Nilai tambah bagi PR untuk menerbitkan in house journal yang bermutu,

36 Universitas Sumatera Utara Soemirat, 2004:24-26

2.1.4.2 Fungsi Media Internal

Menurut Rosady Ruslan dalam bukunya yang berjudul “Manajemen Humas dan Komunikasi”, mengatakan bahwa untuk mengelola suatu media internal secara profesional dan serius, terdapat beberapa yang harus diperhatikan yaitu : 1. Sebagai media komunikasi internal dan eksternal, yang diedarkan secara gratis dalam upaya penyampaian pesan-pesan, informasi, dan berita bentuk tulisan atau photo release mengenai aktifitas perusahaan, manfaat produk barang atau jasa dan publikasi lainnya yang ditujukan kepada para konsumen, pelanggan, distributor, supplier dan sebagainya. 2. Sebagai ajang komunikasi khusus antar karyawan, misalnya ucapan selamat ulang tahun, informasi kelahiran bayi dari keluarga karyawan, adanya pegawai atau pendatang baru new comer, kegiatan olahraga, wisata, keagamaan, program, kesehatan, dan hingga berduka cita serta kegiatan sosial lainnya. 3. Sebagai sarana media untuk “pelatihan dan pendidikan” dalam bidang tulis menulis bagi karyawan. Serta staf Humas yang berbakat atau berpotensi sebagai penulis ilmiah populer.

4. Nilai tambah bagi PR untuk menerbitkan in house journal yang bermutu,

terbit berkala dan teratur, penmapilan profesional, lay out dan isi yang ditata apik, cover menarik.Ruslan, 2002: 207-208 2.1.4.3 Karakteristik media internal : 1. Jangkauan serta pembaca humas internal harus dikenali karena akan mempengaruhi gaya dan kandungan isi jurnal 2. Besar kecilnya kuantitas penerbitan akan mempengaruhi metode produksi dan kualitas materi maupun kandungan isinya. 3. Jurnal harus diterbitkan secara berkala dan teratur dan memiliki tanggal publikasi yang tetap 37 Universitas Sumatera Utara 4. Biasanya isi jurnal berisi uraian hal-hal yang sudah terjadi 5. Setiap jurnal hendaknya memiliki ciri khas berkaitan dengan isinya 6. Jurnal internal harus disesuaikan dengan keseluruhan program humas dan jadi wahana untuk mencapai khalayak yang hendak dituju. Idealnya, setiap jurnal harus mirip dengan media cetak komersial pada umumnya agar bias menarik minat pembaca secara luas. Penampilannya harus dibuat semenarik mungkin sehingga para pembaca dapat segera tertarik untuk membacanya. Di lain pihak, gaya dan penampilan ini juga tidak boleh terlalu berlebihan sehingga mencolok yang justru akan dijauhi pembaca. Penataan halaman harus diusahakan serapi mungkin agar setiap materi yang disajikan tampak menarik, enak dibaca dan mudah dipahami Morissan, 2008 :222-223 Hubungan antara perusahaan dengan publiknya baik internal publicmaupun external public dinilai perlu dijaga karena seringkali perusahaan berhubungan dengan publik yang sifatnya luas dan kompleks, maka keberadaan suatu media sangat dibutuhkan oleh sebuah perusahaan karena public tidak mungkin terjangkau semuanya. Dengan adanya media akan sangat efektif dalam melakukan penyebaran pesan dan informasi dapat merata dan serempak kepada seluruh stakeholder perusahaan. Sementara untuk menjembatani komunikasi antara manajemen dengan karyawan, sebuah perusahaan dapat memfasilitasi dengan membuat media internal. Dengan adanya media internal ini diharapkan bisa mendukung terciptanya suasana kondusif dan harmonis sehingga seluruh aktivitas perusahaan bisa berjalan dengan lancar. Kehadirannya dimanfaatkan untuk mensosialisasikan kebijakan perusahaan, mengangkat isu-isu umum masalah sebuah perusahaan perusahaan serta sebagai penyampai kegiatan atau program kerja yang sedang dan telah dilakukan oleh perusahaan. Selain itu, kehadiran media internal juga berfungsi sebagai alat untuk pembentuk citra image building suatu perusahaan karena media internal sendiri juga dapat dijadikan sebagai media promosi dan komunikasi kepada seluruh stakeholder dalam sebuah perusahaan. Soemirat, 2004:28 38 Universitas Sumatera Utara Pembaca media internal sendiri adalah seluruh public dalam internal perusahaan mulai jajaran pimpinan direksi, manajemen hingga karyawan terendah. Selain itu, media internal juga dapat dikonsumsi oleh “mitra kerja” atau “mitra usaha” dan konsumen, klien, dan publik yang menjadi target usaha atau asosiasi usaha di bidang yang terkait. Hal ini tentu jelas memperlihatkan pentingnya media internal bagi sebuah perusahaan. Selain itu, media internal tidak hanya terkait informasi tetapi juga mampu member motivasipublic untuk membentuk kepercayaan pada Corporate. Media internal sendiri biasanya dikelola oleh tim khusus dari Divisi Khusus Media atau menjadi tanggung jawab Departemen Public Relations Corporate Communication Ruslan, 2002: 210.

2.1.5 Majalah

Dokumen yang terkait

Blackberry Dan Pemenuhan Kebutuhan Informasi (Studi Korelasional Pengaruh Blackberry Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi di Kalangan Siswa SMA Shafiyyatul Amaliyyah Medan)

1 46 100

Penggunaan Internet Dan Pemenuhan Kebutuhan Informasi (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Penggunaan Fasilitas Internet Di Perpustakaan USU Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Di Kalangan Mahasiswa FISIP USU Medan.

5 39 129

Media Online Dan Pemenuhan Kebutuhan Informasi (Studi Korelasional Media Online www.medan.tribunnews.Com Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara)

8 70 106

AKTIVITAS PENGGUNAAN PORTAL TELKOM SEBAGAI MEDIA INTERNAL PERUSAHAAN DENGAN PEMENUHAN KEBUTUHAN INFORMASI KARYAWAN

1 16 127

Media Internal Public Relations dan Pemenuhan Kebutuhan Informasi Karyawan (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Layanan Media Intranet Sebagai Media Internal Public Relations Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Karyawan di PT Pertamina (Persero) RU III

2 27 116

PENGGUNAAN MEDIA INTERNAL DAN PEMENUHAN KEBUTUHAN INFORMASI

1 19 188

Hubungan Antara Pencarian Informasi di Majalah Internal KSG dengan Pemenuhan Kebutuhan Informasi Karyawan Mengenai Perusahaan.

0 0 2

Media Internal Perusahaan Dan Pemenuhan Kebutuhan Informasi (Studi Korelasional Pengaruh Majalah MINAT Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Karyawan di Kantor Pusat PT Perkebuan Nusantara IV)

0 0 25

BAB I PENDAHULUAN - Media Internal Perusahaan Dan Pemenuhan Kebutuhan Informasi (Studi Korelasional Pengaruh Majalah MINAT Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Karyawan di Kantor Pusat PT Perkebuan Nusantara IV)

0 0 6

MEDIA INTERNAL PERUSAHAAN DAN PEMENUHAN KEBUTUHAN INFORMASI (Studi Korelasional Pengaruh Majalah MINAT Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Karyawan di Kantor Pusat PT Perkebuan Nusantara IV) SKRIPSI

0 0 17