Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian Objek Penelitian

8 Agustini , 2014 PENGARUH PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI DI DIVISI HUMAN CAPITAL MANAGEMENT PT. INTI PERSERO BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 8 dengan mengadakan program pengembangan sumber daya manusia, sehingga karyawan dapat meningkatkan kemampuan maupun keterampilannya dalam menjalankan pekerjaannya. Untuk menghindari pelebaran masalah, maka yang menjadi kajian dalam penelitian ini adalah masalah komitmen organisasi ditinjau dari aspek pengembangan sumber daya manusia, dengan pembatasan masalah sebagai berikut: 1. Bagaimana efektivitas pengembangan sumber daya manusia di Divisi Human Capital Management PT. INTI Persero Bandung ? 2. Bagaimana tingkat komitmen organisasi di Divisi Human Capital Management PT. INTI Persero Bandung ? 3. Seberapa besar pengaruh efektivitas pengembangan sumber daya manusia terhadap tingkat komitmen organisasi di Divisi Human Capital Management PT. INTI Persero Bandung ?

1.3 Tujuan Penelitian

Penelitian ini dimaksudkan untuk memperoleh data guna menjawab masalah penelitian yang telah dirumuskan di atas. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui : 1. Efektivitas pengembangan sumber daya manusia di Divisi Human Capital Management PT. INTI Persero Bandung 2. Tingkat komitmen organisasi di Divisi Human Capital Management PT. INTI Persero Bandung 9 Agustini , 2014 PENGARUH PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI DI DIVISI HUMAN CAPITAL MANAGEMENT PT. INTI PERSERO BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 9 3. Seberapa besar pengaruh efektivitas pengembangan sumber daya manusia terhadap tingkat komitmen organisasi di Divisi Human Capital Management PT. INTI Persero Bandung

1.4 Kegunaan Penelitian

Adapun manfaat yang diperoleh dalam penelitian ini dapat ditinjau dari ranah teoritis dan ranah praktis. Secara teoritis, hasil dari penelitian ini diharapkan dapat dijadikan sebagai bahan kajian pengembangan lebih lanjut mengenai hal yang sama dengan lebih mendalam di kemudian hari. Sedangkan secara praktis, hasil penelitian ini diharapkan : 1. Bagi instansilembaga, dapat dijadikan masukan positif dalam mengambil keputusan khususnya dalam hal-hal yang berhubungan dengan pengembangan sumber daya manusia untuk meningkatkan komitmen organisasi. 2. Bagi peneliti, sebagai bahan tambahan pengetahuan dan pengalaman penulis sehingga dapat mengoptimalisasikan teori yang dimiliki untuk mencoba menganalisis fakta, data, dan peristiwa yang terjadi untuk dapat ditarik kesimpulan secara objektif dan ilmiah. Agustini , 2014 PENGARUH PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI DI DIVISI HUMAN CAPITAL MANAGEMENT PT. INTI PERSERO BANDUNG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 36 BAB III METODE DAN DESAIN PENELITIAN

3.1 Objek Penelitian

Dalam melakukan penelitian harus terdapat objek yang diteliti. Adapun penelitian terdiri dari variabel bebas independen yaitu pengembangan sumber daya manusia dan variabel terikat dependen yaitu komitmen organisasi. Penelitian ini dilakukan di salah satu perusahaan Badan Usaha Milik Negara BUMN di Indonesia yaitu PT. Industri Telekomunikasi Indonesia Persero Bandung PT. INTI yang bergerak dibidang telekomunikasi dan beralamat di Jalan Mohammad Toha no. 77 Bandung 40253.

3.2 Metode Penelitian