asri suasana belajar. Siswa menjadi semakin nyaman melakukan kegiatan  belajar di SMA Negeri 3 Slawi.
4.1.4   Keadaan Guru Tenaga Pengajar
Berdasarkan data dokumen sekolah, guru yang mengajar di SMA Negeri 3 Slawi  sebagian  besar  sudah  lulus  sertifikasi.  Dari  52  guru  yang  mengajar,
sejumlah 30 guru sudah lulus sertifikasi dan 22 guru belum sertifikasi. Guru yang mengajar  di  SMA  Negeri  3  Slawi  mayoritas  bergelar  sarjana  dan  beberapa  guru
lulusan  strata  2  S2.  Dari  52  guru,  sejumlah  45  guru  sudah  berstatus  PNS sedangkan  sisanya  sejumlah  tujuh  orang  masih  berstatus  guru  tidak  tetap  guru
bantu.  Guru  dapat  menyampaikan  materi  pelajaran  secara  baik.  Mata  pelajaran yang  diajarkan  pada  siswa  mayoritas  diampu  oleh  guru  dengan  latar  belakang
kependidikan  yang  sesuai.  Hal  tersebut  menunjukkan  bahwa  sebagian  besar kualitas  guru-guru  di  SMA  Negeri  3  Slawi  sudah  baik.  Hal  tersebut  terbukti
dengan  adanya  sejumlah  siswa  yang  memperoleh  juara  tingkat  kabupaten, propinsi,  bahkan  tingkat  nasional  dibidang  sains,  teknologi,  sosial,  ataupun
keterampilan. Namun  demikian,  ada  beberapa  guru  yang  mengajar  tidak  sesuai  dengan
latar belakang kependidikannya, contohnya adalah guru pengampu Mata Pelajaran Seni  Rupa.  Guru  seni  rupa  di  SMA  Negeri  3  Slawi  bukan  dari  lulusan
kependidikan  seni  rupa  melainkan  lulusan  sarjana  seni  rupa  murni.  Walaupun lulusan sarjana seni rupa, tetapi tidak memiliki kompetensi mengajar. Berikut ini
ditunjukkan data kondisi guru-guru di SMA Negeri 3 Slawi dalam bentuk tabel.
Tabel.4. : Kondisi Guru di SMA Negeri 3 Slawi
No Guru Pengampu
Mata Pelajaran Status Lulusan
Status Kepegawaian
Jenis Kelamin
Sertifikasi S1
S2 S3  PNS
Tidak tetap
L P
Sudah  Belum 1
Pendidikan Agama
2 1
2 1
2 1
1 2
2 Pendidikan
Kewarganegaraan 2
2 2
1 1
3 Bahasa Indonesia
5 4
1 1
4 4
1 4
Bahasa Inggris 4
1 4
1 4
1 3
2 5
Matematika 4
1 5
2 3
3 2
6 Fisika
3 3
2 1
1 2
7 Kimia
2 1
3 2
1 3
8 Biologi
2 1
3 2
1 3
9 Sejarah
2 2
1 1
1 1
10  Geografi 3
3 1
2 3
11 Ekonomi
Akuntansi 3
3 2
1 3
12  Sosiologi 2
1 1
1 1
2
13 Seni Budaya
- Seni Musik - Seni Rupa
- Seni Tari 4
3 1
3 1
1 3
14  Penjaskes 2
2 1
1 1
1 15  T I K
1 1
1 1
16  Bahasa Jepang 1
1 1
1 17  Bahasa Jawa
1 1
1 1
18  Bahasa Arab 1
1 1
1 19
Bimbingan Konseling
3 3
1 2
3
Jumlah 47
5 45
7 28  24
30 22
52 52
52 52
Sumber: Dokumen sekolah tahun 2012
Menurut  data  di  atas  dapat  diketahui  bahwa  guru  yang  mengampu  Mata Pelajaran Seni Budaya berjumlah empat orang. Mata Pelajaran Seni Rupa diampu
oleh  Bapak  Moh.  Yusuf  dan  Bapak  Helmy  Effendi,  sementara  Bapak  Junaidi
mengampu  Mata  Pelajaran  Seni  Musik,  dan  Ibu  Retno  Seryaningrum  adalah pengampu  Mata  Pelajaran  Seni  Tari.  Berikut  ini  disajikan  data  guru  pengampu
Mata Pelajaran Seni Budaya dalam sebuah tabel.
Tabel.5 : Kondisi Guru Pengampu Mata Pelajaran Seni Budaya di SMA Negeri 3 Slawi
No Nama
TTL Penddidikan
Terakhir Mapel
yang Diampu
1 Junaidi, S.Pd.
Tegal, 23-06- 1970
S1, Seni Musik Seni
Musik 2
Retno Seryaningrum, S.Pd.
Tegal, 08-09- 1979
S1, Seni Tari Seni Tari
3 Helmy Effendi, S.Sn.
Batang, 29-12- 1983
S1, Seni Rupa Seni
Rupa 4
Moh. Yusuf, S.Sn. Tegal, 31-12-
1980 S1, Seni Rupa
Seni Rupa
Berdasarkan  tabel  di  atas,  Bapak  Helmy  Effendi  dan  Bapak  Moh.  Yusuf sebagai  guru seni ruapa keduanya adalah lulusan sarjana seni rupa murni.  Faktor
latar  belakang  pendidikannya  yang  bukan  dari  sarjana  pendidikan  seni, menyebabkan materi ajar yang diberikan pada siswa kurang sesuai dengan standar
kompetensi  pada  kurikulum .    Bapak  Helmy  mengatakan:  “Saya  ingin  membuat
terobosan  baru  dalam  mengajarkan  materi  seni  rupa,  jadi  materi  yang  diajarkan pada  siswa  adal
ah  materi  yang  saya  kembangkan  sendiri”.  Materi  yang disampaikan  oleh  Bapak  Helmy  dan  Bapak  Yusuf  lebih  cenderung  praktik
berkarya seni rupa.
4.1.5   Kondisi Siswa SMA Negeri 3 Slawi