ASET TETAP Lanjutan ASET TETAP Lanjutan

PT CAKRA MINERAL Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN PER 31 DESEMBER 2016 DAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT Dinyatakan dalam Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain 41

10. ASET TETAP Lanjutan

Saldo Awal Penambahan Pengurangan Reklasifikasi Saldo Akhir Dalam Pelaksanaan B a n g u n a n 204.203.632 237.686.400 - 441.890.032 - M e s i n 99.347.000 85.798.000 - - 185.145.000 Total Dalam Pelaksanaan 303.550.632 323.484.400 - 441.890.032 185.145.000 T o t a l 35.829.457.627 420.592.200 1.014.680.000 - 35.235.369.827 Akumulasi Penyusutan Pemilikan Langsung B a n g u n a n 1.024.678.239 285.274.372 - - 1.309.952.611 Sarana dan Prasarana 28.431.487 44.464.763 - - 72.896.250 M e s i n 5.415.770.164 2.152.733.529 - - 7.568.503.693 Alat Berat - 2.612.500 - 33.962.500 36.575.000 Peralatan Tambang 7.185.338.284 2.433.000.452 - - 9.618.338.736 K e n d a r a a n 1.876.447.824 271.211.859 747.688.751 223.437.499 1.623.408.431 Peralatan dan Perabot Kantor 2.373.343.050 208.389.257 - - 2.581.732.307 Instalasi Internet 23.372.194 7.790.726 - - 31.162.920 Total Pemilikan Langsung 17.927.381.242 5.405.477.458 747.688.751 257.399.999 22.842.569.948 Aset Sewa Pembiayaan K e n d a r a a n 304.039.041 246.495.833 - 223.437.499 327.097.375 Alat Berat 10.450.000 23.512.500 - 33.962.500 - Total Aset Sewa Pembiayaan 314.489.041 270.008.333 - 257.399.999 327.097.375 T o t a l 18.241.870.283 5.675.485.791 747.688.751 - 23.169.667.323 Jumlah Tercatat 17.587.587.344 12.065.702.504 2 0 1 5 TIL memiliki tanah seluas 1 hektar yang masih atas nama pihak ketiga. Manajemen berpendapat tidak terdapat masalah dengan perubahan hak kepemilikan atas tanah karena diperoleh secara sah dan didukung dengan bukti yang memadai. Alokasi beban penyusutan sebagai berikut: 2 0 1 6 2 0 1 5 Beban Pokok Penjualan 2.253.045.336 1.334.807.568 Beban Umum dan Administrasi 348.014.385 638.637.609 Kapasitas Menganggur 69.488.528 3.702.040.614 T o t a l 2.670.548.249 5.675.485.791 PT CAKRA MINERAL Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN PER 31 DESEMBER 2016 DAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT Dinyatakan dalam Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain 42

10. ASET TETAP Lanjutan

Rincian pengurangan aset tetap yang merupakan penjualan aset tetap sebagai berikut: 2 0 1 6 2 0 1 5 Harga Jual 1.207.030.000 388.000.000 Jumlah Tercatat 36.232.701 266.991.249 Laba Penjualan Aset Tetap 1.170.797.299 121.008.751 Jumlah bruto dari aset tetap yang telah disusutkan penuh dan masih digunakan pada tanggal 31 Desember 2016 sebesar Rp 4.002.214.113. Aset tetap kendaraan diasuransikan dengan nilai pertanggungan sebesar Rp 694.650.000 pada tahun 2016. Aset tetap TIL dengan jumlah tercatat sebesar Rp 8.831.687.877 dijaminkan sehubungan dengan pinjaman dari PT Alam Nusa Zenta Catatan 14. Aset tetap yang diperoleh melalui sewa pembiayaan digunakan sebagai jaminan atas liabilitas sewa pembiayaan tersebut. Berdasarkan hasil penelaahan manajemen Perseroan, tidak terdapat kejadian atau perubahan keadaan yang mengindikasikan adanya penurunan nilai aset tetap pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015. Manajemen Perseroan juga berpendapat tidak terdapat perubahan estimasi masa manfaat dan perubahan yang signifikan dalam ekspektasi pola konsumsi manfaat ekonomi masa depan metode penyusutan terhadap aset tetap. Perseroan dan MJP mengadakan beberapa perjanjian pembiayaan kendaraan dan alat berat dengan PT Bank Jasa Jakarta, PT Astra Sedaya Finance, PT Mitsui Leasing Capital Indonesia dan PT BFL Finance Indonesia dengan jangka waktu 2 - 4 tahun dan tingkat suku bunga sebesar 7,75 - 18. PT CAKRA MINERAL Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN PER 31 DESEMBER 2016 DAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL TERSEBUT Dinyatakan dalam Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain 43

10. ASET TETAP Lanjutan