Uji Hipotesis Pembahasan Hasil Penelitian

78 menjalankan sosiodrama sesuai dengan hasil refleksi di tahap siklus I.Dari refleksi yang dilakukan, maka didapatkan keputusan bahwa pelaksana sosiodrama oleh siswa dalam kelompok kecil sudah meningkatan keterampilan sosial sebelumnya, yaitu secara rata-rata sudah mencapai target tindakan dengan kategori tinggi.

E. Uji Hipotesis

Penelitian ini mendapatkan hasil peningkatan skor dalam skala keterampilan sosial dan peningkatan keterampilan sosial siswa melalui observasi.Pada skalapre- test mendapatkan rerata sebesar 96,6 dan termasuk dalam kategori sedang. Begitupun padapost-test I yang masuk dalam kategori sedang dengan mendapatkan rerata 101,8. Sedangkan padapost-test II, masuk dalam kategori tinggi dengan hasil sebesar 117,6 didukung dengan observasi yang dilakukan observer selama pelaksanaan sosiodrama membuktikan adanya peningkatan keterampilan sosial siswa setelah dilakukannya sosiodrama dalam kelompok. Hasil penelitian ini membuktikan hipotesis dalam penelitian ini yaitu terjadi peningkatan keterampilan sosial pada siswa kelas VIII melalui metode sosiodrama di SMP Negeri 4 Yogyakarta.

F. Pembahasan Hasil Penelitian

Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan keterampilan sosial pada siswa dengan menggunakan metode sosiodrama.sosiodrama 79 yang dilaksanakan dalam 2 siklus. Peningkatan keterampilan sosial siswa meningkat secara kesuluruhan apabila dilihat dari hasil pre-test, post-test I , dan post-test II yang dibagikan pada siswa di awal pelaksanaan, setelah siklus I dan setelah siklus II dilaksanakan. Peningkatan skala dari pre-test ke post-test I yang mendapatkan rerata dari 96,6 menjadi 101,8 dan masuk dalam kategori sedang. Dari post-test I ke post-test II mengalami peningkatan dari 101,8 menjadi 117,6 dan termasuk pada kategori tinggi. Peningkatan keterampilan sosial juga dapat dilihat dari observasi yang dilakukan oleh observer selama pelaksanaan sosiodrama. Hasil penelitian relevan sebelumnya yang sesuai dengan penelitian ini adalah penelitian yang dilakukan oleh Dian Ikawati Rahayuningtyas 2013 tentang “Peningkatan Keterampilan Sosial Dengan Menggunakan Metode Sosiodrama Dalam Pembelajaran Ips Pada Siswa Kelas Vb SD Negeri Panambangan Kecamatan Cilongok ”.Dari hasil penelitian diperoleh bahwa dengan menggunakan metode sosiodrama dapat meningkatkan keterampilan sosial siswa kelas VB SD Negeri Panambangan Kecamatan Cilongok. Persamaan penelitian relevan yang sebelumnya dengan penelitian ini adalah sama-sama mengkaji tentang penerapan sosiodrama untuk meningkatkan keterampilan sosial.Pembahasan hasil penelitian yang dilakukan ini membuktikan bahwa sosiodrama dapat meningkatkan keterampilan sosial siswa.Peningkatan keterampilan siswa yang terjadi dapat dilihat dari analisis skala keterampilan sosial secara menyeluruh dan 80 juga dari observasi yang dilakukan observer pada saat pelaksanaan sosiodrama dalam kelompok kecil.

G. Keterbatasan Penelitian

Dokumen yang terkait

MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA MELALUI PENERAPAN LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK SOSIODRAMA PADA SISWA KELAS VIII-4 SMP NEGERI 1 TIGAPANAH KABUPATEN KARO TAHUN AJARAN 2014/2015.

1 3 27

Meningkatkan Keterampilan Sosial Siswa Melalui Layanan Bimbingan Kelompok Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Juwana Tahun Pelajaran 2009/2010.

0 0 1

Peningkatan Keterampilan Bermain Peran dengan Metode Sosiodrama pada Siswa Kelas VIII A SMP Negeri 1 Mayong, Jepara Tahun Ajaran 2008/2009.

0 6 143

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERCERITA TENTANG PENGALAMAN PRIBADI DENGAN MENGGUNAKAN METODE SOSIODRAMA PADA SISWA KELAS VIII A SMP NEGERI 3 KUTOWINANGUN.

0 0 20

Peningkatan Keterampilan Berbicara Sesuai Unggah-ungguh Basa Melalui Metode Sosiodrama Pada Siswa Kelas VII E SMP Negeri 1 Kebakkramat Karanganyar.

0 0 8

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA MENGGUNAKAN METODE SOSIODRAMA SISWA KELAS VB SD NEGERI KEPUTRAN I YOGYAKARTA.

1 3 181

PENERAPAN METODE SOSIODRAMA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN INTERPERSONAL SISWA KELAS VII SMP NEGERI 5 DEPOK SLEMAN YOGYAKARTA.

0 1 221

UPAYA MENINGKATKAN KECERDASAN EMOSIONAL MELALUI METODE PSIKODRAMA PADA SISWA KELAS VIII SMP N 1 SLEMAN YOGYAKARTA.

0 0 229

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MELALUI MEDIA VISUAL SENI MURAL PADA SISWA KELAS VII A SMP NEGERI 4 YOGYAKARTA.

0 1 266

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN INTERAKSI SOSIAL SISWA MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK SOSIODRAMA PADA SISWA KELAS VIII E SMP N 2 JAKEN

0 1 26