Paradigma Penelitian Hipotesis Penelitian

34

D. Paradigma Penelitian

Untuk memperjelas kerangka pikir di atas, maka dapat digambarkan dalam sebuah paradigma penelitian sebagai berikut: Gambar 1. Model hubungan antar variabel penelitian Keterangan : X 1 : Variabel Minat Profesi Sekretaris X 2 : Variabel Motivasi Kerja Y : Variabel Kesiapan Kerja Siswa : Hubungan antara varibel bebas dan variabel terikat secara sendiri- sendiri : Hubungan secara bersama-sama variabel bebas terhadap variabel Terikat X 1 Y X 2 35

E. Hipotesis Penelitian

1. Terdapat hubungan positif dan signifikan antara Minat Profesi Sekretaris terhadap Kesiapan Kerja Siswa Kelas XI kompetensi keahlian Admnistrasi Perkantoran SMK Muhammadiyah 2 Bantul. 2. Terdapat hubungan positif dan signifikan antara Motivasi Kerja terhadap Kesiapan Kerja Siswa Kelas XI kompetensi keahlian Admnistrasi Perkantoran SMK Muhammadiyah 2 Bantul. 3. Terdapat hubungan positif dan signifikan antara Minat Profesi Sekretaris dan Motivasi Kerja terhadap Kesiapan Kerja Siswa Kelas XI kompetensi keahlian Admnistrasi Perkantoran SMK Muhammadiyah 2 Bantul. 36

BAB III METODE PENELITIAN

A. Desain Penelitian

Penelitian ini merupakan penelitian ex post facto, hanya mengungkapkan data peristiwa yang sudah berlangsung dan telah ada pada responden tanpa memberikan perlakuan atau manipulasi terhadap variabel yang diteliti. Penelitian ex post facto dilakukan untuk meneliti peristiwa yang telah terjadi. Penelitian ini merupakan penelitian korelasional karena bermaksud untuk mengungkap hubungan antara variabel-variabel bebas dengan variabel terikat. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, artinya semua informasi atau data diwujudkan dalam angka dan analisisnya menggunakan analisis statistik.

B. Tempat dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan di SMK Muhammadiyah 2 Bantul beralamat di Bejen Bantul, pada siswa kelas XI Kompetensi Keahlian Administrasi Perkantoran. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Mei 2015.

C. Variabel Penelitian

Penelitian ini terdiri dari dua variabel bebas dengan satu variabel terikat, variabel bebas terdiri dari Minat Profesi Sekretaris X 1 dan Motivasi kerja X 2 , sedangkan variabel terikatnya adalah Kesiapan Kerja Y.

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENGALAMAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) DAN MINAT KERJA TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII KOMPETENSI KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK NEGERI 1 PURBALINGGA TAHUN AJARAN

49 202 133

HUBUNGAN ANTARA SIKAP KERJA DAN MOTIVASI KERJA DENGAN KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK KENDARAAN RINGAN DI SMK NEGERI 2 WONOSARI.

0 2 137

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN LINGKUNGAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI TERHADAP MINAT KERJA SISWA KELAS XII KOMPETENSI KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK NEGERI 1 YOGYAKARTA.

0 0 181

PENGARUH MOTIVASI BERWIRAUSAHA DAN PENGETAHUAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA SISWA KELAS XI KOMPETENSI KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK N 1 BANTUL.

0 4 262

PENGARUH MINAT KERJA DAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XI KOMPETENSI KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK MUHAMMADIYAH 2 BANTUL.

1 1 197

PERAN BURSA KERJA KHUSUS (BKK) DALAM MEMBANTU PENYALURAN KERJA LULUSAN KOMPETENSI KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK MUHAMMADIYAH 2 YOGYAKARTA.

1 5 178

HUBUNGAN ANTARA LINGKUNGAN BELAJAR DAN MINAT BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR PENGANTAR ADMINISTRASI PERKANTORAN SISWA KELAS X KOMPETENSI KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK NEGERI 1 BANTUL.

0 0 162

FAKTOR-FAKTOR YANG MENGHAMBAT MINAT BERWIRAUSAHA SISWA KELAS XII KOMPETENSI KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK MUHAMMADIYAH 2 BANTUL.

0 0 144

PENGARUH MOTIVASI MEMASUKI DUNIA KERJA DAN PENGALAMAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII KOMPETENSI KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK N 1 PURBALINGGA.

0 1 180

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI KEJURUAN, MOTIVASI MEMASUKI DUNIA KERJA DAN INFORMASI DUNIA KERJA TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK NEGERI ENDAL

0 1 69