Seting Penelitian Sumber Data

Intan Nirmala, 2014 PENGGUNAAN METODE STUDENT TEAMS-ACHIEVEMENT DIVISIONS STAD DALAM PEMBELAJARAN BERBICARA Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

3.1 Seting Penelitian

3.1.1 Tempat Penelitian Penelitian ini akan dilaksanakan di SMK Negeri 1 Klari yang beralamat di Jalan Raya Kosambi-Curug, Desa Cimahi Kecamatan Klari Kabupaten Karawang. SMK Negeri 1 Klari merupakan Unit Sekolah Baru USB yang telah ditetapkan oleh Bapak Bupati Karawang pada tahun 2011 Keputusan Bupati Karawang No.421.3Kep.543-Huk2011, tanggal 10 Mei 2011. USB SMK Negeri 1 Klari terletak di Kawasan Industri yang sangat banyak menyerap tenaga kerja. Dengan demikian, lulusan dari SMK Negeri 1 Klari diharapkan akan banyak terserap dan bekerja di industri – industri yang ada di wilayah Kecamatan Klari. Alasan peneliti memilih melakukan penelitian di SMK Negeri 1 Klari adalah karena keterbatasan biaya dan waktu. Selain itu, SMK Negeri 1 Klari bertepatan satu desa dengan tempat tinggal peneliti. Peneliti pun ingin mengetahui kemampuan berbicara peserta didik kelas XI di SMK Negeri 1 Klari. Manfaat yang diharapkan dari penelitian ini adalah hasil penelitian dapat menjadi acuan untuk mengembangkan inovasi metode pembelajaran untuk pembelajaran berbicara di sekolah. 3.1.2 Waktu Penelitian Waktu penelitian yang dilaksanakan peneliti adalah pada semester ganjil tahun ajaran 20132014, tanggal 5-19 September 2013.

3.2 Sumber Data

3.2.1 Populasi Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh peserta didik kelas XI SMK Negeri 1 Klari Tahun Ajaran 20132014. Adapun data subjek populasi tersebut adalah sebagai berikut. Intan Nirmala, 2014 PENGGUNAAN METODE STUDENT TEAMS-ACHIEVEMENT DIVISIONS STAD DALAM PEMBELAJARAN BERBICARA Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Tabel 3.1 Populasi Penelitian No. Kelas Jumlah Peserta Didik Jumlah Keseluruhan L P 1. XI Administrasi Perkantoran 1 8 30 38 2. XI Administrasi Perkantoran 2 11 24 35 3. XI Pemasaran 1 21 14 35 4. XI Pemasaran 2 21 13 34 Jumlah 61 81 142 3.2.2 Sampel Sampel yang diambil untuk penelitian ini adalah dua kelompok. Kelompok pertama sebagai kelas eksperimen dan kelompok kedua sebagai kelas kontrol. Adapun untuk penentuan kelompok tersebut tidak dipilih secara acak. Akan tetapi, ditentukan oleh pihak sekolah. Pihak sekolah menentukan kelas yang menjadi kelompok eksperimen adalah kelas XI Pemasaran 1, sedangkan yang menjadi kelompok kontrol adalah kelas XI Administrasi Perkantoran 2. Penjabaran data sampel penelitian adalah sebagai berikut. Tabel 3.2 Sampel Penelitian Sampel Jumlah Jumlah Keseluruhan Laki-laki Perempuan Kelompok Eksperimen 21 14 35 Kelompok Kontrol 11 24 35 Jumlah 32 38 70

3.3 Metode Penelitian

Dokumen yang terkait

Teaching simple present tense through student teams-achievement divisions

1 10 66

The Effectiveness Of Using Student Teams-Achievement Divisions (STAD) Techniques in Teaching Reading

1 16 116

Penerapan model pembelajaran kooperatif dengan teknik Student Teams Achievement Division (STAD) untuk meningkatkan hasil belajar fiqih di MTs Nurul Hikmah Jakarta

0 9 145

The Effectiveness Of Using The Student Teams Achievement Divisions (STAD) Technique Towards Students’ Understanding Of The Simple Past Tense (A Quasi-Experimental Study at the Eighth Grade Students of SMP Trimulia, Jakarta Selatan)

1 8 117

Komparasi hasil belajar metode teams games tournament (TGT) dengan Student Teams Achievement Division (STAD) pada sub konsep perpindahan kalor

0 6 174

The effectiveness of using student teams achievement division (stad) technique in teaching direct and indirect speech of statement (A quasi experimental study at the eleventh grade of Jam'iyyah Islamiyyah Islamic Senior high scholl Cege)

3 5 90

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement Divisions (STAD) dalam meningkatkan hasil belajar akidah akhlak: penelitian tindakan kelas di MA Nihayatul Amal Karawang

0 10 156

Applying Student Teams Achievement Division (STAD) Technique to Improve Students’ Reading Comprehension in Discussion Text. (A Classroom Action Research in the Third Grade of SMA Fatahillah Jakarta)

5 42 142

Peningkatan hasil belajar PKN siswa kelas IV MI Attaqwa Bekasi Utara melalui penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe STAD (Student Teams Achievement Divisions)

0 5 152

Student Teams Achievement Divisions STA

0 0 3