Eksplorasi Elaborasi Aktivitas Pendidik: Aktivitas Pendidik: Eksplorasi

Intan Nirmala, 2014 PENGGUNAAN METODE STUDENT TEAMS-ACHIEVEMENT DIVISIONS STAD DALAM PEMBELAJARAN BERBICARA Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

II. Materi Pembelajaran

1 Alur pembelajaran metode STAD 2 Pola gilir dalam berkomunikasi dengan menggunakan kata, bentuk kata, dan ungkapan yang santun. 3 Diskusi panel 4 Beberapa sikap yang harus dimiliki ketika menerapkan pola gilir dalam berkomunikasi, yaitu: menghargai mitra bicara peka terhadap kesempatan sadar akan relevansi pembicaraan menggunakan kata, bentuk kata, dan ungkapan yang santun. 5 Penerapan pola gilir dalam berkomunikasi dapat terjadi atau terdapat pada: a naskahdrama b diskusi kelompokpanel c dunia kerja d diskusi kelompok e bernegosiasi f kehidupan sehari-hari

III. Metode Pembelajaran

Metode pembelajaran : Sudet Teams-Achievement Divisions IV. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran A. Pertemuan Pertama Tes Awal 1. Pendahuluan Kegiatan Karakter Bangsa Waktu a. Aktivitas Pendidik: 1 Mengucapkan salam pembuka, mengajak berdoa sebelum belajar, mempresensi 2 Mengomunikasikan tujuan pembelajaran kognitif, psikomotor dan afektif 3 Memberikan apersepsi

b. Aktivitas Peserta Didik:

1 Mengondisikan diri 2 Menyimak pemaparan pendidik Rasa ingin tahu, Kritis 5 menit

2. Inti

Kegiatan Karakter Bangsa Waktu

a. Eksplorasi

1 Aktivitas Pendidik: a Mengintruksikan peserta didik untuk membuat kelompok diskusi b Memberikan artikel untuk didiskusikan oleh peserta didik c Mengintruksikan peserta didik untuk 10 menit Intan Nirmala, 2014 PENGGUNAAN METODE STUDENT TEAMS-ACHIEVEMENT DIVISIONS STAD DALAM PEMBELAJARAN BERBICARA Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu melakukan kegiatan diskusi membahas persoalan yang terdapat dalam artikel 2 Aktivitas Peserta Didik: a Membuat kelompok yang terdiri dari 4-5 orang b Mempelajari wacana dalam artikel untuk dipresentasikan c Merumuskan permasalahan yang akan dipresentasikan d Membagi peran sebagai pelaksana diskusi panel e Mempraktikan kegiatan diskusi panel

b. Elaborasi

1 Aktivitas Pendidik: Mengapresiasi diskusi peserta didik 2 Aktivitas Peserta Didik: a Peserta didikkelompok lain menanggapi penggunakan kata, bentuk kata, dan ungkapan presentator b Peserta didikkelompok lain menanggapi penerapan pola gilir dalam berkomunikasi c Peserta didikkelompok lain menanggapi hasil diskusi kelompok penyaji secara demokratis

c. Konfirmasi

1 Aktivitas Pendidik: a Memberikan umpan balik dan penguatan kepada peserta didik b Berperan sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan yang diajukan oleh peserta didik 2 Aktivitas Peserta Didik: a Memberikan komentar tentang proses kegiatan yang baru saja dilewati b Memberi masukan tentang pelaksanaan presentasi c Mengadakan tanya jawab dengan pendidik untuk menghilangkan keraguan tentang suatu konsep Teliti, Tekun belajar, Tanggung jawab Kritis Jujur 40 menit 5 menit 10 menit 10 menit 4 menit Intan Nirmala, 2014 PENGGUNAAN METODE STUDENT TEAMS-ACHIEVEMENT DIVISIONS STAD DALAM PEMBELAJARAN BERBICARA Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

3. Penutup

Kegiatan Karakter Bangsa Waktu

a. Aktivitas Pendidik:

Menginformasikan kegiatan pembelajaran selanjutnya

b. Aktivitas Peserta Didik:

Doa penutup Tanggung jawab 5 menit

B. Pertemuan Kedua Perlakuan

1. Pendahuluan

Kegiatan Karakter Bangsa Waktu

a. Aktivitas Pendidik:

