : studi pada OPD Kabupaten Karawang.

0 1 23

EXPECTATION GAP PENGGUNA LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH KOTA SURAKARTA DAN KABUPATEN SUKOHARJO.

0 0 1

Pengaruh Keandalan Laporan Keuangan, Sumber Daya Manusia dan Pengendalian Internal terhadap Audit Expectation Gap di Pemerintah Kota Binjai

1 2 12

Pengaruh Keandalan Laporan Keuangan, Sumber Daya Manusia dan Pengendalian Internal terhadap Audit Expectation Gap di Pemerintah Kota Binjai

0 0 2

Pengaruh Keandalan Laporan Keuangan, Sumber Daya Manusia dan Pengendalian Internal terhadap Audit Expectation Gap di Pemerintah Kota Binjai

0 0 7

Pengaruh Keandalan Laporan Keuangan, Sumber Daya Manusia dan Pengendalian Internal terhadap Audit Expectation Gap di Pemerintah Kota Binjai

0 0 15

Pengaruh Keandalan Laporan Keuangan, Sumber Daya Manusia dan Pengendalian Internal terhadap Audit Expectation Gap di Pemerintah Kota Binjai

4 15 2

Pengaruh Keandalan Laporan Keuangan, Sumber Daya Manusia dan Pengendalian Internal terhadap Audit Expectation Gap di Pemerintah Kota Binjai

0 0 13