Penelitian Terdahulu TINJAUAN PUSTAKA

5. Waktu Pemanfaatan waktu adalah penggunaan masa kerja yang disesuaikan dengan kebijaksanaan dari perusahaan. Karena dengan adanya pemanfaatan waktu maka pekerjaan dapat diselesaikan tepat waktu pada waktu yang ditentukan oleh perusahaan.

2.2 Penelitian Terdahulu

Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu Nama Peneliti Judul Penelitian Variabel Penelitian Metode Penelitian Hasil Penelitian Ali dan Aroosiya 2010 Impact Of Job Design On Employees’ Performance with special reference to school teachers in the kalmunai zone Job Desain, Kinerja Guru, Sekolah Pemerintah korelasional bukan kausal Hasil penelitian menunjukkan hubungan yang signifikan dan positif antara tingkat persepsi dari desain pekerjaan dan dirasakan tingkat kinerja karyawan di sekolah-sekolah. Ditemukan hubungan signifikan koefisien korelasi adalah 0,363 yang signifikan pada tingkat 0,01 menyiratkan bahwa sekolah harus mengadopsi efektif identitas tugas, otonomi dan umpan balik dalam rangka meningkatkan kinerja guru. Atiqah 2010 Pengaruh Pengembang an Karir Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada Kantor Penelitian Kepala Sawit PPKS Medan Pengemban gan Karir, Kepuasan Kerja, Kinerja Karyawan Metode Analisis Regresi Berganda Pengembangan karir dan kepuasan kerja memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kinerja karyawawan Pada Kantor Penelitian Kelapa Sawit PPKS Medan. Hal tersebut dapat diketahui dari hasil uji simultan Uji-F, dimana nilai F hitung sebesar 17,527 lebih besar dari F tabel sebesar 3,150 pada tingkat signifikansi 5 . Universitas Sumatera Utara Nama Peneliti Judul Penelitian Variabel Penelitian Metode Penelitian Hasil Penelitian Lovina 2011. Pengaruh desain pekerjaan terhadap prestasi kerja pegawai pada Kantor Regional VI Badan Kepegawaian Negara Medan Desain pekerjaan dan prestasi. Analisis regresi Berganda Multiple Regression Analysis Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel desain pekerjaan X berpengaruh yang positif dan signifikan terhadap prestasi kerja Y pegawai pada Kantor Regional VI Badan Kepegawaian Negara Medan. Berdasarkan hasil analisis data dan pengujian hipotesis dengan hasil R square sebesar 0.617 atau 61.7. Desain pekerjaan mempengaruhi prestasi kerja pegawai. Caroline and Susan 2014 Influence of career development on employee performance in the Public University,a case of Kenyatta University Pelatihan; orientasi pekerjaan; kemajuan karir; mentoring dan prestasi karyawan Metode Analisis Regresi Berganda Penelitian ini menetapkan bahwa pelatihan terutama pengembangan manajemen, komunikasi melalui orientasi, kemajuan karir, bimbingan memiliki dampak positif pada kinerja karyawan di perguruan tinggi negeri di Kenya. Wahyun, Utami , Ruhana 2014 Pengaruh Pengembang an Karir Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Studi pada Karyawan Tetap PT. Astra International, Tbk Daihatsu Malang Perencanaa n karier, pengarahan karier, implementa si pengemban gan karier, dan prestasi kerja karyawan Analisis regresi Berganda Multiple Regression Analysis Hasil analisis regresi linier berganda menunjukkan bahwa secara simultan dan parsial variabel Perencanaan Karier, Pengarahan Karier, dan Implementasi Pengembangan Karier mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Prestasi Kerja Karyawan. Pengaruh yang signifikan secara simultan pada variabel perencanaan karier, pengarahan karier, dan implementasi pengembangan karier terhadap prestasi kerja karyawan sebesar 65,3. Universitas Sumatera Utara

2.3 Kerangka Konseptual