Pedoman Penelusuran Minat Peserta Didik SMP
78
b.  Kegiatan Peralihan Apabila peserta didik belum memahami cara menskor
jawaban  yang  sudah  dijelaskan  oleh  Guru  BK,  perlu dilakukan  kegiatan  peralihan.  Namun,  bila  peserta
didik  sudah  memahami  cara  penskorannya,  maka kegiatan ini tidak perlu dilakukan.
c.  Kegiatan Inti Kegiatan  inti  pada  tahapan  ini  berlangsung  ketika
peserta  didik  dibimbing  oleh  Guru  BK  untuk menghitung  jawaban  YA  pada  setiap  kelompok
bidang  minat.  Kemudian,  untuk  mempermudah membandingkan  skor  pada  setiap  aspek  minat,  skor
tersebut  diubah  ke  dalam  prosen,  dan  selanjutnya membandingkan  angka  prosen  pada  satu  bagian
dengan  prosen  bagian  yang  lain  untuk  memperoleh urutan minat.
d.  Kegiatan Penutup Kegiatan  diakhiri  dengan  kegiatan  penutup  yaitu,
Guru BK memeriksa kembali hasil pekerjaan peserta didik  dan  memastikan  setiap  peserta  didik  sudah
mengurutkan  arah  peminatan  dari  hasil  penskoran yang telah dilakukannya.
Pedoman Penelusuran Minat Peserta Didik SMP
79
3.  Tahapan Penentuan Pilihan
a.  Kegiatan Awal Tahapan  ini  diawali  dengan  kegiatan  refleksi  atas
kegiatan tahapan
pemahaman tahapan
ke-2. Kemudian  Guru  BK  menyampaikan  tujuan  kegiatan
yang  berkaitan  dengan  hasil  penskoran  peminatan peserta didik.
b.  Kegiatan Peralihan Guru  BK  dalam  kegiatan  inti  bertanya  tentang  hal
yang belum dipahami oleh peserta didik. Bila ternyata peserta didik sudah paham, maka kegiatan selanjutnya
adalah  penentuan  pilihan  minat  berdasarkan  urutan yang sudah diperoleh.
c.  Kegiatan Inti Penentuan  pilihan  minat  merupakan  kegiatan  inti
tahapan  ini.  Kegiatan  Guru  BK  meliputi  :  1 membagikan  kembali  lembar  peminatan  yang  sudah
di skor oleh masing-masing peserta didik; 2 peserta didik  mengurutkan  maksimal  lima  objek  peminatan
berdasarkan  urutan  yang  paling  disukai  dengan menggunakan angka 1, 2, dan seterusnya; 3 peserta
didik menentukan objek penyaluran dan penempatan
Pedoman Penelusuran Minat Peserta Didik SMP
80
minat baik pada kegiatan ko-kurikuler, intrakurikuler maupun ekstrakurikuler.
d.  Kegiatan Penutup Kegiatan  diakhiri  dengan  kegiatan  penutup  yaitu,
Guru  BK  memastikan  setiap  peserta  didik  memiliki pilihan minat berdasarkan urutan yang diperoleh.
4.  Tindak Lanjut
Tahapan  terakhir  pada  penyelenggaraan  peminatan  di SMP  adalah  kegiatan  tindak  lanjut.  Kegiatan  ini
dilaksanakan  dalam  bentuk  pemberian  rekomendasi penyaluran  danatau  penempatan  peserta  didik  yang
sesuai dengan bakat dan minatnya ke dalam kegiatan ko- kurikuler, intrakurikuler maupun ekstrakurikuler di SMP;
danatau  pemberian  rekomendasi  tentang  peminatan kelompok  mata  pelajaran  serta  jurusan  pada  jenjang
pendidikan menengah. Bagi  peserta  didik  yang  mengalami  kesulitan  atau  ragu-
ragu dalam menentukan pilihan minatnya, maka kegiatan tindak  lanjut  dilakukan  oleh  Guru  BK  dalam  bentuk
pelayanan  responsif  atau  konseling,  baik  secara individual  maupun  kelompok.  Diharapkan  melalui
kegiatan  ini  peserta  didik  dapat  mengambil  keputusan