Hasil Uji regresi Logistik

47 sesudah maupun sebelum adopsi IFRS. Nilai sig. variabel usia perusahaan bernilai 0,974 dimana nilai ini lebih besar dari 0,05 yang berari bahwa variabel usia perusahaan tidak berpengaruh secara parsial terhadap pengungkapan intellectual baik sesudah maupun sebelum adopsi IFRS. Nilai sig. variabel adopsi IFRS bernilai 1,000,dimana nilai ini lebih besar dari 0,05 yang berarti bahwa variabel adopsi IFRS tidak berpengaruh terhadap pengungkapan intellectual .

4.2.4.2 Hasil Uji regresi Logistik

Regresi logistik digunakan pada penelitian ini dikarenakan variabel dependen yaitu pengungkapan intellectual capital pasca adopsi IFRS menggunakan skala kategorial. Model persamaan regresi yang terbentuk pada penelitian ini adalah sebagai berikut : ICD = -8.086+0,039LEV + 0,106ROA+ 0,733TA – 0,008UP + 19,289IFRS + e Masing-masing koefisien pembentuk persamaan regresi logistik di atas dapat dilihat dari tabel 4.11 berikut ini : Universitas Sumatera Utara 48 Tabel 4.11 Koefisien Persamaan Regresi Logistik Uji Parsial Sumber : Output SPSS Interpretasi dari persamaan regresi logistik yang terbentuk adalah sebagai berikut : a. Konstanta sebesar -8.086 yang berarti jikavariabel lain bernilai nol maka nilai pengunngkapan intellectual capital akan tetap sebesar -8.086 b. Koefisien leverage LEV sebesar 0,039 yang artinya jika nilai variabel leverage LEV berubah sebesar 1 maka akan menaikkan nilai leverage LEV sebesar LEV 0,039 dan variabel lain tetap. Variables in the Equation B S.E. Wald Df Sig. ExpB Step 1 a LEV .039 .028 1.912 1 .167 1.040 ROA .106 .107 .992 1 .319 1.112 TA .733 .370 3.918 1 .048 2.081 UP -.008 .245 .001 1 .974 .992 IFRS 19.289 4.019E4 .000 1 1.000 2.382E8 Constant -8.086 5.382 2.258 1 .133 .000 a. Variables entered on step 1: LEV, ROA, TA, UP, IFRS. Universitas Sumatera Utara 49 c. Koefisien profitabilitas ROA sebesar 0,106 yang artinya jika nilai variabel ini dinaikkan sebesar 1 maka akan menaikkan nilai profitabilitas ROA sebesar 0,106 dan variabel lain tetap. d. Koefisien ukuran perusahaan TA sebesar 0,733 yang artinya jika nilai variabel ini berubah sebesar 1 maka akan menaikkan nilai ukuran perusahaan TA 0,733 dan variabel lain tetap. e. Koefisien usia perusahaan UP sebesar -0,08 yang artinya jika nilai variabel ini berubah sebesar 1 maka akan mengurangi nilai usia perusahaan UP sebesar -0,08 dan variabel lain tetap. f. Koefisien adopsi IFRS IFRS sebesar 19,289 yang artinya jika nilai variabel ini dinaikkan sebesar 1 maka akan menaikkan nilai adopsi IFRS sebesar 19,289 dan variabel lain tetap.

4.3 Pembahasan

Pada bagian ini akan disajikan interpretasi hasil pengujian statistik dengan menggunakan regresi logistik. Berdasarkan kajian teori di atas menghasilkan lima hipotesis, kelima hipotesis tersebut akan dibahas pada bagian berikut ini.

4.3.1 Pengaruh Leverage Terhadap Pengungkapan Intellectual Capital

Variabel leverage LEV secara statistik menghasilkan koefisien sebesar 0,039 dengan tingkat signifikasi 0,167 yang lebih besar dari 0,05, maka nilai ini tidak berhasil mendukung hipotesis keempat H 1 yaitu leverage memengaruhi pengungkapan intellectual capital dan dapat disimpulkan bahwa leverage LEV tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap pengungkapan intellectual capital. Rasio keuangan leverage tidak terlalu mempengaruhi perusahaan dalam mengungkapkan intellectual capital dalam Universitas Sumatera Utara