Penelitian Terdahulu Tabel 2.1 Kerangka konseptual

4. Kepribadian Phlegmatis Phlegmatis adalah tipe kepribadian yang memilki kemampuan insting yang kuat dalam memecahkan suatu masalah yang bersifat internal maupun eksternal.

2.5 Penelitian Terdahulu Tabel 2.1

Penelitian Terdahulu 27 No. Nama Peneliti Judul Penelitian Model Penelitian Hasil Penelitian 1 Vicky Saputra 2012 Pengaruh kepribadian dosen terhadap prestasi belajar mahasiswa FEB UNDIP Analisis Regresi Berganda Kepribadian berpengaruh positif terhadap prestasi belajar 2 Debora Eflina Purba 2014 Pengaruh Kepribadian dan Komitmen Organisasi terhadap Kinerja Karyawan PT. Mangkubumi Analisis Regresi Berganda Kepribadian dan komitmen berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan 3 S. Indarti 2014 Pengaruh faktor Kepribadaian terhadap kinerja Pegawai kantor regional pekan baru Analisis Regresi Berganda Faktor Kepribadian berpengaruh positif terhadap kinerja pegawai Universitas Sumatera Utara

2.6 Kerangka konseptual

Mengingat pentingnya sumber daya manusia maka setiap perusahaan harus memperhatikan tingkat kemampuan yang dimilki oleh para karyawannya. Di dalam perusahaan diperlukan adanya kinerja yang tinggi untuk meningkatkan mutu dan kualitas produktivitasnya. Kinerja merupakan hasil kerja secara kualitas dan kuantitas yang dicapai oleh seorang karyawan dalam melaksanakan tugasnya sesuai dengan tanggung jawab yang diberikan padanya. Oleh karena itu, agar kinerja karyawan itu bisa meningkat, maka perusahaan juga harus memperhatikan tentang kepribadian sanguinis dan koleris karyawan. Karena kepribadian sanguinis dan koleris sangat mempengaruhi kinerja karyawannya. Kepribadian sanguinis adalah tipe kepribadian yang memiliki kemampuan pada individu dalam berekspresif dan inovatif yang muncul dari dalam diri individu tersebut . Seseorang dengan kepribadian sanguinis adalah individu yang sangat cerdas dan menjalani hidup dengan sepenuhnya. Sanguinis adalah orang yang tidak akan pernah ragu untuk mengeluarkan tangan dan akan selalu membuktikan dukungan mereka dalam tindakan serta kata-kata. Kepribadian sanguinis juga termasuk kepribadian yang sangat bersemangat dalam menerima pekerjaan dan juga selalu dan bertanggung jawab terhadap pekerjaannya. 28 Universitas Sumatera Utara Kepribadian koleris adalah tipe kepribadian yang berorientasi pada tujuan dan pekerjaannya dan mempunyai disiplin kerja yang sangat tinggi, memilki sikap yang dinamis sehingga dapat bertindak efektif dalam melakukan berbagai hal di dalam kehidupan individu tersebut. Dalam setiap kegiatan, orang koleris akan selalu tampil didepan dan menjadi pemimpin kelompok. Lingkungan yang penuh dengan keterlibatan dan tantangan akan menjadi lingkungan yang dapat mengasah kemampuan seorang koleris hingga tingkat yang optimal. Selain berbakat sebagai pemimpin, orang koleris sangat dinamis dan aktif serta sangat membutuhkan perubahan. Berpijak dari pemikiran diatas, maka dapat digambarkan sebuah kerangka konseptual sebagai berikut : Gambar 2.1 Kerangka konseptual 29 Kepribadian Sanguinis X1 Kepribadian Koleris X2 Kinerja Karyawan Y Universitas Sumatera Utara

2.7 Hipotesis

Dokumen yang terkait

PENGARUH MOTIVASI, DISIPLIN DAN KOMPENSASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. POS INDONESIA Pengaruh Motivasi, Disiplin Dan Kompensasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Pos Indonesia Kantor Pos Wonogiri.

0 6 18

PENGARUH MOTIVASI, DISIPLIN DAN KOMPENSASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. POS INDONESIA Pengaruh Motivasi, Disiplin Dan Kompensasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Pos Indonesia Kantor Pos Wonogiri.

0 2 13

PENGARUH KOMPENSASI, MOTIVASI, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. POS INDONESIA Pengaruh Kompensasi, Motivasi, dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Pos indonesia Kantor Pos Wonogiri.

0 2 18

PENGARUH KOMPENSASI, MOTIVASI, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. POS INDONESIA Pengaruh Kompensasi, Motivasi, dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Pos indonesia Kantor Pos Wonogiri.

1 3 14

PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. POS INDONESIA (PERSERO) PADA KANTOR POS MEDAN 20000.

1 3 28

Pengaruh Kepribadian Sanguinis dan Koleris terhadap Kinerja Karyawan PT. POS Indonesia Medan

0 1 11

Pengaruh Kepribadian Sanguinis dan Koleris terhadap Kinerja Karyawan PT. POS Indonesia Medan

1 2 9

Pengaruh Kepribadian Sanguinis dan Koleris terhadap Kinerja Karyawan PT. POS Indonesia Medan

0 0 21

Pengaruh Kepribadian Sanguinis dan Koleris terhadap Kinerja Karyawan PT. POS Indonesia Medan

0 1 2

Pengaruh Kepribadian Sanguinis dan Koleris terhadap Kinerja Karyawan PT. POS Indonesia Medan

0 1 22