Penelitian Terdahulu KERANGKA TEORI

25 Motivasi adalah suatu kebutuhan yang cukup kuat mendesak untuk mengarah seseorang agar dapat mencari pemuasan terhadap kebutuhan itu. b. Persepsi Seseorang yang termotivasi siap untuk melakukan suatu perbuatan. Bagaimana seseorang yang termotivasi berbuat sesuatu adalah dipengaruhi oleh persepsinya terhadap situasi yang dihadapinya. c. Belajar Belajar menggambarkan perubahan dalam perilaku seseorang individu yang bersumber dari pengalaman. Kebanyakan perilaku manusia diperoleh dengan mempelajarinya. d. Kepercayaan dan Sikap Melalui perbuatan dan belajar, orang memperoleh kepercayaan dan sikap selanjutnya mempengaruhi tingkah laku pembelian.

2.4 Penelitian Terdahulu

Adapun peneliti terdahulu yang menjadi referensi bagi peneliti melaksanakan penelitian ini adalah : Hendra Marpaung dari Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara pada tahun 2006 dengan judul “Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Minat Beli Konsumen Pada Gaul Khabe Distro Medan” Hasil dari penelitian menunjukan bahwa secara parsial variabel harga, merek, dan presentasi berpengaruh secara signifikan terhadap minat beli konsumen, sedangkan variabel kualitas tidak 26 berpengaruh signifikan terhadap minat beli konsumen. Hasil ini menunjukan bahwa variabel presentasi memiliki pengaruh yang paling dominan terhadap minat beli konsumen Gaul Khabe Distro Medan. Iin Nurbaidah Lubis dari Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara 2007 dengan judul “Analisis Faktor- Faktor yang Mempengaruhi Minat Beli Konsumen pada Waroeng Remaja Mesjid Al-Jihad RMAJ Medan” Dari hasil analisis didapatkan bahwa hipotesis pertama terbukti yaitu secara simultan variabel kualitas produk, harga, dan kualitas pelayanan mempengaruhi minat beli konsumen pada waroeng RMAJ medan. Hipotesis kedua terbukti yaitu faktor kualitas produk merupakan faktor yang lebih dominan mempengaruhi minat beli konsumen pada waroeng RMAJ medan. Aneke Christiani dari Fakultas Ekonomi Universitas Narotama Surabaya pada tahun 2010 dengan judul “Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Minat Beli Konsumen Terhadap Produk Kerajinan Berbahan Kayu jati pada kasus CV Dwipa Art Sidoarjo”Hasil dari penelitian tersebut menunjukkan bahwa faktor non keluarga, mutu atau kualitas, merek, pelayanan, promosi, situasi pembelian, budaya, sosial, pribadi, psikologis, performance, reliability, features, conformance, durability, estetika, dan perceived memiliki pengaruh terhadap minat beli menerima hipotesis kedua bahwa faktor Mutu yang dominan mempengaruhi minat beli konsumen terhadap produk kerajinan berbahan kayu jati di CV. Dwipa Art.Adiztya Wibisaputra dari Fakultas Ekonomi Universitas Diponegoro Semarang pada tahun 2011 dengan judul “Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Minat Beli Ulang Gas Elpiji 3 kg Di PT. Candi Agung Pratama Semarang” Hasil penelitian dari PT. Candi Agung Pratama Semarang, 27 menunjukan bahwa terdapat pengaruh yang Signifikan antara harga, promosi, kualitas pelayanan, terhadap minat beli ulang, sisanya variasi perubahan di pengaruhi faktor-faktor lain. Kartika Mandasari dari Fakultas Ekonomi Universitas Diponegoro Semarang pada tahun 2011 dengan judul “Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Minat Beli Konsumen Dalam Memilih Jasa Perhotelan Studi kasus pada Hotel GRASIA Semarang” Hasil analisis korelasi maka Lokasi, fasilitas, harga, kualitas pelayanan berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap minat konsumen dalam memilih jasa hotel Grasia,faktor yang paling mempengaruhi minat beli adalah karena lokasi merupakan tempat yang dituju, apakah hotel dekat dengan tempat-tempat aktivitas lainnya. Tabel 2.1 Peneliti Terdahulu Peneliti Sumber Judul Penelitian Hasil Penelitian Hendra Marpaung 2006 Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara Analisis Faktor- faktor yang Mempengaruhi Minat Beli Konsumen Pada Gaul Khabe Distro Medan Hasil dari penelitian menunjukan bahwa secara parsial variabel harga, merek, dan presentasi berpengaruh secara signifikan terhadap minat beli konsumen, sedangkan variabel kualitas tidak berpengaruh signifikan terhadap minat beli konsumen. Hasil ini menunjukan bahwa 28 variabelpresentasi memiliki pengaruh yang paling dominan terhadap minat beli konsumen gaul khabe distro medan Iin Nurbaidah Lubis 2007 Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara Analisis Faktor- Faktor yang Mempengaruhi Minat Beli Konsumen pada Waroeng Remaja Mesjid Al-Jihad RMAJ Medan Dari hasil analisis didapatkan bahwa hipotesis pertama terbukti yaitu secara simultan variabel kualitas produk, harga, dan kualitas pelayanan mempengaruhi minat beli konsumen pada waroeng RMAJ medan. Hipotesis kedua terbukti yaitu faktor kualitas produk merupakan faktor yang lebih dominan mempengaruhi minat beli konsumen pada waroeng RMAJ medan. Aneke Christiani 2010 Fakultas Ekonomi Universitas Narotama Surabaya Analisis Faktor- faktor yang MempengaruhiMin at Beli Konsumen Terhadap Produk Kerajinan Hasil dari penelitian tersebut menunjukkan bahwa faktor non keluarga, mutu atau kualitas, m erek, pelayanan, promosi, situasi pembelian, budaya, sosial, p ribadi, psikologis, 29 Berbahan Kayu Jati pada kasus CV Dwipa Art-Sioarjo performance, reliability, features, conformance, durability, estetika, dan perceived memiliki pengaruh terhadap minat beli Menerima hipotesis kedua bahwa faktor Mutu yang dominan mempengaruhi minat beli konsumen terhadap produk kerajinan berbahan kayu jati di CV. Dwipa Art. Adiztya Wibisaputra 2011 Fakultas Ekonomi Universitas Diponegoro Semarang Analisis Faktor- faktor yang Mempengaruhi Minat Beli Ulang Gas Elpiji 3 kg Di PT. Candi Agung Pratama Semarang Hasil penelitian dari PT. Candi Agung Pratama Semarang, menunjukan bahwa terdapat pengaruh yang Signifikan antara harga, promosi, kualitas pelayanan, terhadap minat beli ulang, sisanya variasi perubahan di pengaruhi faktor-faktor lain. Kartika Mandasari 2011 Fakultas Ekonomi UniversitasDi ponegoro Semarang Analisis Faktor- Faktor yang Mempengaruhi Minat Beli Konsumen Dalam Hasil analisis maka Lokasi, fasilitas, harga, kualitas pelayanan berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap minat konsumen dalam memilih 30 Memilih Jasa Perhotelan Studi kasus pada Hotel GRASIA Semarang jasa hotel Grasia, faktor yang paling mempengaruhi minat beli adalah lokasi karena lokasi merupakan tempat yang dituju, apakah hotel dekat dengan tempat-tempat aktivitas lainnya. 31

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Bentuk Penelitian

Menurut Azuar Juliandi 2013: 14 bentuk penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan metode pendekatan kualitatif. Penelitian deskriptif merupakan penelitian yang bertujuan untuk menjelaskan suatu variabel secara mandiri. Pendekatan kualitatif adalah sebuah proses sebagai penyelidikan untuk memahami masalah sosial atau masalah manusia, berdasarkan pada penciptaan gambaran holistik yang lengkap berupa dengan kata-kata. Melaporkan pandangan informan secara rinci dan disusun dalam sebuah latar alamiah Cressewel 2002: 1 maka dari itu penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan tujuan untuk menganalisis faktor-faktor minat beli konsumen.

3.2 Lokasi Penelitian

Penelitian ini dilakukan pada pasar tradisional Sambu Jalan Bawean.

3.3 Sumber Penelitian

Untuk mengumpulkan data-data atau informasi yang akurat, peneliti menggunakan data sebagai berikut: Data Primer dan Data Skunder. 1. Teknik Pengumpulan Data Primer Menurut I Made Wirartha 2006:244 pengumpulan data primer merupakan pengumpulan data yang langsung dikumpulkan oleh peneliti dari sumber