Keterlibatan Responden Dalam Proses Perencanaan dan Pengambilan Keputusan Perubahan Dalam Sosial Ekonomi Pengaruh Terhadap Lingkungan Tempat Tinggal

53

5.2.2. Pemahaman Responden Tentang Kegiatan Pelatihan

Berdasarkan penelitian yang dilakukan terhadap pemahaman kegiatan pelatihan yang dilakukan CU Karya Murni, seluruh responden menyatakan bahwa mudah bagi mereka untuk memahami materi yang disampaikan. Hal ini dikarenakan pihak atau karyawan CU Karya Murni menggunakan bahasa sehari- hari yang mudah dimengerti dan sesuai dengan dialek masyarakat pada umumnya. Adapun materi pelatihan yang disampaikan antara lain seputar cara memperoleh deviden, cara peminjaman dan pengembangan usaha yang baik.

5.2.3. Keterlibatan Responden Dalam Proses Perencanaan dan Pengambilan Keputusan

Tabel 5.9 No Kategori Frekuensi Persentase 1 2 3 Sangat Sering Kadang-Kadang Tidak Pernah 4 6 10 20 30 50 Jumlah 20 100 Sumber : kuesioner, 2014 Berdasarkan data di atas bahwa sebagian besar responden atau sekitar 50 tidak pernah terlibat dalam proses perencanaan dan pengambilan keputusan dalam kegiatan CU Karya Murni. Hanya 4 orang dari 20 responden yang terlibat dalam frekuensi sangat sering atau sekitar 20. Sisanya 6 orang jarang atau kadang- Universitas Sumatera Utara 54 kadang hadir dalam proses perencanaan dan pengambilan keputusan yaitu sekitar 30. Hal ini tentunya kurang efektif dalma peningkatan kualitas CU Karya Murni itu sendiri.

5.2.4. Perubahan Dalam Sosial Ekonomi

Tabel 5.10 No Kategori Frekuensi Persentase 1 2 3 Sangat Kurang Tidak 4 5 11 20 25 55 Jawaban 20 100 Sumber : kuesioner, 2014 Dari hasil penelitian yang dilakukan terkait perubahan terhadap sosial ekonomi terkait pelatihan materi yang dberikian CU KIarya Murni, perubahan kurang signifikan. Diketahui bahwa responden yang mengalami perubahan dari 20 reponden hanya 4 orang atau 20 yang merasa perubahan sosial ekonomi. 11 orang responden 55 mengatakan mereka tidak merasakan perkembangan apapun terhadap ekonomi mereka sisanya 25 atau 5 orang merasa kurang. Hal ini tentunya mendorong CU Karya Murni untuk lebih giat melakukan pelatihan, agar bukan hanya jumlah anggota saja yang bertambah melainkan kualitas hidup anggota CU Karya Murni menjadi lebih baik lagi. Universitas Sumatera Utara 55

5.2.5. Pengaruh Terhadap Lingkungan Tempat Tinggal

Tabel 5.11 No Kategori Frekuensi Persentase 1 2 3 Sangat Kurang Tidak 1 4 15 5 20 75 Jumlah 20 100 Sumber : kuesioner, 2014 Dari hasil penelitian yang dilakukan terkait tentang perubahan terhadap lingkungan tempat tinggal responden, sebanyak 15 dari 20 responden menyatakan tidak ada pengaruh yang signifikan terhadap lingkungan mereka. Sementara hanya sekita 20 merasakan tetapi tidak terlalu berdampak. Melihat hal ini, CU Karya Murni seharusnya juga memperhatikan tempat tinggal anggotanya. Karena pengaruh terhadap lingkungan hidup juga merupakan konsep pemberdayaan masyarakat. Universitas Sumatera Utara 56

5.2.6. Keterlibatan Aktif Responden Dalam Pelatihan

Dokumen yang terkait

Penerapan Program Senyum Mandiri Lembaga Rumah Zakat Dalam Kehidupan Sosial Ekonomi Masyarakat Di Kecamatan Medan Denai

2 51 120

Dampak Program Bank Sampah Terhadap Sosial Ekonomi Masyarakat Di Kelurahan Binjai, Kecamatan Medan Denai, Kota Medan

24 217 112

Partipasi Masyarakat dalam Program Pemberdayaan Kelurahan (Studi Kasus di Kecamatan Medan Denai Kota Medan)

0 64 103

Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Partisipasi Masyarakat Dalam Program Bank Sampah Di Kelurahan Binjai Kecamatan Medan Denai Kota Medan Tahun 2013

8 123 143

PERSEPSI MASYARAKAT TENTANG KEKERASAN ANAK DALAM KELUARGA DI KELURAHAN BINJAI KECAMATAN MEDAN DENAI.

0 4 29

PERSEPSI MASYARAKAT TENTANG PENERAPAN NILAI-NILAI PANCASILA TERHADAP ORGANISASI PEMUDA PANCASILA DI KELURAHAN BINJAI KECAMATAN MEDAN DENAI.

0 0 20

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Pemberdayaan Masyarakat 2.1.1. Pemberdayaan - Penerapan Konsep-Konsep Pemberdayaan Masyarakat Dalam Meningkatkan Sosial Ekonomi Anggota CU Karya Murni Di Kelurahan Binjai Kecamatan Medan Denai Kota Medan

0 0 23

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah - Penerapan Konsep-Konsep Pemberdayaan Masyarakat Dalam Meningkatkan Sosial Ekonomi Anggota CU Karya Murni Di Kelurahan Binjai Kecamatan Medan Denai Kota Medan

0 0 8

BAB II TINJAUAN PUSTAKA - Dampak Program Bank Sampah Terhadap Sosial Ekonomi Masyarakat Di Kelurahan Binjai, Kecamatan Medan Denai, Kota Medan

0 1 26

DAMPAK PROGRAM BANK SAMPAH TERHADAP SOSIAL EKONOMI MASYARAKAT DI KELURAHAN BINJAI, KECAMATAN MEDAN DENAI, KOTA MEDAN

0 0 12