Kegiatan Awal Kegiatan Inti Kegiatan Akhir Mengadakan penilaian Kegiatan Inti Kegiatan Akhir Mengadakan penilaian Kegiatan Inti Kegiatan Akhir Mengadakan penilaian Kegiatan Inti Kegiatan Akhir Mengadakan penilaian

Kelas Semester : III 1 Alokasi Waktu : 8 jam pelajaran 8 x 35 menit Standar Kompetensi : 7. Membuat benda yang dapat digerakkan oleh angin secara sederhana. Kompetensi Dasar : 7.1 Menampilkan sikap apresiatif terhadap benda yang digerakkan oleh angin. 7.2 Merancang benda yang dapat digerakkan oleh angin dari bahan kertas. 7.3 Membuat benda yang digerakkan oleh angin dari bahan kertas. Indikator : Setelah berakhirnya pembelajaran, siswa diharapkan dapat : 1. Menampilkan sikap apresiatif terhadap benda yang digerakkan oleh angin. 2. Merancang benda yang dapat digerakkan oleh angin dari bahan kertas. 3. Membuat benda yang dapat digerakkan oleh angin dari bahan kertas.

I. Tujuan Pembelajaran

1. Benda yang digerakkan oleh angin. 2. Merancang benda yang dapat digerakkan oleh angin dari bahan kertas. 3. Membuat benda yang dapat digerakkan oleh angin dari bahan kertas.

II. Materi Pembelajaran

Benda yang Digerakkan Angin 1

III. Metode Pembelajaran

1. Ceramah Bervariasi 2. Tanya Jawab 3. Diskusi 4. Demonstrasi

IV. Langkah-langkah Pembelajaran Pertemuan I

1. Kegiatan Awal

a. Melalui tanya jawab siswa diajak menjawab pertanyaan tentang mengenal angin. b. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti

a. Guru menyuruh siswa menyuruh siswa untuk menyebutkan bermacam-macam mainan. b. Melalui tanya jawab dan diskusi guru dan siswa menentukan mainan-mainan tersebut digerakkan oleh angin ataupun tidak digerakkan oleh angin. c. Siswa mengelompokkan benda-benda yang digerakkan oleh angin dan tidak digerakkan oleh angin. d. Guru memberikan rangkuman.

3. Kegiatan Akhir Mengadakan penilaian

Pertemuan II 1. Kegiatan Awal a. Melalui tanya jawab siswa diajak menjawab pertanyaan tentang merancang benda yang dapat digerakkan oleh angin dari bahan kertas. b. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti

a. Guru menunjukkan contoh benda yang dapat digerakkan oleh angin dari bahan kertas berupa layang-layang. b. Siswa mengamati benda yang ditunjukkan oleh guru. c. Siswa mengadakan diskusi untuk menentukan bahan dan alat yang diperlukan dalam membuat layang-layang. d. Guru memberikan rangkuman.

3. Kegiatan Akhir Mengadakan penilaian

Pertemuan III 1. Kegiatan Awal a. Melalui tanya jawab siswa diajak menjawab pertanyaan tentang bahan dan alat yang diperlukan untuk membuat layang-layang. b. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti

a. Guru memberikan petunjuk cara membuat layang-layang. b. Siswa unjuk karya membuat layang-layang. c. Guru mengamati cara kerja siswa

3. Kegiatan Akhir Mengadakan penilaian

Pertemuan IV 1. Kegiatan Awal a. Melalui tanya jawab siswa diajak menjawab pertanyaan tentang bahan dan alat yang diperlukan untuk membuat kincir angin. b. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti

a. Guru memberikan petunjuk cara membuat kincir angin. b. Siswa unjuk karya membuat kincir angin. c. Guru mengamati cara kerja siswa

3. Kegiatan Akhir Mengadakan penilaian

V. Sumber dan Media Pembelajaran - Standar Isi 2006