Tujuan Pemanfaatan USU Repository

Gambar 10. Alasan Memilih untuk Menggunakan USU Repository Data di atas merupakan pernyataan responden mengenai alasan yang mendorong mereka untuk memanfaatkan USU Repository dibandingkan repository yang lain, seperti UGM Repository danatau IPB Repository. Dari tabel tersebut dapat dilihat bahwa responden yang menjawab memilih menggunakan USU Repository karena informasinya lebih lengkap sebanyak 19 orang 18, yang memilih alasan karena dokumen USU Repository sesuai dengan topik yang dicari sebanyak 55 orang 53, selanjutnya 21 orang responden 20 memilih USU Repository karena lebih mudah menggunakannya dibandingkan yang lain dan 8 orang 8 yang menjawab loading cepat. Berdasarkan data tersebut dapat diasumsikan bahwa mayoritas responden lebih memilih menggunakan USU Repository dibandingkan repository yang lain karena dokumen atau sumber daya informasi elektronik yang dimiliki oleh USU Repository sesuai dengan topik yang diinginkan oleh pengguna. Di samping itu, alasan lain yang mendorong pengguna memilih memanfaatkan sumber daya informasi elektronik USU Repository yaitu informasi yang tersedia lebih lengkap dan kemudahan dalam menggunakan USU Repository.

4.5 Tujuan Pemanfaatan USU Repository

Sebagai sumber informasi, USU Repository dapat digunakan untuk berbagai keperluan. Tujuan seseorang menggunakan sumber daya informasi elektronik USU Repository tentunya sangat ditentukan oleh keperluan dan kebutuhan yang sedang dihadapinya. Tujuan utama responden memanfaatkan Dokumen sesuai dengan topik yang dicari Lebih mudah menggunakan USU Repository Loading cepat Informasi lebih lengkap Universitas Sumatera Utara sumber daya informasi elektronik USU Repository dapat dilihat pada tabel berikut. Tabel 13 : Tujuan Pemanfaatan USU Repository No. Pertanyaan Pilihan Jawaban Jawaban Responden F 11 Apakah tujuan utama Saudara a Menunjang kegiatan penelitian 50 49 memanfaatkan USU Repository? b Menunjang pekerjaan 11 11 c Tuntutan perkuliahan 22 21 d Lain-lain 20 19 Jumlah 103 100 Gambar 11. Tujuan Pemanfaatan USU Repository Dari tabel 13 di atas dapat diketahui bahwa sebagian besar tujuan utama dari para responden dalam memanfaatkan sumber daya informasi elektronik USU Repository adalah untuk menunjang kegiatan penelitian yaitu sebanyak 50 orang 49 yang mana umumnya pengguna mencari referensi ilmiah yang sesuai untuk membantunya dalam mengerjakan suatu penelitian. Selanjutnya sebanyak 22 orang responden 21 menyatakan tujuan mereka memanfaatkan sumber daya informasi elektronik USU Repository adalah karena tuntutan perkuliahan yang mengharuskan mereka mencari artikel atau karya ilmiah sebagai tugas mata kuliah tertentu untuk memenuhi kebutuhan studinya. Di samping tujuan pendidikan, sekitar 30 responden memiliki tujuan yang lain dalam memanfaatkan sumber daya informasi USU Repository, 11 di antaranya memiliki tujuan untuk menunjang pekerjaan mereka. Tidak bisa dispesifikasikan dengan jelas jenis Tuntutan perkuliahan Menunjang pekerjaan Lain-lain Menunjang kegiatan penelitian Universitas Sumatera Utara pekerjaan yang dimaksud, namun ada kemungkinan pekerjaan mereka adalah dosen yang mengumpulkan informasi ilmiah sebagai bahan ajar untuk mata kuliahnya, danatau mereka yang memang pekerjaan mengumpulkan informasi untuk kemudian informasi tersebut diperjualbelikan kepada mereka yang membutuhkan.

4.6 Kebutuhan Informasi Pengguna