Tujuan Pendidikan KAJIAN TEORI

kondisi klimaks dalam situasi belajar. Materi pembelajaran haruslah meningkatkan motivasi anak untuk menjalani kehidupan yang mendatang. Maka dalam penelitian ini dapat meningkatkan pemahaman guru dalam meotivasi anak agar memiliki kemampuan berbahasa khususnya dalam keterampilan menulis, sehingga memiliki kreativitas yang tinggi.

2.1.5 Objek Pendidikan

Danim 2011:38 menjelaskan bahwa pendidikan memiliki objek tersendiri. Objek pendidikan terdiri dari objek formal dan objek material. Objek formal ilmu pendidikan adalah semua proses atau situasi pendidikan yang menunjukkan keadaan nyata yang dilakukan atau dialami, serta harus dipahami oleh manusia. Objek material ilmu pendidikan adalah manusia itu sendiri. Pemikiran ilmiah tentang pendidikan berkaitan dengan objek pendidikan itu sendiri. Maka, penelitian ini dapat dijadikan objek formal maupun objek material dalam pendidikan. Dalam objek formal dan material, penelitian ini dapat dijadikan ilmu pengetahuan yang harus dipahami oleh manusia.

2.1.6 Tujuan Pendidikan

Pendidikan mengemban tugas untuk menghasilkan generasi yang baik, manusia-manusia yang lebih berkebudayaan, manusia sebagai individu yang memiliki kepribadian yang lebih baik. Di sini jelas bahwa yang menjadi tujuan dari pendidikan ialah kedewasaan yang di dalamnya menyangkut mutu kualitas, maupun dari segi materi suatu individu. Langeveld dalam Munib, 2012: 45 menyebutkan ada berbagai macam tujuan pendidikan, yakni sebagai berikut: a. Tujuan Umum Tujuan umum ialah tujuan pendidikan yang seharusnya menjadi tujuan orang tua atau pendidik. Tujuan ini berakar dari tujuan hidup dan berhubungan dengan pandangan tentang hakikat manusia, tentang tugas dan arah hidup manusia di dunia. Maka, penelitian ini dapat dimanfaatkan oleh orang tua atau pendidik sebagai tambahan ilmu pengetahuan menganai kemampuan berbahasa anak agar sesuai dengan kaidah sintaksis bahasa Indonesia. b. Tujuan Tidak Sempurna Tujuan tidak sempurna atau tidak lengkap adalah tujuan yang menyangkut segi-segi tertentu, seperti: kesusilaan, keagamaan, kemasyarakatan, keindahan, dll. Penelitian ini membahas lebih mendalam mengenai analisis sintaksis bahasa Indonesia dalam bidang frasa, klausa, dan kalimat oleh siswa dalam suatu karangan. Keterampilan menulis merupakan komunikasi secara tidak langsung. Keterampilan menulis memerlukan perhatian khusus dalam penggunaan kata- kata dalam kalimat agar maksud dan tujuan penulisan tersampaikan dengan jelas. Karena terdapat etika tertentu dalam berkomunikasi, maka penggunaan bahasa harus diperhatikan dan disesuaikan dengan maksud dan tujuan berkomunikasi. c. Tujuan Sementara Disebut sebagai tujuan sementara karena merupakan tujuan yang masih berkelanjutan. Contoh dari tujuan sementara, yakni: belajar membaca, menulis, berhitung, dsb. Semua itu merupakan jalan untuk mencapai tujuan sebenarnya yang lebih tinggi tingkatannya dalam kehidupan. Maka penelitian ini dapat dijadikan sumber informasi agar lebih meningkatkan kemampuan menulis yang sesuai dengan kaidah sintaksis bahasa Indonesia.

2.1.7 Tujuan Pendidikan di Sekolah Dasar

Dokumen yang terkait

ANALISIS PERILAKU AKADEMIK SISWA KELAS IV PADA DISKUSI PEMBELAJARAN PKn SD SE KECAMATAN CANDISARI KOTA SEMARANG

1 23 259

ANALISIS KESALAHAN POLA KALIMAT BAHASA INDONESIA PADA KARANGAN NARASI SISWA KELAS IV SD NEGERI BANDASARI KABUPATEN TEGAL

1 20 196

KEEFEKTIFAN MEDIA GAMBAR TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI SISWA KELAS IV SDN GUGUS NYAI AGENG SERANG TUGU SEMARANG

1 12 190

INTERFERENSI BAHASA TEGAL PADA KARANGAN NARASI SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI PANGGUNG 2 KOTA TEGAL

0 20 118

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MENGGUNAKAN MODEL PICTURE AND PICTURE PADA SISWA KELAS IV SDN GUNUNGPATI 01 SEMARANG

0 4 177

PEMAKAIAN BAHASA INDONESIA PADA KARANGAN NARASI SISWA KELAS V SD NEGERI DI KECAMATAN SELO BOYOLALI Pemakaian Bahasa Indonesia Pada Karangan Narasi Siswa Kelas V SD Negeri Di Kecamatan Selo Boyolali Tahun 2010/2011.

0 1 18

PEMAKAIAN BAHASA INDONESIA PADA KARANGAN NARASI SISWA KELAS V SD NEGERI DI KECAMATAN SELO BOYOLALI Pemakaian Bahasa Indonesia Pada Karangan Narasi Siswa Kelas V SD Negeri Di Kecamatan Selo Boyolali Tahun 2010/2011.

0 2 27

PENINGKATAN KETRAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI MEDIA GAMBAR MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA Peningkatan Ketrampilan Menulis Karangan Narasi Melalui Media Gambar Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Pada Siswa Kelas IV SDN I Granting Jogonalan Klaten

0 0 14

NASKAH PUBLIKASI PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI Peningkatan Ketrampilan Menulis Karangan Narasi Melalui Media Gambar Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Pada Siswa Kelas IV SDN I Granting Jogonalan Klaten Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 0 23

MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN NARASI SISWA KELAS IV DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA MELALUI PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES : PTK di SDN Kananga 2 Kecamatan Menes Kabupaten Pandeglang.

0 3 29