Kapasitas Kalor dan Kalor Jenis

lv dengan namanya satuan Btu ini digunakan di Inggris. Sedangkan Kalori disingkat kal didefinisikan sebagai jumlah kalor yang diperlukan untuk menaikkan suhu satu gram air dari 14,5 o C menjadi 15,5 o C. Karena kalor adalah energi yang berpindah, maka harus ada hubungan pasti antara satuan kuantitas kalor dan satuan energi mekanik, misalnya joule. Dengan eksperimen yang dilakukan oleh Joule dan eksperimen lainnya yang menghubungkan energi kalor dengan energi listrik, akhirnya ditetapkan bahwa sejumlah kerja yang diberikan sama dengan sejumlah kalor tertentu. Secara kuantitatif, 4,186 joule J kerja ditetapkan sama dengan 1 kalori kal kalor. Hal inilah yang disebut sebagai kesetaraan kalor mekanik. 1 kal = 4,187 joule 2.1a atau 1 kal = 4,2 joule 2.b 1 joule = 2 , 4 1 kal = 0,24 kal 2.2 Satuan kalori bukanlah satuan dasar SI. Komite Internasional Pengukuran menetapkan penggunaan joule J sebagai satuan dasar energi dalam bentuk apapun, termasuk energi kalor.

b. Kapasitas Kalor dan Kalor Jenis

Jika suatu benda diberi kalor, maka suhu benda tersebut akan naik. Berdasarkan eksperimen, ternyata ditemukan bahwa jumlah kalor yang dibutuhkan untuk mengubah suhu benda tertentu berbanding lurus dengan massa benda dan perubahan suhu. Jumlah kalor yang diperlukan untuk menaikkan suhu benda tertentu juga bergantung pada jenis bahan atau jenis benda. Misalnya, untuk menaikkan suhu satu kg air sebesar 1 o C diperlukan kalor 4190 J, tetapi untuk menaikkan suhu satu kg aluminium sebesar 1 o C hanya diperlukan kalor 910 J. Raymond A.Serway dan John W. Jewett 2004: 608 mendefinisikan kapsitas kalor sebagai ”... the amount of energy needed to raise the temperature of that sample by 1°C. Definisi ini sejalan dengan definisi kapasitas kalor menurut Edwin Jones dan Richard Childers 1999: 357 yaitu “... the amount of heat required to change an object’s temperature by 1 o C”. Jadi dapat disimpulkan lvi bahwa kapasitas kalor adalah besarnya kalor yang dibutuhkan untuk menaikkan suhu suatu benda sebesar 1°C. Secara matematis, kapasitas kalor dituliskan : C = T Q  2.3 Q = C T  2.4 Sedangkan kalor jenis suatu zat menurut Edwin Jones dan Richard Childers 1999: 357 didefinisikan sebagai ”... the heat required per unit mass to change the temperature of a substance by one degree”. Jadi, secara sederhana kalor jenis dapat didefinisikan sebagai jumlah kalor yang diperlukan oleh satu satuan massa zat untuk menaikkan suhu sebesar satu satuan suhu. Secara matematis, kalor jenis dituliskan: T m Q c   2.5 T c m Q   2.6 dengan Q adalah kalor yang diserap atau dilepas, m adalah massa benda, c adalah kalor jenis dan ∆T = perubahan suhu. Besarnya kalor jenis berbeda-beda antara zat yang satu dengan yang lainnya. Nilai kalor jenis beberapa bahan disajikan pada Tabel 2.3. Tabel 2.3 Kalor Jenis Beberapa Zat pada suhu 25 C Zat Kalor Jenis Jkg o C Kkalkg o C Air 4187 1,00 Etil Alkohol 2430 0,581 Etilen Glikol 2930 0,571 Es 2090 0,50 Uap air 2010 0,48 Kayu 1700 0,40 Alumunium 900 0,215 Garam dapur 871 0,208 Marmer 860 0,21 Kaca 840 0,200 Besi 448 0,107 Tembaga 390 0,0920 Seng 386 0,0922 Perak 236 0,0564 Timah 128 0,0305 Edwin Jones dan Richard Childers 1999: 357 lvii

c. Kalor Laten

Dokumen yang terkait

Efektivitas metode demonstrasi pada pembelajaran PAI hubungan dengan motivasi belajar siswa di SMP PGRI i Ciputat Tengerang Selatan

1 12 115

PENGARUH PENGGUNAAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES DALAM PEMBELAJARAN FISIKA MELALUI METODE DEMONSTRASI DAN DISKUSI TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF PADA SISWA DITINJAU DARI MINAT BELAJAR FISIKA SISWA

0 7 79

PEMBELAJARAN FISIKA MENGGUNAKAN METODE DEMONSTRASI DENGAN PENDEKATAN QUANTUM LEARNING DAN KETRAMPILAN PROSES DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR FISIKA SISWA SMP

1 14 115

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING) DAN MODEL PEMBELAJARAN KONVENSIONAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR SISWA

1 9 90

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DITINJAU DARI MOTIVASI SISWA SMP Eksperimen Pembelajaran Matematika Melalui Problem Solving Learning Dan Problem Posing Learning Ditinjau Dari Motivasi Siswa Terhadap Prestasi Belajar (P

0 3 18

PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI PROBLEM BASED Pembelajaran Matematika Melalui Problem Based Learning dan Problem Posing Ditinjau dari Motivasi Belajar Matematika Siswa Kelas VIII.

0 2 16

PENGARUH PROBLEM BASED LEARNING DAN PROBLEM POSING DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA Pembelajaran Matematika Melalui Problem Based Learning dan Problem Posing Ditinjau dari Motivasi Belajar Matematika Siswa Kelas VIII.

0 3 15

PENGARUH IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN. docx

0 0 9

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN SIMULASI SUB

0 0 13

PENGARUH METODE PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP PRESTASI BELAJAR DITINJAU DARI GAYA BELAJAR DAN KEMANDIRIAN

0 0 8