1 Mengucapkan salam pembuka, berdoa sebelum memulai pembelajaran, mempresensi 2 Mengomunikasikan tujuan pembelajaran kognitif, psikomotor dan afektif 3 Apersepsi 4 Memberikan penjelasan dan tanya jawab tentang pentingnya kemampuan menerapkan pola gilir dalam berkomunikasi dikehidupan sehari-hari dan dunia kerja

b. Aktivitas Peserta Didik:

1 Mengondisikan diri 2 Menyimak pemaparan pendidik 3 Bertanya jawab dengan pendidik tentang pentingnya kemampuan menerapkan pola gilir dalam berkomunikasi dikehidupan sehari-hari 4 Mendeskripsikan bentuk-bentuk komunikasi Rasa ingin tahu, Kritis 5 menit

2. Inti

Kegiatan Karakter Bangsa Waktu

a. Eksplorasi

1 Aktivitas Pendidik: a Menyampaikan informasi tentang pelaksanaan pembelajaran kemampuan berbicara dengan menggunakan metode pembelajaran STAD 20 menit Intan Nirmala, 2014 PENGGUNAAN METODE STUDENT TEAMS-ACHIEVEMENT DIVISIONS STAD DALAM PEMBELAJARAN BERBICARA Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu b Menjelaskan materi yang mendukung tugas yang akan diselesaikan peserta didik dalam timnya c Membuat para peserta didik bekerja sama dengan tim mereka dan membangkitkan minat mereka terhadap pelajaran d Membahas aturan dan arti bekerja dalam tim e Memberikan pengarahan tiap komponen dari keseluruhan pelajaran f Memberikan lembar bahan ajar untuk dipelajari oleh peserta didik dengan timnya g Mengulangi tiap informasi secara singkat 2 Aktivitas Peserta Didik: a Menyimak pemaparan pendidik b Di dalam tim, para anggota tim bertugas menguasai materi yang telah disampaikan oleh pendidik dan membantu temannya untuk menguasai materi tersebut c Mempelajari tata cara diskusi yang baik dan benar d Di dalam tim mempelajari ungkapan yang santun dalam berkomunikasi e Di dalam tim mempelajari kesalahan kesalahan kalimat yang sering terjadi untuk dihindari f Di dalam tim mendiskusikan permasalahan yang akan ditampilkan dalam diskusi panel g Salah satu kelompok ditugaskan menyimulasikan kegiatan diskusi panel

b. Elaborasi

Dokumen yang terkait

Teaching simple present tense through student teams-achievement divisions

1 10 66

The Effectiveness Of Using Student Teams-Achievement Divisions (STAD) Techniques in Teaching Reading

1 16 116

Penerapan model pembelajaran kooperatif dengan teknik Student Teams Achievement Division (STAD) untuk meningkatkan hasil belajar fiqih di MTs Nurul Hikmah Jakarta

0 9 145

The Effectiveness Of Using The Student Teams Achievement Divisions (STAD) Technique Towards Students’ Understanding Of The Simple Past Tense (A Quasi-Experimental Study at the Eighth Grade Students of SMP Trimulia, Jakarta Selatan)

1 8 117

Komparasi hasil belajar metode teams games tournament (TGT) dengan Student Teams Achievement Division (STAD) pada sub konsep perpindahan kalor

0 6 174

The effectiveness of using student teams achievement division (stad) technique in teaching direct and indirect speech of statement (A quasi experimental study at the eleventh grade of Jam'iyyah Islamiyyah Islamic Senior high scholl Cege)

3 5 90

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement Divisions (STAD) dalam meningkatkan hasil belajar akidah akhlak: penelitian tindakan kelas di MA Nihayatul Amal Karawang

0 10 156

Applying Student Teams Achievement Division (STAD) Technique to Improve Students’ Reading Comprehension in Discussion Text. (A Classroom Action Research in the Third Grade of SMA Fatahillah Jakarta)

5 42 142

Peningkatan hasil belajar PKN siswa kelas IV MI Attaqwa Bekasi Utara melalui penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe STAD (Student Teams Achievement Divisions)

0 5 152

Student Teams Achievement Divisions STA

0 0 3