Penjelasan Responden Atas Variabel Penelitian Hipotesis Pertama

Berdasarkan Tabel IV.4 dapat dijelaskan bahwa latar belakang pendidikan pegawai Instalasi Pengolahan Air PDAM Tirtanadi Provinsi Sumatera Utara dengan latar belakang pendidikan STMSMK berjumlah 23 orang 41,82, Diploma III D3 berjumlah 2 orang 3.63, dan Strata satu S1 berjumlah 30 orang 54,55. Mayoritas latar belakang pendidikan pegawai adalah Strata-1. Ini mengindikasikan bahwa Instalasi Pengolahan Air memang membutuhkan pegawai yang berlatar belakang pendidikan S1 yang memiliki wawasan dan analisa yang lebih baik, sehingga diharapkan kinerjanya juga semakin baik.

IV.1.4. Penjelasan Responden Atas Variabel Penelitian Hipotesis Pertama

IV.1.4.1. Penjelasan responden atas variabel etos kerja Tanggapan responden terhadap kuesioner yang diberikan untuk variabel etos kerja X 1 disusun ke dalam bentuk tabel distribusi frekuensi seperti Tabel IV.5 berikut ini: Tabel IV.5. Penjelasan Responden atas Variabel Etos Kerja No Item A B C D E F F F F F 1. 4 7,30 41 74,50 10 18,20 2. 2 3,60 41 74,50 12 21,80 3. 5 9,10 42 76,40 8 14,50 4. 4 7,30 42 76,40 9 16,40 5. 3 5,50 42 76,40 8 14,50 2 3,60 6. 5 9,10 44 80,00 6 10,60 7. 4 7,30 45 81,80 6 10,60 8. 8 14,50 38 69,10 9 16,40 9. 4 7,30 43 78,20 8 14,50 10. 4 7,30 45 81,80 6 10,60 11. 6 10,60 40 72,70 9 16,40 12. 3 5,50 45 81,80 7 12,70 Sumber: Hasil Penelitian, 2010 Data Diolah Universitas Sumatera Utara Untuk butir pertanyaan-pertanyaan variabel etos kerja, sebagian besar responden memberikan opsi jawaban b dengan rata-rata responden 42,33 orang atau 76,97 dan c sebanyak 8,17 orang atau sebesar 14,77, hal ini menunjukkan pegawai Instalasi Pengolahan Air PDAM Tirtanadi Provinsi Sumatera Utara memberikan tanggapan yang positif terhadap etos kerja pegawai di Instalasi Pengolahan Air PDAM Tirtanadi Provinsi Sumatera Utara. IV.1.4.2. Penjelasan responden atas variabel kepuasan kerja Tanggapan responden terhadap kuesioner yang diberikan untuk variabel kepuasan kerja X 2 disusun ke dalam bentuk tabel distribusi frekuensi seperti Tabel IV.6 berikut ini: Tabel IV.6. Penjelasan Responden atas Variabel Kepuasan Kerja No Item A B C D E F F F F F 1. 12 21.80 41 74.50 2 3.60 2. 10 18.20 39 70.90 6 10.90 3. 5 9.10 44 80.00 6 10.90 4. 4 7.30 44 80.00 7 12.70 5. 7 12.70 43 78.20 5 9.10 6. 8 14.50 41 74.50 6 10.90 7. 1 1.80 48 87.30 6 10.90 8. 2 3.60 45 81.80 8 14.50 9. 7 12.70 39 70.90 9 16.40 10. 3 5.50 41 74.50 11 20.00 11. 2 3.60 45 81.80 8 14.50 12. 5 9.10 42 76.80 8 14.50 13. 10 18.20 39 70.90 6 10.90 Sumber: Hasil Penelitian, 2010 Data Diolah Untuk butir pertanyaan-pertanyaan variabel kepuasan kerja, sebagian besar responden memberikan opsi jawaban b dengan rata-rata responden 42,38 orang atau Universitas Sumatera Utara 77,08 dan c sebanyak 6,77 orang atau sebesar 12,29, hal ini menunjukkan pegawai memberikan tanggapan yang positif pada komitmen organisasi mereka terhadap di Instalasi Pengolahan Air PDAM Tirtanadi Provinsi Sumatera Utara. IV.1.4.3. Penjelasan responden atas variabel motivasi berprestasi Tanggapan responden terhadap kuesioner yang diberikan untuk variabel motivasi berprestasi X 3 disusun ke dalam bentuk tabel distribusi frekuensi seperti Tabel IV.7 berikut ini: Tabel IV.7. Penjelasan Responden atas Variabel Motivasi Berprestasi No Item A B C D E F F F F F 1. 2 3.60 43 78.20 10 18.20 2. 9 16.40 39 70.90 7 12.70 3. 2 3.60 44 80.00 9 16.40 4. 1 1.80 42 76.40 12 21.80 5. 7 12.70 40 72.70 8 14.50 6. 7 12.70 41 74.50 7 12.70 7. 4 7.30 46 83.60 5 9.10 8. 10 18.20 40 72.70 5 9.10 9. 10 18.20 41 74.50 4 7.30 10. 6 10.90 45 81.80 4 7.30 11. 2 3.60 42 76.40 11 20.00 12. 5 9.10 43 78.20 7 12.70 13. 3 5.50 42 76.40 10 18.20 Sumber: Hasil Penelitian, 2010 Data Diolah Untuk butir pertanyaan-pertanyaan variabel motivasi berprestasi, sebagian besar responden memberikan opsi jawaban b dengan rata-rata responden 42,15 orang atau 76,63 dan c sebanyak 7,62 orang atau sebesar 13,85, hal ini menunjukkan pegawai memberikan tanggapan yang positif pada motivasi berprestasi pegawai di Instalasi Pengolahan Air PDAM Tirtanadi Provinsi Sumatera Utara. Universitas Sumatera Utara IV.1.4.4. Penjelasan responden atas variabel kinerja pegawai Tanggapan responden terhadap kuesioner yang diberikan untuk variabel kinerja pegawai Y disusun ke dalam bentuk tabel distribusi frekuensi seperti Tabel IV.8 berikut ini: Tabel IV.8. Penjelasan Responden atas Variabel Kinerja Pegawai No Item A B C D E F F F F F 1. 5 9.10 44 80.00 6 10.90 2. 5 9.10 44 80.00 6 10.90 3. 5 9.10 45 81.80 5 9.10 4. 9 16.40 40 72.70 6 10.90 5. 5 9.10 44 80.00 6 10.90 6. 5 9.10 45 81.80 5 9.10 7.. 9 16.40 39 70.90 7 12.70 8. 5 9.10 42 76.40 8 14.50 9. 4 7.30 43 78.20 8 14.50 10. 11 20.00 39 70.90 5 9.10 11. 12 21.80 37 67.30 6 10.90 Sumber: Hasil Penelitian, 2010 Data Diolah Untuk butir pertanyaan-pertanyaan variabel kinerja pegawai, sebagian besar responden memberikan opsi jawaban a dengan rata-rata responden 6,82 orang atau 12,41 dan b sebanyak 42 orang atau sebesar 76,36, hal ini menunjukkan pegawai memberikan tanggapan yang positif pada kinerja pegawai dalam bekerja. Universitas Sumatera Utara

IV.1.5. Penjelasan Responden Atas Variabel Penelitian Hipotesis Kedua