Hasil Uji Efek Hepatoprotektif Dekok Biji P. americana Mill.

Penetapan waktu praperlakuan dekok biji P. americana Mill. didasarkan pada penelitian Kurniawati, dkk. 2011 yang mengikuti model pemberian praperlakuan selama 6 hari dan pada hari ke 7 diberi karbon tetraklorida dosis 2 mlkgBB. Hal ini dikarenakan peneltian ini merupakan skrining awal untuk melihat efek hepatoprotektif dari dekok biji P. americana Mill. 4. Penetapan dosis dekok biji P. americana Mill. Penetapan dosis dekok biji P. americana Mill. bertujuan untuk menentukan besarnya dosis dekok biji P. americana Mill. yang akan digunakan dalam penelitian ini. Penentuan dosis dekok biji P. americana Mill. didasarkan pada konsentrasi maksimal dekok biji P. americana Mill. yang mampu dibuat dan volume maksimal dekok biji P. americana Mill. yang dapat dipejankan pada tikus secara per oral. Dari orientasi diketahui bahwa konsentrasi tertinggi dekok biji P. americana Mill. yang dapat dibuat adalah 8. Dari hasil ini diperoleh dosis maksimal dekok biji P. americana Mill. adalah sebesar 1142,86 mgkgBB. Kemudian ditentukan 3 tingkatan dosis dekok biji P. americana Mill. yaitu 1142,86; 642,06; dan 360,71 mgkgBB.

C. Hasil Uji Efek Hepatoprotektif Dekok Biji P. americana Mill.

Efek hepatoprotektif dekok biji P. americana Mill. dievaluasi dari penurunan aktivitas serum ALT dan AST akibat praperlakuan dekok biji P. americana Mill. satu kali sehari selama enam hari secara per oral berturut-turut pada tikus terinduksi karbon tetraklorida dosis 2 mLkgBB. Data aktivitas ALT serum dianalisis dengan analisis pola searah One Way ANOVA menunjukkan signifikansi 0,091 p 0,05. Hal ini menunjukkan bahwa variansi data homogen, sehingga dapat dilanjutkan ke uji Scheffe untuk mengetahui kebermaknaan perbedaan antar kelompok. Hasil analisis statistik serum AST menunjukkkan bahwa variansi data tidak homogen sehingga tidak bisa dilanjutkan ke analisis pola searah. Analisis dilakukan dengan Kruskal Wallis untuk mengetahui perbedaan aktivitas serum AST antar kelompok. Dari uji menggunakan Kruskal Wallis, diketahui signifikansi 0,00 p ≤ 0,05, hal ini menunjukkan terdapat perbedaan bermakna diantara kelompok. Oleh karena itu, untuk melihat perbedaan tiap kelompok dilanjutkan uji dengan Mann Whitney. Aktivitas ALT dan AST serum dinyatakan dalam satuan Ul yang disajikan dalam bentuk purata ± SE pada Tabel VIII dan X serta Gambar 6 dan 7. Kelompok Perlakuan Purata aktivitas serum ALT ± SE Ul hepatoprotektif daya hepatoprotektif I Kontrol hepatotoksin karbon tetraklorida 2 mLkgBB 183,2 ± 5,1 - II Kontrol negatif olive oil 2 mLkgBB 47,6 ± 2,0 100 - III Kontrol positif Curliv ® 4,05 mLkgBB + karbon teraklorida 2 mLkgBB 105,4 ± 7,4 57,4 100 IV DBPA 1142,86 mgkgBB 49,0 ± 1,8 - - V DBPA 360,71 mgkgBB + karbon teraklorida 2 mLkgBB 96,0 ± 6,0 64,3 110,8 VI DBPA 642,06 mgkgBB + karbon teraklorida 2 mLkgBB 87,0 ± 6,4 70,9 120,2 VII DBPA 1142,86 mgkgBB + karbon teraklorida 2 mLkgBB 50,8 ± 3,8 79,6 141,2 Keterangan: DBPA = Dekok biji P. americana Mill. Tabel VIII. Purata ± SE aktivitas serum ALT dan hepatoprotektif praperlakuan dekok biji P. americana Mill. SDGDWLNXVterinduksi karbon tetraklorida dosis 2 mLkgBB n=5 Gambar 6. Diagram batang rata-rata aktivitas serum ALT tikus praperlakuan dekok biji

P. americana Mill. satu kali sehari selama 6 hari terinduksi karbon tetraklorida 2 mLkgBB

Dokumen yang terkait

Efek hepatoprotektif jangka panjang dekokta kulit buah persea americana Mill. terhadap aktivitas ALT-AST pada tikus jantan galur wistar terinduksi karbon tetraklorida.

0 2 8

Efek hepatoprotektif pemberian infusa kulit Persea americana Mill. terhadap ALT-AST tikus terinduksi karbon tetraklorida.

0 2 125

Uji efek hepatoprotektif jangka pendek sediaan dekokta kulit Persea americana Mill. terhadap aktivitas alt-ast pada tikus terinduksi karbon tetraklorida.

0 1 8

Efek hepatoprotektif pemberian jangka panjang ekstrak etanol biji persea americana mill. terhadap aktivitas alt dan ast serum pada tikus terinduksi karbon tetraklorida.

1 2 117

Efek hepatoprotektif jangka panjang ekstrak metanol-air biji persea americana mill. terhadap aktivitas alt-ast serum pada tikus jantan wistar terinduksi karbon tetraklorida.

0 1 155

Efek hepatoprotektif jangka pendek dekok biji persea americana mill. terhadap aktivitas ALT-AST pada tikus terinduksi karbon tetraklorida.

0 0 115

Efek hepatoprotektif jangka pendek dekok biji persea americana mill. terhadap aktivitas ALT-AST pada tikus terinduksi karbon tetraklorida - USD Repository

0 0 113

Efek hepatoprotektif jangka panjang ekstrak metanol-air biji persea americana mill. terhadap aktivitas alt-ast serum pada tikus jantan wistar terinduksi karbon tetraklorida - USD Repository

0 0 153

Efek hepatoprotektif pemberian jangka panjang ekstrak etanol biji persea americana mill. terhadap aktivitas alt dan ast serum pada tikus terinduksi karbon tetraklorida - USD Repository

0 0 115

Efek hepatoprotektif jangka panjang ekstrak etanol kulit Persea americana Mill. terhadap aktivitas ALT-AST pada tikus terinduksi karbon tetraklorida - USD Repository

0 0 121